NILAI WAKTU UANG
FUTURE VALUE Nilai waktu dari uang penting untuk memahami sebagian besar topik dalam keuangan Nilai Yang Akan Datang (Future Value) Untuk menghitung nilai akan datang kita gunakan bunga majemuk Rumus : FVr,n= P0 (1+ r )n FVr,n= P0 . FVIFr,n
PRESENT VALUE Menghitung nilai sekarang (pendiskotoan) merupakan kebalikan dari pemajemukan Po r, n = FVr,n /( 1+ r ) n Po r ,n= FVr,n. PVIFr,, n dimana : FVr,n = Nilai akan datang dengan suku bunga r selama n periode Po r,n = Pokok atau jumlah awal pada tahun ke-0 r = Suku bunga setiap periode n = Banyaknya periode FVIFr,n = Future Value Interest Factor, dapat dilihat pada tabel bunga A1 PVIFr,n= Present Value Interest Factor, dapat dilihat pada tabel bunga A2
Contoh : 1.Future Value Investasi Rp. 100.000.000,-, jangka waktu 5 tahun, bunga 5%, 10%, 15%/tahun. Penggunaan tabel FVIF (tabel A1) 100 (1,2763) = 127, 63 juta 100 (1,6105) = 161,05 juta 100 (2,0114) = 201,14. juta FV 5%, 5 th FV 10%, 5 th FV 15%, 5 th = ( 1+ 5%)5 = ( 1+ 10%)5 = ( 1+ 15%)5 = 1,2763 = 1,6105 = 2,0114
2.Present Value Future Value Rp. 100.000.000,-, jangka waktu 5 tahun, bunga 5%, 10%, 15%/tahun Penggunaan tabel PVIF (tabel A2) 100 (0,7835) = 78,4 juta 100 (0,6209) = 62,1 juta 100 (0,4972) = 49,7 juta PV 5%, 5 th PV 10%, 5 th PV 15%, 5 th = ( 1+ 5%) - 5 = ( 1+ 10%) - 5 = ( 1+ 15%) - 5 = 0,784 = 0,621 = 0,497
Contoh :
Contoh:
Latihan Soal Tahun 1 2 3 4 Arus Kas Rp.800.000 Rp.900.000 1. Suatu perusahan mengidentifikasikan peluang investasi yang menghasilkan arus kas sbb: a.Jika tingkat diskonto sebesar 8 % berapa future value arus kas tersebut pada tahun ke 4 b. berapa future value jika tingkat diskonto 11 % pada tahun ke 4 2. Investasi menawarkan arus kas sebesar Rp. 3.600.000/th selama 15 tahun, pembayaran pertama dilakukan satu tahun dari sekarang. Jika tingkat keuntungan yang disyaratkan sebesar 12%, berapa present value arus kas yang dihasilkan! 3. Mr. A merencanakan melakukan investasi dalam bentuk deposito sebesar Rp. 1.000.000 pada hari ini, Rp. 2.000.000 dalam 2 tahun kemudian dan Rp. 2.000.000 dalam 5 tahun kemudian. Tahun ke 3 deposito ditarik sebesar Rp.1.500.000 dan tahun ke 7 sebesar Rp. 1.000.000. Dianggap deposito tidak dikenakan pinalti atas penarikannya. Berapa jumlah uang pada akhir tahun ke 8 dengan suku bunga 7 %/th. Tahun 1 2 3 4 Arus Kas Rp.800.000 Rp.900.000 Rp. 1.000.000 Rp. 1.100.000