AGAMA DAN DUNIA: IMPLIKASI KATEGORISASI BAGI IDEOLOGI MUHAMMADIYAH

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Matan Keyakinan dan Cita-Cita Hidup Muhammadiyah
Advertisements

ALQUR’AN SEBAGAI SUMBER HUKUM ISLAM
Muhammad Bahrul Ilmi, SE Lecturer of Accounting Economic Faculty STIE Surakarta.
LEMBAGA KEUANGAN SYARIAH
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
IMAN KEPADA KITAB KITAB ALLAH
SYAHADAT Syahadat merupakan asas dan dasar bagi rukun Islam lainnya. Syahadat merupakan ruh, inti dan landasan seluruh ajaran Islam. Syahadat sering disebut.
Hukum Islam dan kontribusi Umat islam Indonesia
SUMBER AGAMA DAN AJARAN ISLAM
BERIMAN KEPADA RASUL - RASUL ALLAH SWT
Pendidikan Agama Hadits sebagai ajaran islam February 28,
Oleh: Ali Ilhami Bin Basir
BAB I IBADAH DALAM ISLAM.
PENGERTIAN ISLAM DAN AJARANNYA
وَمَا خَلَقْتُ الْجِنَّ وَالْإِنسَ إِلَّا لِيَعْبُدُونِ
Bab V HUKUM ISLAM Universitas Narotama.
IMAN KEPADA RASUL.
Matan Keyakinan dan Cita-cita Hidup Muhammadiyah (MKCHM)
BAB II IMAN DAN TAQWA.
SUMBER HUKUM ISLAM.
AQIDAH UNIT 5 Kelas Bimbingan Dewasa.
AGAMA DAN AGAMA ISLAM NANING PUTRI UTAMI
BERIMAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH
Agama Islam 3 (Quran-Hadis)
SUMBER HUKUM ISLAM Oleh: Deden Mulyadi, S.Pd.I.
MEMBANGUN MASYARAKAT MADANI
Oleh: Rohmansyah, S.Th,I., M.Hum
Mata Kuliah Tauhid Aqidah akhlak
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
SUMBER AJARAN ISLAM AS-SUNNAH
BERIMAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
SUDAHKAH ANDA SIAP??? BERKONSENTRASILAH!!!!!.
SUDAHKAH ANDA SIAP??? BERKONSENTRASILAH!!!!!.
MATAN KEYAKINAN DAN CITA CITA (MKCH) MUHAMMADIYAH 1.Muhammadiyah adalah gerakan Islam dan da’wah amar ma’ruf nahi mungkar, beraqidah Islam dan bersumber.
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
PERILAKU TERPUJI ADIL, RIDHA DAN AMAL SHALEH
PRESENTED BY: YENI NURHASANAH
PEMBAHARUAN DALAM ISLAM (TAJDID)
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
MENINGKATKAN KEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH
MEMAHAMI KONSEP MASHLAHAH
By : 1. Rizal hartono 2.Muhammad fajar
3.
ISLAM SEBAGAI IDEOLOGI
Disusun Oleh: Muhammad Ridwan, S.Pd.I
BAB 12: AL-QURAN DAN HADIS PANDUAN HIDUP MUKMIN.
Pengertian Agama Islam
BAB 3 SYARIAH DALAM KEHIDUPAN MUSLIM
PENGUATAN IDEOLOGI MUHAMMADIYAH/ ’AISYIYAH
Masilul khamsah.
TAAT PADA ATURAN TAAT PADA ATURAN. QS. An – Nisa’ 4 : 59 Hai orang-orang yang beriman, ta`atilah Allah dan ta`atilah Rasul (Nya), dan ulil amri di antara.
Fiqih Ibadah Pengampu : M. Nawawi Alamat : Bungah Gresik,Rt.09/Rw.03
Makna Tasyri’ Dari segi bahasa: 1-Sumber air 2-Jalan yang lurus
Pengertian Agama Islam
UNIVERSITAS GUNADARMA
PRA DIPLOMA PENGAJIAN ISLAM
BAB 1: AKHLAK MUSLIM TERHADAP AGAMA ISLAM
TAMADUN ISLAM Kata kunci
BAB 2: PUASA PADA BULAN RAMADAN
Pengertian Agama Islam
AQIDAH UNIT 1 Kelas Bimbingan Dewasa.
KEDUDUKAN WAHYU DAN AKAL.
AQIDAH ISLAM Kelas VII Semester I. A. PENGERTIAN AKIDAH ISLAM 1.Pengertian Akidah Islam Menurut Bahasa Akidah adalah kata sifat dalam bahasa Arab yang.
PRODI - S1 AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS GUNADARMA PRODI - S1 AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS GUNADARMA 1 1 AKUNTANSI SYARIAH.
Paham Agama dalam Muhammadiyah Oleh Prof. Dr.H. Yunahar Ilas, Lc., M.Ag.
IMAN KEPADA MALAIKAT. 1. Pengertian malaikat Allah Kata ‘malaikat’ berasal dari kata malak, bentuk jamaknya adalah malaikah. Kata malak memiliki arti.
PENGUATAN IDEOLOGI MUHAMMADIYAH/ ’AISYIYAH
Nama Kelompok : 1. Abdul Majid Ridwan 2. Kusnadi.
IMAN KEPADA KITAB ALLAH SWT. DENGAN MEMBACA Y  N  Y  QW  Y  W  N  WQ  Y  TPV  Y  TN Y 
Transcript presentasi:

