RADANG PADA ALAT GENITAL I. RADANG GENITALIA EKSTERNA 1. BARTHOLINITIS ( INFEKSI GLANDULA BARTHOLINI ) PENYEBAB : GONOREA, STREPTOCOCCUS, E.COLI BARTHOLINITIS AKUT : KELENJAR MEMBESAR,MERAH,NYERI, LEBIH PANAS DARI DAERAH SEKITAR. ISI CEPAT MENJADI NANAH & KELUAR MELALUI DUKTUS, JIKA DUKTUS TERSUMBAT AKAN MEMBESAR. BILA RADANG BERULANG AKAN MENJADI : KISTA BARTOLINI. TERAPI : BILA BELUM MENJADI ABSES DIOBATI DENGAN ANTIBIOTIKA. JIKA MEMBESAR DILAKUKAN SAYATAN. KISTA BARTOLINI : BILA MENIMBULKAN GANGGUAN DILAKUKAN EKSTIRPASI ATAU MARSUPIALISASI. 2. VULVITIS - HERPES GENITALIS RADANG PADA ALAT GENITAL Dr.FRIANTON,SpOG
PENYEBAB : VIRUS HERPES TYPE 2, TERMASUK PMS, TERJADI 3-7 HARI SETELAH COITUS. VESIKEL PADA LABIUM MINOR, BAGIAN DALAM LABIUM MAYOR & KLITORIS. PANAS & GATAL. SERING JUGA DITEMUKAN DIDAERAH VAGINA & SERVIKS DENGAN KELUHAN LEUKOREA, PERDARAHAN & DISURIA. TERAPI : - ANALGETIK, PARASETAMOL 3 X 500 MG - ASIKLOVIR 5% TOPIKAL - ASIKLOVIR 200 MG/4 JAM (ORAL) - OBATI PASANGANNYA DGN ASIKLOVIR ORAL (7 HARI ) - KONDILOMA AKUMINATA PENYEBAB: human papillomavirus (HPV) BERBENTUK SEPERTI BUNGA KOL ( CAULIFLOWER), DI VULVA PERINEUM & PERIANAL, VAGINA & SERVIK. SERING DITEMUKAN PADA KEHAMILAN. TERAPI : UKURAN KECIL : PODOFILIN 10% LUAS : KAUTERISASI
PSEUDOHIFA CANDIDA ALBICANS KONDILOMA AKUMINATA CANDIDIASIS VULVA PSEUDOHIFA CANDIDA ALBICANS
VULVA MERAH & BENGKAK, GATAL, NYERI. PENDERITA DIABETES - VULVITIS DIABETIKA VULVA MERAH & BENGKAK, GATAL, NYERI. PENDERITA DIABETES JARINGAN MENGANDUNG GLUKOSA YG TINGGI. II. RADANG GENITALIA INTERNA II.A. VAGINA - FLORA VAGINA : BASIL DODERLEIN, STREPTOKOKUKUS, STAFILOKOKKUS ,DIFTEROID, BASIL KOLISECARA NORMAL HIDUP DALAM SIMBIOSIS MUTUALISMA. JIKA SIMBIOSIS TERGANGGU : STREPTOKOKUKUS, STAFILO KOKKUS BASIL KOLI BERKEMBANG BIAK & TIMBULLAH : VAGINITIS NON SPESIFIK. PENYEBAB LAIN : TRIKOMONAS VAGINALIS, KANDIDA ALBIKANS, HEMOFILUS VAGINALIS. GEJALA VAGINITIS : LEKOREA, GATAL, PERMU KAAN VAGINA & VULVA MERAH & MEMBENGKAK, VAGINITIS GARANULARIS (BINTIK-2 MERAH DIVAGINA). SEBELUM PUBERTAS & MENOPAUSE VAGINA LEBIH PEKA TERHADAP INFEKSI. VAGINITIS BIASANYA DISERTAI VULVITIS ( VULVOVAGINITIS )
