Heriyanto Syafutra, M.Si Seminar Hasil IPB, 13 s.d 14 Desember 2010 Pengembangan Sensor Cahaya Berbasis Fotodiode Pyroelektrik BaxSr1-xTiO3 dengan Pendadahan Ferium (BSFT) Berbantuan Mikrokontroler ATMega 8535 untuk Simulasi Sensor Cahaya pada Satelit LAPAN IPB (LISAT) Dr. Ir. Irzaman, M.Si Dr. Akhiruddin, M.Si Ardian Arief, M.Si Heriyanto Syafutra, M.Si Ihsan Surur, S.Si Departemen Fisika FMIPA Institut Pertanian Bogor Seminar Hasil IPB, 13 s.d 14 Desember 2010
Ferroelektrik/pyroelektrik LATAR BELAKANG Peranti generasi baru Penelitian dapat dilakukan di laboratorium sederhana Material Ferroelektrik/pyroelektrik Pengembangan masih luas
Sifat-Sifat Bahan Ferroelektrik/pyroelektrik LATAR BELAKANG Sifat-Sifat Bahan Ferroelektrik/pyroelektrik
Ferroelektrik/pyroelektrik LATAR BELAKANG Ramah lingkungan BST Proses pada suhu ruang PZT Material Ferroelektrik/pyroelektrik Proses mudah STO Dan lain-lain 4
TUJUAN Tujuan umum penelitian strategis unggulan ini adalah pembuatan film tipis fotodiode pyroelektrik BSFT menggunakan metode chemical solution deposition (CSD) dan spin coating serta penerapannya sebagai sensor cahaya untuk simulasi sensor cahaya pada satelit LAPAN IPB (LISAT) yang mudah dibuat, dapat diandalkan, biaya murah.