AGAMA DAN DUNIA: IMPLIKASI KATEGORISASI BAGI IDEOLOGI MUHAMMADIYAH Oleh DR. M. Sa’ad Ibrahim, M.A.

Agama Agama yakni Agama Islam yang dibawa oleh Nabi Muhammad s.a.w. ialah apa yang diturunkan Allah di dalam Quran dan yang disebut dalam Sunnah yang shahih, berupa perintah-perintah dan larangan-larangan serta petunjuk untuk kebaikan manusia di Dunia dan Akhirat. Agama adalah apa yang disyariatkan Allah dengan perantaraan Nabi-nabiNya, berupa perintah-perintah dan larangan-larangan serta petunjuk-petunjuk untuk kebaikan manusia di Dunia dan Akhirat (HPT, 276). Catatan: Istilah al-Sunnah al-Shahihah telah diganti dengan al-Sunnah al-Maqbulah.

Dunia Yang dimaksud ,,urusan dunia” dalam sabda Rasulullah saw. : ,,Kamu lebih mengerti urusan duniamu” ialah segala perkara yang tidak menjadi tugas diutusnya para Nabi (yaitu perkara-perkara/pekerjaan-pekerjaan/urusan-urusan yang diserahkan sepenuhnya kepada kebijaksanaan manusia) (HPT, 276).

Ibadah Ibadah ialah bertaqarrub (mendekatkan diri) kepada Allah, dengan jalan mentaati segala perintah-perintahNya, menjauhi larangan-laranganNya dan mengamalkan segala yang diidzinkan Allah (HPT, 276).

Pembagian Ibadah Ibadah Umum ialah segala amalan yang diidzinkan Allah. Ibadah Khusus ialah apa yang telah ditetapkan Allah akan perincian-perinciannya, tingkah dan cara-caranya yang tertentu (HPT, 276-7).

Kategori Nash Qath’iy al-Dalalah min Qath’iy al-Wurud Qath’iy al-Dalalah min Dhanniy al-Wurud Dhanniy al-Dalalah min Qath’iy al-Wurud Dhanniy al-Dalalah min Dhanniy al-Wurud Catatan: kategori pertama disebut Syari’ah dan mutlak kebenarannya, yang lain disebut Syar’iyyah dan dhanniy kebenarannya.

Implikasi Kategorisasi Urusan Agama ikuti sepenuhnya tuntunan al-Quran dan atau al-Sunnah al-Maqbulah. Urusan Duniawi, ikuti ilmu dan teknologi terkini berdasarkan prinsip kemaslahatan ummah. Ada pemurnian disamping tajdid dalam faham Muhammadiyah. Gunakan nash untuk urusan agama. Gunakan akal, pengalaman, dan intuisi dengan mendasarkan pada ruh agama untuk menimbang urusan duniawi.

Terimakasih