-TRIKOMONIASIS PENYEBAB : TRIKOMONAS VAGINALIS, PARASIT DENGAN FLAGELLA YANG BERGERAK SANGAT AKTIF. PENULARAN PALING SERING MELALUI COITUS. PADA PRIA HIDUP DIURETRA & PROSTAT TANPA GEJALA. LEUKOREA : ENCER S/D KENTAL, KEKUNING-KUNINGAN AGAK BERBAU. GATAL & TERASA TERBAKAR. KADANG DISERTAI URETRITIS RINGAN SEPER TI DISURIA & SERING KENCING. LABORATORIUM : SEKRET VAGINA DICAMPUR DENGAN 1 TETES NaCl 0,9% DIATAS OBJEK GELAS & DIPERIKA DENGAN MIKROSKOP, TAMPAK PARASIT DENGAN BENTUK LONJONG DENGAN FLAGELLA DENGAN UKURAN 2 x LEKO SIT. BILA TIDAK DIJUMPAI DILAKUKAN PEMBIAKAN. TERAPI : - METRONIDAZOLE 2 X 500 Mg SELAMA 5 HARI - METRONIDAZOLE SUPPOSITORIA ( HANYA MENGURANGI GEJALA/ TIDAK MENYEMBUHKAN. - KANDIDIASIS PENYEBAB : JAMUR KANDIDA ALBIKANS YANG MEMPUNYAI BENANG-BE NANG PSEUDOMISELIA. TUMBUH DALAM SUASANA ASAM (Ph 5-6,5) YANG MENGANDUNG GLIKOGEN.
SERVIK SEPERTI STRAWBERY PADA INFEKSI TRIKOMONAS CLUE-CELLS OLEH HEMOFILUS VAGINALIS TRIKOMONAS VAGINALIS HEMOFILUS VAGINALIS
90 % VAGINITIS NONSPESIFIK DISEBABKAN HEMOFILUS VAGINALIS (GARD TUMBUH DENGAN CEPAT PADA : WANITA HAMIL, PENGGUNA PIL KB, PEMA KAI ANTIBIOTIKA BERSPEKTRUM LUAS, DM & PENYAKIT SISTEMIK. LEUKOREA : KEPUTIH-PUTIHAN DAN SANGAT GATAL. RADANG PADA VULVA & VAGINA, PADA DINDING VAGINA DITEMUKAN MEMBRAN PUTIH YANG BILA DIANGKAT AKAN BERDARAH. LABORATORIUM : SEKRET VAGINA DICAMPUR DENGAN KOH 10-20% DI ATAS OBYEK GELAS : DIJUMPAI PSEUDOHYFA. TERAPI : - MYCOSTATIN VAGITAL TABLET (10.000 U) 1-2 TAB/HARI SELAMA 14 HARI - FLUCONAZOLE 150 Mg (DOSIS TUNGGAL) - HEMOFILUS VAGINALIS VAGINITIS/ BACTERIAL VAGINOSIS 90 % VAGINITIS NONSPESIFIK DISEBABKAN HEMOFILUS VAGINALIS (GARD NERELLA VAGINALIS). PENYEBAB : BAKTERI BASIL KECIL GRAM NEGATIF. LEUKOREA : PUTIH KELABU KADANG KEKUNING-KUNINGAN, BERBAU IKAN BUSUK, GATAL. DITULARKAN MEMALUI HUBUNGAN SEKSUAL. LABORATOTIUM : SAMA DENGAN PEMERIKSAAN TRIKOMONIASIS, DITEMU KAN KELOMPOK BASIL, SEDIKIT LEKOSIT ( CLUE-CELLS).
