Neraca saldo dan Jurnal Penyesuaian

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
AKUNTANSI Oleh: DINA MAULINA, S.Kom
Advertisements

Penyunting : Umy Kurniaty
Nur Ahlina Febriyati, S.Kom
PERTEMUAN KE-4 NERACA LAJUR (WORK SHEET)
SIKLUS AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA
Kertas Kerja ( Worksheet )
PERTEMUAN KE 3 AYAT JURNAL PENYESUAIAN
KONSEP PENANDINGAN dan PROSES PENYESUAIAN
PERTEMUAN 5 LAPORAN KEUANGAN DAN TAHAP AKHIR PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN JASA PEMBAHASAN MODUL PRAKTEK DASAR AKUNTANSI PERTEMUAN 4.
Tentang Jurnal Penutup
Soal 1. Latihan Neraca Lajur
NERACA SALDO.
Materi 6 IKHTISAR SIKLUS AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.
PERTEMUAN KE-4 AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA (AYAT JURNAL PENYESUAIAN)
PERTEMUAN KE-6 AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA (LAPORAN KEUANGAN DAN TAHAP AKHIR PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN) PEMBAHASAN MODUL PRAKTEK DASAR AKUNTANSI PERTEMUAN.
PEMBAHASAN MODUL PRAKTEK DASAR AKUNTANSI PERTEMUAN 1
Siklus Akuntansi Tahap Penyusunan Laporan Keuangan (3)
Laporan Keuangan.
Bab 5 Akuntansi untuk Perusahaan Dagang (Lanjutan)
Akuntansi dan Pelaporannya
Bab 4 Penyelesaian Siklus Akuntansi
Siklus Akuntansi.
Bab 3 Tahap Penyesuaian Rita Tri Yusnita, SE., MM.
Bab 2 Tahap Pencatatan Rita Tri Yusnita.
Pengantar Akuntansi Jurnal Penyesuaian & Kertas Kerja
Dasar-dasar Prosedur Akuntansi
PERTEMUAN KE-11 AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG (AYAT JURNAL PENYESUAIAN)
PERKIRAAN (ACCOUNT).
PERTEMUAN KE-2 TRANSAKSI, PERKIRAAN, JURNAL DAN ATURAN DEBET KREDIT
Menyempurnakan Siklus Akuntansi
NERACA LAJUR (KERTAS KERJA)
Bab 4 Penyelesaian Siklus Akuntansi
PERTEMUAN 5 AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA (NERACA LAJUR / WORK SHEET)
Membuat ikhtisar siklus akuntansi perusahaan jasa
Penyesuaian Pembukuan
LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN JASA
Nomor Kode perkiraan Aktiva Kewajiban Modal Pendapatan Biaya
NERACA SALDO / NERACA SISA ( TRIAL BALANCE )
Pencatatan Transaksi di Jurnal.
NERACA LAJUR BY : SUTEGO, SE..
Jurusan Akuntansi FE Unnes
SIKLUS AKUNTANSI BAGIAN 2: PROSES PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN
DENGAN PENDEKATAN AKUN
SIKLUS AKUNTANSI BAGIAN 3 (PROSES PENUTUPAN BUKU)
SIKLUS AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA
PENYESUAIAN PEMBUKUAN
Konsep Pengakuan Pendapatan Beban dan Proses Penyesuaian
Pembuatan Jurnal.
Penutupan, Daftar Saldo Setelah Penutupan, dan penyesuaian kembali
PERUSAHAAN DAGANG XII SMA PENYUSUNAN KERTAS KERJA PERUSAHAAN DAGANG
4 Completing the Accounting Cycle Principles of Accounting
BAB 4. Menyelesaikan Siklus Akuntansi
5.
JURNAL PENYESUAIAN.
Neraca Lajur.
Menyempurnakan Siklus Akuntansi
Oleh: Dwi Sahrul Maghfiroh 19 Maret 2017 /
AJP, Kertas Kerja, Laporan Keuangan Neraca
SIKLUS AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA
Penyelesaian Siklus Akuntansi
REKENING / PERKIRAAN.
AKUNTANSI oleh Eko Wicaksono, SE., M.Si.
SIKLUS AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA
JURNAL.
BAB V JURNAL PENYESUAIAN 9/20/2018.
NERACA LAJUR.
NERACA LAJUR Kertas Kerja (worksheet) adalah kertas kerja (working paper) yang bisa digunakan akuntan untuk mengikhtisarkan ayat jurnal penyesuaian dan.
NERACA LAJUR BY : SUTEGO, SE..
Hajar Cherry Puspalillah, S.AB.,M.AB
LAPORAN KEUANGAN MEMPROSES LAPORAN KEUANGAN.
Transcript presentasi:

Neraca saldo dan Jurnal Penyesuaian

NERACA SALDO Berupa daftar yang berisi semua saldo akhir dari perkiraan buku besar yang dicatat secara sistematis menurut nomor kode perkiraan buku besarnya disertai saldo debet dan kredit.

PT.X Neraca Saldo Per 31 Des 20XX No. Kode Keterangan Debet Kredit 110 Cash Xxx 120 Accounts receivable 130 Supplies 140 Prepaid insurance 150 Equipment 180 Delivery equipment 210 Notes payable 220 Accounts payable 310 Capital xxx 320 Prive / drawing 410 Revenue 510 Expenses

Menurut sugiyarso dan winarni dalam buku dasar-dasar akuntansi perkantoran Ayat – ayat yang dipergunakan untuk memperbaiki atau menyesuaikan angka-angka yang terdapat di dalam neraca saldo yang masih memerlukan perubahan

Pendapatan dan biaya suatu usaha harus dibebankan dan dialokasikan pada periode yang tepat sehingga nantinya laporan keuangan akan menggambarkan keadaan usaha yang sebenarnya terjadi. Menurut rusdi akbar

Jurnal yang dibuat pada akhir periode akuntansi untuk mencatat pemuktahiran rekening dan menandingkan biaya dengan pendapatan disebut jurnal penyesuaian. Sifat jurnal ini adalah mempengaruhi paling tidak satu rekening R/L ( biaya atau pendapatan) dan satu rekening neraca (aktiva atau utang)

PENYESUAIAN Saldo-saldo yang biasanya memerlukan penyesuaian antara lain : Piutang Pendapatan Utang Biaya Pendapatan Diterima Dimuka Biaya dibayar dimuka Kerugian Piutang Depresiasi Biaya Pemakaian Perlengkapan (perush jasa) Persediaan (perushaan dagang)

RANI P.I. Neraca Saldo Friday, March 31, 2000 Kode Keterangan Debit Kredit 110 Cash 12,000    120 Account Receivable 5,620  130 Supplies 1,050  140 Prepaid Insurance 2,400  160 Equipment 30,000  220 Account Payable 12,350  210 Notes Payable 10,000  310 Rani Capital 20,000  320 Rani, Drawing 1,000  410 Fees Earned 13,620  510 Salaries Expense 1,200  520 Travel Expense 1,300  530 Rent Expense  590 Misceltanaous Expense 200 55,970

Supplies ( persediaan akhir) 750 pertanyaan perlengkapan cuci yang terpakai perlengkapan - perlengkapan akhir = 1050 - 750 = 300 RANI P.I. private investigator Friday, March 31, 2000   Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit 31 Maret Biaya Pemakaian persediaan 300 Persediaan

2. Depresiasi untuk equipment untuk tiga bulan adalah 400 RANI P.I. private investigator Friday, March 31, 2000   Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit 31 Maret Biaya depresiasi equipment 400 Acc Depresiasi Equipment

