KANKER SERVIKS dr. Hanna Gustin Puskesmas Tanjung Beringin.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Konsep dan strategi pelaksanaan dan pelatihan Deteksi dini kanker leher rahim dan payudara Dr. Achmad suparmono ,spog.
Advertisements

PENYULUHAN KELUARGA BERENCANA (KB)
LAKI – LAKI MATI LEBIH DULU DARIPADA PEREMPUAN
MANFAAT SAYUR BAYAM.
PENCEGAHAN KANKER LEHER RAHIM & KANKER PAYUDARA.
Kelainan Sistem Pencernaan
Intan Silviana Mustikawati, SKM, MPH
ALAT KONTRASEPSI DALAM RAHIM (Contraseptive for womens)
KONTRASEPSI PASCA PERSALINAN
KANKER LEHER RAHIM Banyak pada wanita.
DISUSUN OLEH NURJANAH , RAHAYU P , RATIH S , RENI F , RINAWATI
PENGENALAN KANKER Dr. I Nyoman Susila, M.Kes.
KANKER PAYUDARA.
Mencegah Kanker Serviks
Drug Free Communty. IMS &HIV/AIDS IMS Infeksi Menular Seksual (Penyakit Kelamin)
Tugas Prakerin (32-34) “HIV & AIDS” Disusun oleh Nama
MATERI PROMOSI KESEHATAN “HIV/AIDS”
PERDARAHAN DILUAR HAID
AKBID KHARISMA HUSADA BINJAI TA. 2015/2016
MENGENALI PENYEBAB,CIRI-CIRI, DAN PENCEGAHAN KANKER SERVIKS
HIDUP SEHAT HINDARI KANKER
oleh: susri syahjana putri
Perempuan dan Bahaya Rokok
PERTEMUAN KE-7 ASKEB IV PATOLOGI “ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU DENGAN PERDARAHAN DI LUAR HAID” NUR AFNI ZAR III.B.
POLIP SERVIKS,EROSI PORSIO
POLIP SERVIKS DAN EROSI PORSIO
ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU DENGAN PERDARAHAN DILUAR HAID
INFEKSI MENULAR SEKSUAL (IMS)
Drugs Free Communty.
KANKER PAYUDARA, TUMOR GANAS DAN JINAK PADA VULVA,VAGINA,UTERUS,TUBA DAN OVARIUM NIRASATI IIIB.
Polip Polip hidung adalah pertumbuhan jaringan pada saluran pernapasan hidung atau pada sinus. Polip adalah jaringan yang lembut, tidak terasa sakit.
Systemic Lupus Erythematosus (SLE)
WASPADA BAHAYA KANKER SERVIKS
Laktasi & Kelainan pada Sistem Reproduksi
Infertilitas BY: SY. SITI ROBIAH
PANJI HIDAYAT, M.Pd KANKER SERVIKS.
Infertilitas pada usia reproduksi dan manajemen
BAHAYA MEROKOK.
PEMERIKSAAN PENUNJANG AREA BEDAH Tintin Sukartini, SKp, M.Kes, Dr. Kep.
Masalah wanita MENGAPA WANITA SEKARANG MEMPUNYAI MASALAH SEWAKTU MENSTRUASI ??? Pusing Nyeri Sakit pada payudara Emosi tidak terkendali Haid tidak teratur.
FIBRO ADENOMA Sisrina nota rita
ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU DENGAN PENDARAHAN DILUAR HAID
SEKS BEBAS DAN INFEKSI MENULAR SEKSUAL (IMS)
Apsari tri respati ( ) Siti Fatimah ( )
KEBIJAKAN & UPAYA PEMERINTAH TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI
Oleh : Nadia Ariviyanti
By : JULIAS PINEM Nim :
Kesehatan Reproduksi Wanita
Askep pada pasien ca cervix
Dr.Samuel Marco Kanker Leher Rahim dr.Samuel Marco
Pelayanan kesehatan pada wanita sepanjang daur kehidupannya
1. Keputihan keputihan yaitu penyakit kelamin yang terjafi pada perempuan dengan ciri ciri terdapat cairan berwarna putih kekuning kuningan atau putih.
OLEH KELOMPOK V DARMAN HASTUTI SUHAIMI VIDIA LOUKITA SARI ZHILHIJAH
METODE KONTRASEPSI DISAMPAIKAN PADA PENYULUHAN PAGUYUBAN PASANGAN USA SUBUR Oleh : Mahasiswa Poltekkes Kemenkes Jogja.
INFEKSI MENULAR SEKSUAL (IMS) dr. A.M. Multazam Mustari, M.Kes. BADAN KOORDINASI KELUARGA BERENCANA NASIONAL PROPINSI SULAWESI SELATAN 2009.
PENCEGAHAN KANKER SERVIKS Asrama Haji Kota Madiun
KEPUTIHAN (LEKORE) SALAH SATU KELUHAN WANITA All images in this document is removed due to copyright restriction dr. Ahmad Aulia Jusuf, PhD RS Mitra Keluarga.
BAHAYA MEROKOK UNTUK KALANGAN REMAJA
CERVICAL CANCER. WHAT IS CERVICAL CANCER ??? penyakit tumor ganas di leher rahim yang dapat menyebar (metastasis) ke organ- organ yang lain dan menyebabkan.
PENYAKIT MENULAR SEKSUAL. Apa itu Penyakit Menular Seksual? Penyakit Menular Seksual (PMS) merupakan salah satu jenis Infeksi Saluran Reproduksi (ISR),
SELAMAT DATANG KADER IVA PUSKESMAS LUBUK MANDARSAH.
Pendahuluan ICPD  (International Conference on Population and Development ) Mesir)  1995 Beijing, Cina,  1999 Denhaque  2000 New York Definisi.
ALAT KONTRASEPSI IMPLAN
BY ASMAUL HUSNA,S.ST.,M.Kes
Kehamilan di sertai penyakit rubella dan hepatitis
Kesehatan Reproduksi Wanita dr. Danik Fahmi Anisah 13 Agustus 2017.
29/09/ Rosyati Pastuty, S.SiT, M.Kes. PEMERIKSAAN IVA (Inspeksi Visual Asam Asetat) IVA  cara sederhana untuk mendeteksi kanker leher rahim sedini.
Transcript presentasi:

