CHANGE LEADERSHIP Session 4 Indra Mahadi

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
MANAJEMEN PERUBAHAN ORGANISASI
Advertisements

MANAJEMEN PERUBAHAN.
4 Sifat PRIBADI YANG BERHASIL
MATERI 12 PERILAKU ORGANISASI
Audit Sumber Daya Manusia
KEPEMIMPINAN dan KERJA SAMA TIM.
PRESENTASI MANAJEMEN STRATEGIS
Tujuan Pembelajaran Memahami konsep dasar yang digunakan dalam perencanaan strategis sistem informasi (PSSI). Memahami komponen perencanaan strategis sistem.
MEMIMPIN PERUBAHAN ORGANISASI
Perubahan dan Perkembangan
PENGORGANISASIAN.
Organizational Behavior
Organizational Change and Development
PERENCANAAN STRATEGIS SISTEM INFORMASI (PSSI).
Leadership style is developed from trial-and-error learning, imitation, education,
Tujuan materi ini Untuk memahami istilah-istilah dasar digunakan dalam PSSI Untuk memahami komponen PSSI Untuk memahami filosofi yang mendasari mengapa.
Perencanaan dan Pembuatan Keputusan
Anggota Kelompok : Firnandes Pabintan Ricky Yunior Telew Ardi Ismanto Fuadul Fikri Anak Agung Gede B.K
MANAJEMEN PERUBAHAN PERILAKU ORGANISASI.
PENGERTIAN DAN RUANG LINGKUP MANAJEMEN STRATEGI
MANAJEMEN STRATEGIK.
PENGEMBANGAN ORGANISASI (ORGANIZATIONAL DEVELOPMENT)
PERENCANAAN (PLANNING)
Metode Action Research
Perubahan dan Pengembangan Organisasi
Perubahan Organisasi.
PERUBAHAN & PENGEMBANGAN ORGANISASI
STRATEGIS SISTEM INFORMASI (PSSI)
PERUBAHAN DAN PENGEMBANGAN ORGANISASI
KEPEMIMPINAN dan KERJA SAMA TIM.
MANAJEMEN STRATEGIK.
IV. Mengelola Perbedaan Individu Dalam Organisasi
Program sistematik seorang pemimpin untuk mengadakan perubahan yang direncanakan dalam suatu organisasi : 1. Analisa faktor-faktor penyebab perubahan.
Mengelola Perubahan dan Inovasi
MANAJEMEN KINERJA PERTEMUAN KE-14.
Tujuan Pembelajaran Memahami konsep dasar yang digunakan dalam perencanaan strategis sistem informasi (PSSI). Memahami komponen perencanaan strategis.
PENGELOLAAN PERUBAHAN
BAB 13 MANAJEMEN PERUBAHAN
PERANAN MANAJEMEN DALAM ORGANISASI DAN PERUSAHAAN
PERANAN MANAJEMEN DALAM ORGANISASI DAN PERUSAHAAN
MENGELOLA PERUBAHAN ORGANISASI DAN INOVASI
PENGEMBANGAN ORGANISASI
MANAJEMEN SUMBERDAYA MANUSIA
Mampu memahami konsep dasar kepemimpinan, pembentukan nilai-nilai dasar kepemimpinan, manajemen dan lingkungan, fasilitasi kerjasama kelompok internal.
(Manajemen, transisi, inovasi, transformasi)
PETA KONSEP.
MEMIMPIN PERUBAHAN DALAM ORGANISASI
MANAJEMEN SDM Program Studi Sistem Informasi
TEORI KEPEMIMPINAN.
MANAJEMEN PERUBAHAN DAN INDUSTRI
MANAJEMEN KINERJA.
Sumber informasi/data Audit
Pertemuan ke 9 Dosen Pengasuh : M.Noor Fuadi,S.Sos
Pertemuan 9 Konsep Berubah
PERENCANAAN Aku adalah tuan dari takdirku sendiri
Akuntansi Keperilakuan
What Change? Perubahan organisasi (organizational change) adalah perubahan yg terjadi pada organisasi, biasa dilihat dari pergantian staf, konflik organisasi.
Pertemuan 9 Konsep Berubah
Perubahan Pada Organisasi
Mengelola Perubahan dan Inovasi
Manajemen Sumber Daya Manusia
PERUBAHAN & PENGEMBANGAN ORGANISASI
Perubahan Organisasi.
MANAJEMEN KINERJA PERTEMUAN KE-14.
Manajemen Sumber Daya Manusia
Toman Sony Tambunan, S.E, M.Si NIP
MEMIMPIN PERUBAHAN ORGANISASI
MANAJEMEN KINERJA PERTEMUAN KE-14.
Perencanaan Pembelajaran
Pengertian Implementasi Strategi : Implementasi Strategi adalah jumlah keseluruhan aktivitas dan pilihan yang dibutuhkan untuk dapat menjalankan perencanaan.
Transcript presentasi:

CHANGE LEADERSHIP Session 4 Indra Mahadi - 1701295230 Lydia - 1701296435 M. Ulul Albab - 1701359921 William Tanzil - 1701331646 Dita -

Mengapa harus BERUBAH?

Materi Penyebab perubahan dalam organisasi Proses perubahan Cara mengatasi penolakan atas perubahan

1. Penyebab Organisasi berubah INTERNAL Perubahan kebijakan pimpinan Perubahan tujuan Perluasan wilayah operasi tujuan Volume kegiatan bertambah banyak Sikap & perilaku dari anggota organisasi EKSTERNAL Politik Hukum Kebudayaan Teknologi Sumber Daya Alam Demografi Sosiologi Arus globalisasi.

2. Proses Perubahan IDENTIFIKASI PERENCANAAN IMPLEMENTASI EVALUASI

IDENTIFIKASI Dalam tahap ini seseorang atau kelompok dapat mengenal kebutuhan perubahan dan mengidentifikasi tipe perubahan.

PERENCANAAN Pada tahap ini harus dianalisis mengenai diagnostik situasional tehnik, pemilihan strategi umum, dan pemilihan. Dalam proses ini perlu dipertimbangkan adanya factor pendukung sehingga perubahan dapat berjalan dengan baik

IMPLEMENTASI Pada tahap ini proses pencairan, perubahan dan pembekuan yang diharapkan, akan diterapkan ke dalam tindakan. Apabila suatu perubahan sedang terjadi maka kemungkinan akan timbul masalah.

EVALUASI Pada tahap ini adalah tahap untuk evaluasi dan umpan balik. Untuk melakukan evaluasi diperlukan data, oleh karena itu dalam tahap ini dilakukan pengumpulan data dan evaluasi data tersebut.

3. Mengatasi penolakan atas perubahan Pendidikan dan Komunikasi Partisipasi Kemudahan dan Dukungan Negosiasi Paksaan

Pendidikan dan Komunikasi Bahwa Manajemen memberikan penjelasan secara tuntas tentang latar belakang, tujuan, akibat, dari diadakannya perubahan kepada semua karyawan

Partisipasi Manajemen mengajak serta semua pihak untuk mengambil keputusan. Pimpinan hanya bertindak sebagai fasilitator dan motivator

Kemudahan & Dukungan Manajemen memberikan suatu bentuk konseling kepada karyawan yang mengalami ketakutan atas terjadinya perubahan

Negosiasi Di tahap ini, manajemen melakukan perundingan dengan para karwayan tentang perubahan yang akan di adakan. Dengan mengurangi atau menambahkan beberapa hal agar hasil lebih diterima okeh banyak kalangan

Paksaan Di tahap inilah para manajer menerapkan sistem yang sudah disepakati dengan ataupun tanpa keinginan untuk menaatinya dari sisi pegawai