10 Kesalahpahaman tentang Sukses

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
INTERPERSONAL SKILLS Membangun Kecakapan Sosial (Bagian 1)
Advertisements

Ahlaq Terpuji Zuhud Dan Tawakal
“7 PEDOMAN PRESENTASI YANG SUKSES”. 7 PEDOMAN PRESENTASI YANG SUKSES 1. PAHAMI APA YANG ANDA INGINKAN a. Pahamilah apa yang Anda inginkan terjadi dalam.
OMBAK BESAR Dan OMBAK KECIL.
 Pelanggan menginginkan informasi yang jelas dan akurat.  Sampaikan bahwa keinginan nasabah tidak dapat dipenuhi  Dengan demikian tidak ada keragu-raguan.
MY DAD MY BEST EVER BY: MF to CQ.
IDE, PELUANG USAHA, MICRO/MACRO SCREENING
SCC 2010 Tujuan Overview Jenis dan Kategori Sistematika Penulisan Proposal Pembimbing.
ENTREPRENEUR KOMUNIKATOR EFEKTIF
INTERPERSONAL SKILL.
KISAH WORTEL, TELUR DAN BUBUK KOPI. Letakkan tiga mangkuk berisi air diatas perapian.
Hal yang tidak mungkin menjadi mungkin
ACHIEVEMENT 18 Maret 2009 Tim. Tujuan Memahami pentingnya kesuksesan dan cara meraih kesuksesan.
ORIENTASI dan SASARAN KURSUS.
LOGOTERAPI Victor E. Frankl
ZONA NYAMAN YANG MEMBELENGGU
Cara Menghilangkan Kebiasaan Buruk Dengan Mudah Dan Cepat
Pendefinisian problema sebagai proses pencarian ruang keadaan
Apa itu PSIKOLOGI???  PSIKOLOGI adalah sebuah bidang ilmu pengetahuan dan ilmu terapan yang mempelajari mengenai perilaku dan fungsi mental manusia secarailmiah.
 DI SEKOLAH KITA  DI KELAS KITA Disampaikan Oleh sugiman Di MGMP MATEMATIKA KAB. KULON PROGO MEI 2010.
LAPORAN HASIL PENELITIAN KUALITATIF
MEMBANGUN DEMOKRASI UNTUK INDONESIA
EFISIENSI INTELEKTUAL …(1)
10 Kesalahpahaman tentang Sukses. Beberapa orang tidak bisa sukses karena latar belakang, pendidikan, dan lain-lain. Setiap orang dapat meraih keberhasilan.
PRILAKU & TENIK KERJASAMA DALAM MEMBANGUN PARTISIPASI AKTIF PESERTA
PENGENALAN INTERPERSONAL SKILL BAGI REMAJA&MAHASISWA
MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA KELAS VII B MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TPS DENGAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL.
STATISTIKA EKONOMI II PERTEMUAN KE- 6 Pengujian Hipotesis 20/08/2016.
KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR
SUPLEMEN MODUL 14 ETIKA BELAJAR
Kerangka Pemikiran Teoritik
Sesi Ke 5 KIAT MELIHAT DAN MEMBERDAYAKAN PELUANG BISNIS
Menikmati Kehidupan Kesehatan, kebahagiaan, dan kesuksesan terletak pada semangat juang masing-masing individu. Hal yang besar bukanlah apa yang terjadi.
Tunjangan/ Allowance adalah segala pembayarantambahan oleh pengusaha
Pendefinisian problema sebagai proses pencarian ruang keadaan
Warga Negara 1 Hak asasi pribadi (personal rights) 2 Hak asasi ekonomi (property rights atau harta milik) 3 dan perlakuan yang sama dalam keadilan.
GOAL SETTING.
REZSA SARA IKA TEORI EKONOMI MIKRO “ PENGANGGURAN ”
Devita Eileentya Natassja Kenneth Gunawan Thierry Nathaniel
Penerapan Ekonomi Integral Tertentu
Program Kreativitas Mahasiswa (PKM)
Kecakapan Antarpribadi
MENGAMBIL KEPUTUSAN Seorang wirausaha harus kreatif, terutama dalam mengambil keputusan. Kemampuan mengambil keputusan inilah yang membedakan seorang wirausaha.
Tes Wawasan Kebahasaan
Hukum mendatangi peramal & mengundi nasib
KETERAMPILAN menjelaskan dalam bk
Tes Wawasan Kebahasaan
MOTIVASI USAHA Kisah Sukses.
1. Pembahasan : kalimat pada no 1,2,3 adalah
UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TALKING STICK PADA SISWA KELAS V SDN SUMOGAWE 04 KECAMATAN GETASAN KABUPATEN.
Pertemuan Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan 9 Pengambilan Keputusan
PERTEMUAN KEDUA DASAR KOMUNIKASI : KETRAMPILAN BERTANYA DAN KETRAMPILAN MENDENGAR
ENTREPRENEUR KOMUNIKATOR EFEKTIF
MENETAPKAN PRIORITAS MASALAH
KEPRIBADIAN DAN PENGEMBANGAN DIRI
IMPIAN Oleh : ANGGA NUGRAHA.
SELAMAT DATANG DI RUMAH BESAR KITA ASSALAAMU’ALAIKUM WR.WB
Nama : Aldi Syarifullah
PENAFSIRAN PERJANJIAN DAN ITIKAD BAIK PRODI ILMU HUKUM FAKULTAS HUKUM
Makalah Proses & Evaluasi Belajar Matematika Disusun Oleh : Kelompok 2
Latar Belakang Pengalaman Mengajar Sejak 1976 Perlu Buku !
SELAMAT DATANG DI RUMAH BESAR KITA ASSALAAMU’ALAIKUM WR.WB
KEADILAN DALAM BISNIS Berbagai paham dan teori mengenai keadilan :
6 My Goal(s).
Traine by Arsani1 PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI MELAKSANAKAN PEKERJAAN DALAM LINGKUNGAN YANG BERBEDA SECARA SOSIAL BUDAYA N
10 Kesalahpahaman tentang Sukses
KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR
10 Kesalahpahaman tentang Sukses
Ekonomi internasional II kelompok. I.Pendahuluan Perdagangan kerapkali menciptakan pihak-pihak yang dirugikan dan pihak yang diuntungkan. Pengertian ini.
INFORMASI PERSEDIAAN BARANG DAGANG PADA TOKO XYZ DENGAN LeoNardi
Transcript presentasi:

10 Kesalahpahaman tentang Sukses

Beberapa orang tidak bisa sukses karena latar belakang, pendidikan, dan lain-lain. padahal … Setiap orang dapat meraih keberhasilan. Ini hanya bagaimana mereka menginginkannya, kemudian melakukan sesuatu untuk mencapainya.

Orang-orang yang sukses tidak melakukan kesalahan padahal … Orang-orang sukses itu justru melakukan kesalahan sebagaimana kita semua pernah lakukan Namun, mereka tidak melakukan kesalahan itu untuk kedua kalinya.

Agar sukses, kita harus bekerja lebih dari 60 jam (70, 80, 90 Agar sukses, kita harus bekerja lebih dari 60 jam (70, 80, 90...) seminggu padahal … Persoalannya bukan terletak pada lamanya anda bekerja. Tetapi bagaimana anda dapat melakukan sesuatu yang benar

Anda hanya bisa sukses bila bermain sesuatu dengan aturan padahal … Siapakah yang membuat aturan itu? Setiap situasi membutuhkan cara yang berbeda. Kadang-kadang kita memang harus mengikuti aturan, tetapi di saat lain andalah yang membuat aturan itu.

Jika anda selalu meminta bantuan, anda tidak sukses padahal … Sukses jarang sekali terjadi di saat-saat vakum. Justru, dengan mengakui dan menghargai bantuan orang lain dapat membantu keberhasilan anda. Dan, sesungguhnya ada banyak sekali orang semacam itu.

Diperlukan banyak keberuntungan untuk sukses padahal … Hanya dibutuhkan sedikit keberuntungan. Namun, diperlukan banyak kerja keras, kecerdasan, pengetahuan, dan penerapan

Sukses adalah bila anda mendapatkan banyak uang padahal … Uang hanya satu saja dari begitu banyak keuntungan yang diberikan oleh kesuksesan. Uang pun bukan jaminan kesuksesan anda.

Sukses adalah bila semua orang mengakuinya padahal … Anda mungkin dapat meraih lebih banyak orang dan pengakuan dari orang lain atas apa yang anda lakukan. Tetapi, meskipun hanya anda sendiri yang mengetahuinya, anda tetaplah sukses

Sukses adalah tujuan padahal … Sukses lebih dari sekedar anda bisa meraih tujuan dan goal anda. Katakan bahwa anda menginginkan keberhasilan, maka ajukan pertanyaan "atas hal apa?"

Saya sukses bila kesulitan saya berakhir padahal … Anda mungkin sukses, tapi anda bukan Tuhan. Anda tetap harus melalui jalan yang naik turun sebagaimana anda alami di masa-masa lalu. Nikmati saja apa yang telah anda raih dan hidup setiap hari sebagaimana adanya