DITEMUKAN PADA WANITA MENOPAUSE, KARENA EPITEL VAGINA ATROFI. TERAPI : - AMPISILLIN 2 Gr/HARI SELAMA 5 HARI ( DIBERIKAN PADA SUAMI- ISTRI) - METRONIDAZOLE 2 X 500 Mg SELAMA 7 HARI - CLINDAMYCIN 2 % CREAM 1X /HARI SELAMA 7 HARI. - VULVO-VAGINITIS ATROFIKANS / VAGINITIS SENILIS DITEMUKAN PADA WANITA MENOPAUSE, KARENA EPITEL VAGINA ATROFI. LEUKOREA DENGAN RASA GATAL & PEDIH, URETRA & KANDUNG KEMIH SERING TERLIBAT DENGAN GEJALA DISURIA & SERING KENCING. TERAPI : - ESTROGEN ORAL ATAU TOPIKAL. - VAGINITIS EMFISEMATOSA JARANG DITEMUKAN, SERING PADA WANITA HAMIL. TIMBUL GELEMBUNG KECIL BERISI GAS PADA DINDING VAGINA & PORSIO UTERI. PENGOBATAN : SIMPTOMATIS II.B. SERVIKS UTERI - SERVISITIS AKUT - SERVISITIS KRONIK
NORMAL : - TIDAK BERBAU, WARNA JERNIH S/D PUTIH SERVISITIS AKUT : INFEKSI DIAWALI DIENDOSERVIK SERVIK MERAH, BENGKAK & MENGE LUARKAN CAIRAN MUKOPURULEN -PENYEBAB : GO, CLAMYDIA TRACHO MATIS,STREPTOKOKKUS & STAFILO KOKKUS. -DAPAT SEMBUH TANPA BEKAS ATAU MENJADI SERVISITIS KRONIK SERVISITIS KRONIKA : SEBAGIAN BESAR PADA WANITA YG PERNAH MELAHIRKAN, LUKA PADA SERVIK PADA ABORTUS & PARTUS MENYEBABKAN INFEKSI MENAHUN. -SERVIK KELIHATAN NORMAL, TETAPI MIKROSKOPIK DIJUMPAI INFILTRASI LEKOSIT DALAM STROMA ENDO SERVIK, SEKRET PUTIH KEKUNINGAN OVULA NABOTHI : KISTA KECIL BERISI CAIRAN. KEPUTIHAN / LEUKOREA NORMAL : - TIDAK BERBAU, WARNA JERNIH S/D PUTIH - BAYI BARU LAHIR S/D USIA 10 HARI - WANITA PERTAMA MENDAPAT HAID, TERANGSANG, SAAT OVULASI, - PEMAKAI KONTRASEPSI HORMONAL PATOLOGIS : - DISEBABKAN OLEH INFEKSI BAKTERI, JAMUR, VIRUS. - WARNA KEKUNING-KUNINGAN S/D HIJAU, LEBIH KENTAL & BERBAU - AKIBAT DARI RADANG BIBIR KEMALUAN,VAGINA, MULUT RAHIM & RAHIM
GEJALA : LEUKOREA (KUNING KEHIJAUAN), PERDARAHAN / SPOTTING POST - C.TRACHOMATIS GEJALA : LEUKOREA (KUNING KEHIJAUAN), PERDARAHAN / SPOTTING POST COITUS, SERVIK EROSI & RAPUH. DIAGNOSIS : KULTUR HAPUSAN LENDIR CERVIX. TERAPI : - DOXYCYCLINE 2 X 100 mg ( 7 HARI ) - OFLAXACIN 2 X 400 mg ( 7 HARI ) - ERYTROMYCIN 4 X 500 ( 7 HARI ) PASANGAN SEKSUAL HARUS DIOBATI CERVISITIS KARENA CLAMIDYA TRACHOMATIS INTRACYTOPLASMIC INCLUSION CLAMIDYA
GEJALA : SAMA SEPERTI INFEKSI CHLAMYDIA, SERING TANPA GEJALA. GONORRHEA GEJALA : SAMA SEPERTI INFEKSI CHLAMYDIA, SERING TANPA GEJALA. LEUKOREA, DISURIA, PERDARAHAN . DIAGNOSIS : KULTUR TERAPI : - CEFTRIAXONE 125 mg IM ( DOSIS TUNGGAL) - CEFIXIME 400 mg ORAL ( DOSIS TUNGGAL) - OFLOXACIN 400 mg ORAL ( DOSIS TUNGGAL) II.C. KORPUS UTERI ENDOMETRITIS : RADANG PADA ENDOMETRIUM, BIASANYA PENYEBARAN DARI CERVISITIS. KUMAN PENYEBAB : C.TRACHOMATIS, GO, STREPTOKOKKUS, CYTOMEGA LOVIRUS, HERPES. MERUPAKAN KOMPONEN PENTING DARI PENYAKIT