TIMBUNAN PADA BADAN JALAN (PRELOADING+GEOGRADE) DOSEN PEMBIMBING: Ir. Rudi Iskandar, MT Dikerjakan Oleh: 1.Siska Novelia Zai( ) 2.Mhd.Zulfadli Batubara( ) 3.Elwan Syaputra Matondang( )
TOPIK : Suatu konstruksi badan jalan pembangunan jalan toll Medan-Kualanamu akan dibangun timbunan, posisi muka air tanah berada 1,5 m di bawah muka tanah. Untuk memperkuat lapisan tanah soft soil dilakukan pergantian material dengan menggunakan timbunan urugan pilihan setebal 3 m dan penggunaan geograde pada kedalaman 3 m. kekakuan geograde yang digunakan adalah kN/m’.
1. Penggalian lapisan tanah asli (soft soil) sedalam 3 m dalam 5 hari 2. Penurunan muka air tanah setinggi 2 selama 10 hari 3. Pemasangan geograde pada kedalaman 3 m dari MT.asli selama 15 hari 4. Penimbunan galian/penggantian material tanah setinggi 2m selama 10 hari 5. Menaikkan muka air tanah setinggi 2 m selama 1 hari 6. Penimbunan galian/penggantian material setinggi 1m selama 5 hari 7. Penimbunan badan jalan setinggi 1,5 m (lapisan 1) selama 15 hari 8. Konsolidasi selama 25 hari 9. Penimbunan badan jalan setinggi 1,5 m (lapisan 2) selama 15 hari 10.Konsolidasiselama 25 hari 11.Penimbunan badan jalan setinggi 0,5 m (lapisan 3) selama 5 hari 12.Konsolidasi sampai tekanan air pori minimum Tahapan Pembangunan Badan Jalan (Penimbunan)
Hitunglah dan evaluasi besar Faktor Keamanan: Sesaat Setelah penurunan muka air tanah setinggi 2,0 m Sesaat Setelah Pemasangan geograde Sesaat Setelah selesai timbunan lapisan 1 Setelah Konsolidasi selama 25 hari Sesaat Setelah selesai timbunan lapisan 2 Setelah Konsolidasi selama 25 hari Sesaat Setelah selesai timbunan lapisan 3 Setelah Konsolidasi sampai tekanan air pori minimum Kesimpulan dari hasil evaluasi.
Hitunglah dan evaluasi: a.Besar penurunan vertikal yang terjadi maksimum di permukaan timbunan preloading dan dipermukaan lapisan yang berkonsistensi soft soil. b.Grafik tekanan air pori (ekses) terhadap waktu pada as timbunan di Permukaan dan di tengah lapisan yang berkonsistensi soft soil c.Grafik penurunan vertikal terhadap waktu pada as timbunandi permukaan dan di tengah lapisan soft soil d.Grafik Deformasi horizontal terhadap waktu pada as timbunandi permukaan dan di tengah lapisan soft soil e.Grafik hubungan tegangan-regangan pada as timbunan di permukaan dan di tengah lapisan soft soil f.Faktor keamanan timbunan pada setiap tahapan penimbunan g.Grafik regangan-waktu pada as timbunan dan di tengah lapisan soft soil
ParameterQuartz SandSoft SoilEmbankmentTanah Keras Tebal (m)4,55,53,57 ModelMohr-Columb TypeDrainedUndrainedDrained dry (t/m 3 ) 1,471,451,501,60 wet (t/m 3 ) 1,991,921,61,9 K x (m/hari)0,1375,69 x ,55,69 x K y (m/hari)0,1375,69 x O,55,69 x E (Kn/m 2 ) v0,3 C (kN/m 2 )2,000,62,003,00 Data Parameter Tanah Catatan: - Jika ada kekurangan data harap diasumsikan sendiri
1 PENGERJAAN PLAXIS
2 3 4
PENGERJAAN PLAXIS
11 Tampilan Gambar Preloading + Geograde
-Klik MATERIAL SETS dan masukkan parameter masing-masing lapisan
41 42
43 44
45
OUTPUT
46
474948
53
57
58
Define Phase 1 : Gali Soft Soil 3m 5hari
68
a. Faktor Keamanan Sesaat Setelah Penurunan MAT Setinggi 2m
b. Faktor Keamanan Setelah Pemasangan Geograde
c. Faktor Keamanan Setelah Selesai Timbunan Lapisan 1
d. Faktor Keamanan Setelah Konsolidasi 25 Hari
e. Faktor Keamanan Setelah Selesai Timbunan Lapisan 2
f. Faktor Keamanan Setelah Konsolidasi 25 Hari
g. Faktor Keamanan Setelah Selesai Timbunan Lapisan 3
h. Faktor Keamanan Setelah Konsolidasi Minimum
i. Kesimpulan Jadi, konsolidasi akhir pada timbunan dengan menggunakan geograde selama 160,4 hari. Faktor keamanan akan bertambah setelah mengalami tahap konsolidasi.
a. Besar Penurunan Vertikal yang Terjadi Maksimum di Permukaan Timbunan Preloading dan di Permukaan Lapisan Berkonsistensi Soft Soil PADA PERMUKAAN TIMBUNAN
Di Permukaan Lapisan Berkonsistensi Soft Soil
b. Grafik Tekanan Air Pori (ekses) Terhadap Waktu Pada As Timbunan Di Permukaan dan Di Tengah lapisan yang Berkonsistensi Soft Soil Di Permukaan Timbunan
Di Tengah lapisan yang Berkonsistensi Soft Soil
c. Besar Penurunan Vertikal Terhadap Waktu yang Terjadi Permukaan Timbunan dan di Tengah Lapisan Soft Soil di Permukaan Timbunan
Di Tengah Lapisan Soft Soil
d. Grafik Deformasi Horizontal terhadap Waktu Permukaan timbunan dan di Tengah lapisan soft soil di Permukaan Timbunan
Di Tengah Lapisan Soft Soil
e. Grafik Hubungan Tegangan-Regangan Permukaan timbunan dan di Tengah lapisan Soft Soil di Permukaan Timbunan
Di Tengah Lapisan Soft Soil