KANKER SERVIKS dr. Hanna Gustin Puskesmas Tanjung Beringin

1. Infeksi HPV (Human PappilomaVirus) Human pappiloma virus adalah kelompok yang terdiri dari 150 lebih jenis virus dan ditularkan melalui hubungan seksual baik secara vaginal maupun oral. Infeksi HPV dapat menyebabkan gangguan kesehatan yang serius pada organ mulut dan genital, tetapi virus ini tidak mampu menyerang organ dalam tubuh seperti jantung dan paru- paru. Infeksi HPV adalah penyebab utama kanker pada organ genitalia wanita seperi serviks, vagina, endometrium dan ovari.

2. Merokok Merokok dapat meningkatkan resiko kanker serviks, karena rokok mengandung zat kimia yang dapat merusak DNA pada sel jaringan serviks dan melemahkan sistem kekebalan tubuh dalam menangkal infeksi virus HPV. Perokok aktif maupun pasif memiliki resiko dua kali lebih besar mengidap kanker serviks. 3. Bergonta-ganti pasangan Melakukan hubungan seksual dengan lebih dari satu pasangan dapat meningkatkan resiko kanker serviks, karena virus HPV yang menyebabkan infeksi pada leher rahim ditularkan melalui hubungan seksual.

4. Kurangnya konsumsi buah dan sayur Kurangnya konsumsi buah dan sayur dapat meningkatkan resiko kanker serviks. Sayur dan buah mengandung antioksidan yang merupakan penangkal infeksi dan radikal bebas, serta berfungsi menguatkan sistem kekebalan tubuh. 5. Kelebihan berat badan Wanita yang memiliki kelebihan berat badan memiliki resiko yang lebih tinggi mengidap adenokarsinoma kanker.kelebihan berat badan

6. Kontrasepsi oral (pil kb) Wanita yang rajin mengkonsumsi kontrasepsi oral atau pil KB dalam jangka waktu yang lama atau lebih dari lima tahun beresiko dua kali lebih besar mengidap kanker serviks. 7. Kehamilan Faktor kehamilan juga berpengaruh terhapap tingginya resiko kanker serviks. Wanita yang hamil dibawah usia 17 tahun memiliki resiko dua kali lebih besar dibandingkan wanita yang hamil diatas usia 25 tahun.Wanita yang hamil Sementara itu, wanita yang pernah hamil lebih dari 3 kali semasa hidupnya juga memiliki resiko yang lebih besar mengidap kanker serviks. Hal ini disebabkan karena sistem hormonal yang berubah-ubah dan lemahnya sistem kekebalan tubuh disaat kehamilan.

8. Riwayat keluarga Sama halnya dengan kanker payudara, kanker ini juga diturunkan secara genetis. Jika seorang wanita mempunyai ibu atau saudara perempuan yang mengidap kanker serviks, maka ia meiliki resiko 2 – 3 kali lebih besar untuk mengidap kanker serviks. Hal ini disebabkan karena faktor ketidakmampuan tubuh dalam menangkal infeksi virus HPV dapat diturunkan pada generasi selanjutnya.kanker payudara

Penyebab kanker Serviks

TEKNIK VISUALISASI SERVIKOGRAFI GINOSKOPI SPEKULOSKOPI KOLPOSKOPI IVA (Inspeksi Visual dengan Asam asetat) MATA TANPA ALATMATA DENGAN ALAT

Alur Pemeriksaan IVA Inspekulo NORMALCuriga kankerPositif :Bercak putih Pap Smear Biopsi Ulang berkala Semua tahap ini dapat dilakukan oleh Bidan/Perawat terlatih, Pada tindakan BIOPSI perlu bantuan DOKTER RUJUK Terapi KRIOTERAPI

DETEKSI DINI KANKER MULUT RAHIM DENGAN PEMERIKSAAN IVA INGAT....!!!! WANITA yang sudah MENIKAH atau sudah MELAKUKAN HUBUNGAN SUAMI ISTRI, PERLU MELAKUKAN DETEKSI DINI MINIMAL 5 TAHUN SEKALI MENCEGAH LEBIH BAIK DARIPADA MENGOBATI JANGAN DITUNDA..!!

TERIMA KASIH