RADANG PANGGUL SEBELUM INFEKSI MENYEBAR KETUBA. GEJALA : ENDOMETRITIS AKUT : ENDOMETRIUM EDEMA & HIPEREMIS,NYERI PERUT BAWAH, UTERUS LUNAK. SERING PADA POSTPARTUM, ABORTUS,IUD. TERAPI : DOXYCYCLINE 2 X 100 mg ( 10 HARI ) ENDOMETRITIS KRONIK : KADANG ASIMPTOMATIK, PERDARAHAN PERTE NGAHAN MENSTRUASI, PERDARAHAN POSTCITUS, MENORAGIA. PENYEBAB : TUBERKULOSIS, SISA JARINGAN PADA ABORTUS/PARTUS TERAPI : TERGANTUNG KUMAN PENYEBAB
- MIOMETRITIS/ METRITIS - PIOMETRA PENGUMPULAN NANAH DI KAVUM UTERI KARENA STENOSIS KANALIS SERVIKALIS KARENA CA.SERVIK, AMPUTASI SERVIK, RADIASI, PENUTUPAN OUI KARENA INVOLUSI UTERUS SESUDAH MENOPAUSE. PIOMETRA LEBIH BANYAK PADA WANITA MENOPAUSE & POSTMENOPAUSE. DIAGNOSIS : SONDE UTERUS KELUAR NANAH, SETELAH 10 HARI DILAKUKAN KURETASE UNTUK MELIHAT ADA/TIDAK KEGANASAN. DAPAT JUGA DILAKU KAN HISTEREKTOMI. - MIOMETRITIS/ METRITIS RADANG PADA MYOMETRIUM. MIOMETRITIS AKUT : DITEMUI PADA ABORTUS SEPTIK, INFEKSI POST PARTUM. KURETASE PADA ENDOMETRITIS DAPAT MENYEBABKAN MIOME TRITIS AKUT MIOMETRITIS KRONIK : MERUPAKAN LANJUTAN DARI MIOMETRITIS AKUT. UTERUS LEBIH BESAR DARI BIASA. - PARAMETRITIS/PERIMETRITIS RADANG PADA PARAMETRIUM, BAGIAN DARI RADANG PERITONEUM PELVIK
ADNEKSITIS/SALPINGO-OOFORITIS II.D. ADNEKSA ADNEKSITIS/SALPINGO-OOFORITIS RADANG TUBA FALLOPI & OVARIUM. TERJADI KARENA PENJALARAN INFEKSI DARI UTERUS, DAPAT JUGA TERJADI DARI INFEKSI EKSTRA GENI TAL DARI PEMBULUH DARAH ATAU INFEKSI DARI JARINGAN SEKITAR. SEBAB PALING BANYAK : GO, INFEKSI POSTPARTUM & POSTABORTUS. ADNEKSINITIS AKUT : ENDOSALPING EDEMA & HIPEREMI, DIJUM PAI EKSUDAT PURULEN YG KELUAR MELA- LUI OSTEUM TUBA ABDOMINALE MEYEBAB- KAN PERITONITIS PELVIK. PADA GO TERJADI PERLEKATAN FIMBRIAE, NANAH AKAN TERKUMPIL DIDALAM TUBA – (PYOSALPING). KUMAN PENYEBAB : GO, STREPTOKOKKUS, STAFILIKOKKUS, E.COLI, KLOSTRIDIUM WELCHII. GEJALA : NYERI PADA DAERAH KANAN & KIRI UTERUS,PADA INFEKSI YG SANGAT PA- TOGEN GEJALA SEPTIKEMIA & PERITONITIS SEPERTI : DEMAM TINGGI & LEKOSITOSIS AKAN TIMBUL. DD : APPENDISITIS AKUT, PIELITIS AKUT, TORSI ADNEKSA, KET. ADNEKSITIS KRONIK : HIDROSALPING : TUBA MEMBESAR BERISI CAIRAN. SERING BILATERAL. HIDROSAL PING SIMPLEKS: 1 RUANGAN YG BERDIN- DING TIPIS. HIDROSALPING FOLLIKULARIS: TERDAPAT RUANGAN-2 KECIL. PIOSALPING : TUBA BERISI NANAH KISTA TUBO-OVARIAL : HIDROSALPING BERSATU DENGAN KISTA FOLIKEL OVARIUM. ABSES TUBO-OVARIAL : PIOSALPING BER- SATU DENGAN ABSES OVARIUM. SALPINGITIS TUBERKULOSA : BAGIAN DA- RI TUBERKULOSIS GENITAL. GEJALA : TIDAK BEGITU JELAS, BIASANYA DIDAHULUI OLEH GEJALA ADNEKSITIS AKUT. NYERI PERUT BAWAH & SAKIT BER- TAMBAH BILA BEKERJA BERAT,HAID BA- NYAK & TIDAK TERATUR.