3. Notes payable dikeluarkan tanggal 1 Januai 2000, bunganya untuk 6 bulan adalah Rp. 300 RANI P.I. private investigator Friday, March 31, 2000   Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit 31 Maret Biaya Pemakaian persediaan 300 Persediaan Biaya depresiasi equipment 400 Acc Depresiasi Equipment Biaya Bunga 150 Hutang Bunga / notes payable

d. Prepaid insurance jatuh tempo per bulan adalah Rp. 150 RANI P.I. private investigator Friday, March 31, 2000   Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit d. biaya asuransi 450 asuransi dibayar dimuka

e. Jasa yang sudah diberikan sampai dengan tanggal 31 maret 2000 tapi uang belum diberikan adalah 750 RANI P.I. private investigator Friday, March 31, 2000   Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit a Biaya Pemakaian persediaan 300 Persediaan b Biaya depresiasi equipment 400 Acc Depresiasi Equipment c Biaya Bunga 150 Hutang Bunga / notes payable d. biaya asuransi 450 asuransi dibayar dimuka e Piutang 750 Pendapatan

Neraca lajur Merupakan langkah optional dalam proses akuntansi Neraca lajur berupa formulir yang terdiri dari berbagai kolom debet – kredit yaitu : Necara saldo Ayat jurnal penyesuaian Neraca saldo setelah penyesuian Laporan rugi laba Neraca

1. Neraca saldo Kolom debet – kredit pada naraca saldo diambil dari ringkasan saldo buku besar yang disusun sebelumnya. Jumlah antara saldo Kolom debet – kredit itu harus sama

2. Ayat Jurnal Penyesuaian kolom debet – kredit pada ayat jurnal penyesuaian diambil dari ayat jurnal penyesuaian yang disusun berdasarkan pada data penyesuian Jumlah saldo antara debet dan kredit harus sama

3. Neraca saldo setelah penyesuaian Kolom debet – kredit pada kolom neraca saldo setelah penyesuaian di ambil dari data kolom neraca saldo dengan ayat jurnal penyesuaian yang angkanya merupakan dari hasil penjumlahan dan pengurangan Jumlah saldo kolom debet-kredit harus sama

4. Laporan rugi laba Kolom debet – kredit yang dimasukkan ke kolom ini berupa perkiraan pendapatan dan beban Jumlah saldo pada kolom ini tidak harus sama. Apabila saldo sisi debet yang lebih besar berarti perusahaan mengalami kerugian Apabila saldo sisi kredit yang lebih besar maka perusahaan mengalami keuntungan / laba

5. Neraca Kolom debet – kredit yang dimasukan dari kolom neraca saldo setelah penyesuaian tapi tidak masuk pada kolom rugi laba. Jumlah Saldo debet kredit tidak harus sama tapi selisih antara lap rugi laba dan neraca harus sama Apabila sisi debet lebih besar daripada sisi kredit di kolom neraca, maka perusahaan mengalami laba.

Pelaporan keuangan Penyusunan laporan keuangan dimulai dari Laporan laba / rugi Laporan perubahan ekuitas Laporan Neraca

Laporan laba / rugi Income Statement 31 Desember 2015 Pendapatan Pendapatan jasa 98.000,- Jumlah pendapatan Beban Beban gaji 20.000,- Beban iklan 9.000,- Beban perlengkapan 6.000,- Beban penyusutan peralatan 15.000,- Jumlah beban 50.000,- Laba perusahaan 31 des 48.000,-

Laporan Perubahan Ekuitas 31 Desember 2015 Modal awal 100.000,- Laba / rugi 48.000,- Modal perusahaan 148.000,-

LAPORAN NERACA 31 desember 2015 Aktiva liabitities Aktiva lancar Kas Xxxxx Hutang Usaha Piutang jasa Hutang Bunga Sewa dibayar didepan Hutang gaji Iklan dibaya depan Hutang bank Perlengkapan Pendapatan diterima dimuka Total aktiva lancar Total hutang Aktiva tetap Modal Tanah Modal perusahaan 148.000,- Peralatan Total modal Akum penyut Peralatan Total aktiva tetap Total aktiva XXXXXX Total hutang &modal