INFEKSI AKUT PADA PARAMETRIUM. PENYEBAB : STREPTOKOKKUS, PARAMETRITIS AKUT INFEKSI AKUT PADA PARAMETRIUM. PENYEBAB : STREPTOKOKKUS, STAFILIKOKKUS, E.COLI . PALING BANYAK PADA PARAMETRIUM LATERAL (PARAMETRITIS LATERALIS), KADANG PARAMETRITIS ANTERIOR/POSTERIOR. DAPAT TERJADI ABSES & TERABA SEPERTI TUMOR. PERITONITIS PELVIKA (PELVIOPERITONITIS) TERJADI BERSAMAAN DENGAN ADNEKSITIS. PADA INFEKSI POSTPARTUM & POSTABORTUS SERING TERJADI PERITONITIS UMUM, TETAPI PADA INFEKSI GO SERING TERJADI PERITONITIS PELVIKA. JIKA EKSUDAT BERNANAH, AKAN BERKUMPUL DI KAVUM DOUGLASI. PENYAKIT RADANG PANGGUL ( PELVIC INFLAMATORY DISEASE ) INFEKSI PADA TRAKTUS GENITAL BAGIAN ATAS ( ENDOMETRIUM,MYOMETRI- UM, PARAMETRIUM, TUBA, OVARIUM & PERITONIUM PELVIK). MERUPAKAN SALAH SATU KOMPLIKASI DARI PMS. DISEBABKAN KARENA PENYEBARAN INFEKSI DARI SERVIK. FAKTOR RESIKO : - PERNAH MENDERITA PID, PASANGAN SEKSUAL > 1, PENGGUNA IUD.
GEJALA : NYERI PERUT BAWAH, LEUKOREA, PERDARAHAN, DEMAM (60-80%), MUNTAH, DYSURIA. DIAGNOSIS : KRITERIA MINIMUM : - NYERI PERUT BAWAH - NYERI GOYANG SERVIK - NYERI ADNEKSA KRITERIA TAMBAHAN : - SUHU > 38,30C, LEUKOREA - LED , CRP - DIJUMPAI GO ATAU C.TRACHOMATIS - HISTOPATOLOGI : ENDOMETRITIS - USG : ABSES TUBO-OVARIAL - LAPAROSKOPI DIAGNOSIS DITEGAKKAN DENGAN 3 KRITERIA MINIMUM + BEBERAPA KRITE- RIA TAMBAHAN. TERAPI : TERAPI YANG BENAR AKAN MENCEGAH, INFERTILITAS, KET & INFEKSI KRONIK OFLAXACIN 2 X 400 mg ( 14 HARI) + METRONIDAZOLE 2 X 500 mg ( 14 HARI) OFLAXACIN 2 X 400 mg ( 14 HARI) + CLIDAMYCIN 4 X 450 mg ( 14 HARI)