Menjual produk dan jasa

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Bisnis dari aspek pemasaran
Advertisements

BAB XI PEMASARAN PRAKTIS.
Menilai Peranan Penting Pemasaran dalam Kinerja Organisasi
ManajemenPemasaran.
STRATEGI PEMASARAN PRODUK AGRIBISNIS PETERNAKAN
MARKETING MANAGEMENT & PERILAKU KONSUMEN
 Sebuah produk yang sukses sangat ditentukan oleh produsen yang sukses dalam mengembangkan produk yang diminati oleh konsumen. Hal ini menunjukkan bahwa.
Pemasaran dan Pengembangan Produk
MENCIPTAKAN NILAI DAN KEPUASAN PELANGGAN.
MANAJEMEN PEMASARAN.
Phillip Kotler Kevin Lane Keller Edisi ke-13
Pemasaran Desi Harsanti Pinuji.
IM3 DAN SIMPATI for further detail, please visit
DEFINISI PEMASARAN DAN MANAJEMEN PEMASARAN
Disusun oleh: Ir.Gustami Hrp.,MP
Pemasaran Marketing Sales. Pemasaran Marketing Sales.
Bab I Mendefinisikan Pemasaran untuk Abad ke-21
ANGGIA PARAMITA PUTI KENCANA, SE, MSM UNIVERSITAS GUNADARMA
MENGENALI PESAING.
SISTEM INFORMASI PEMASARAN
A. Pengantar Dunia pemasaran diibaratkan sebagai suatu medan tempur bagi para produsen dan para pedagang yang bergerak dalam komoditi yang sama maka perlu.
Disusun oleh: IMAN SETYABUDI
Pengertian PASAR • Tempat pertemuan antara penjual dan pembeli barang atau jasa yang ditawarkan dan terjadi perpindahan kepemilikan Permintaan yang dibuat.
Mengatur Hubungan Pelanggan Pertemuan 1 Buku 1 Hal: 1-38
Sistem Informasi dan Lingkungan Pemasaran
IDENTIFIKASI KEBUTUHAN PELANGGAN DAN ANALISA PELUANG PASAR
Penetapan Harga Produk Memahami dan Menangkap Nilai Pelanggan
Pengertian PASAR • Tempat pertemuan antara penjual dan pembeli barang atau jasa yang ditawarkan dan terjadi perpindahan kepemilikan Permintaan yang dibuat.
MEMPRODUKSI BARANG DAN JASA BERKUALITAS
MODUL 1 KONSEP DASAR PEMASARAN MODERN By : Ir. Wursan, MBA., MM.
Phillip Kotler Kevin Lane Keller Edisi ke-13
KONSEP DASAR PEMASARAN
Matakuliah : J0114 – Manajemen Pemasaran
MANAJEMEN PEMASARAN.
Analisis persaingan hasim.
SISTEM INFORMASI PEMASARAN
ASPEK PEMASARAN FEASIBILITY STUDIES.
Manajemen Pemasaran Phillip Kotler & Kevin Lane Keller
PENYUSUNAN RENCANA DAN STRATEGI PEMASARAN
MARKETING MANAGEMENT Pasar Pemasaran Manajemen Pemasaran
Bab I Mendefinisikan Pemasaran untuk Abad ke-21
MARKETING 1st Lecture.
PENGANTAR MANAJEMEN (PEMASARAN DAN STRATEGI PRODUK)
Kuliah ke-5 STRATEGI PEMASARAN
Pengenalan Manajemen Pemasaran
KEWIRAUSAHAAN TOPIK 6 RENCANA PEMASARAN.
PRODUCT LIFE CYCLE.
Universitas Medan Area
Disusun oleh: M. Saifuddin, S.Pd., M.SM. POLITEKNIK NSC Surabaya
SISTEM INFORMASI PEMASARAN
penjelasan singkat yang kira-kira bisa dipetik:
Bab 1 Pemasaran dalam Abad Kedua Puluh Satu Manajemen Pemasaran
Marketing Public Relations
Bab 1 Pemasaran dalam Abad Kedua Puluh Satu Manajemen Pemasaran
MANAJEMEN KOMUNIKASI PEMASARAN
A..Pemasaran (definisi )
Bab I Mendefinisikan Pemasaran untuk Abad ke-21
Strategi Marketing Mix
MANAJEMEN KOMUNIKASI PEMASARAN
MANAJEMEN PEMASARAN.
PEMASARAN KELOMPOK 10 Widya Agustina (A1F013001)
Konsep Dasar Pemasaran untuk Yankes RS
Phillip Kotler Kevin Lane Keller Edisi ke-13
> > > > KELAS PENGANTAR BISNIS INTRODUCTION TO BUSINESS CLASS.
Manajemen Pemasaran TANHELLA ZEIN. Tujuan 1. Memahami pengertian Pemasaran 2. Memahami pengertian manajemen pemasaran 3. Memahami 5 konsep pemasaran 4.
ManajemenPemasaran.
pendahuluan PERTEMUAN – 1 Mata Kuliah: Manajemen Operasional
STRATEGI PEMASARAN. STRATEGI PEMASARAN DISUSUN OLEH : NI PUTU NITI YASMINI, S.Pd.
Bab 10 Penetapan Harga Produk Memahami dan Menangkap Nilai Pelanggan
Beberapa definisi Pemasaran : Menurut W Stanton, adalah suatu sistem total dari kegiatan bisnis yang dirancang untuk merencanakan, menentukan harga, promosi.
Transcript presentasi:

Menjual produk dan jasa AHMAD DZULFIKRI SE,MM

Perhatikan gambar di atas. Apa yang bisa Anda simpulkan??

Posisikan Anda adalah sebuah Company (perusahaan yang telah memiliki pelanggan). Pasangan Anda adalah Customer yang menuntut “perhatian” dari Anda. Jika Anda (company) tidak mampu “memuaskan” customer, maka sangatlah mungkin ia akan “berpindah hati” kepada kompetitor Anda dan itu adalah problem Anda.

Definisi Pemasaran Sukotjo (1991) yang mendefenisikan pemasaran sebagai suatu sistem keseluruhan dari suatu kegiatan usaha yang ditujukan untuk merencanakan, menentukan harga, mempromosikan dan mendistribusikan barang atau jasa yang dapat memuaskan pembeli/konsumen. Pemasaran memiliki konsep inti yang meliputi kebutuhan (needs), keinginan (wants), dan permintaan (demands). Pemenuhan kebutuhan dan keinginan konsumen sebagai faktor kunci dalam pemasaran sangatlah tepat karena saat ini pemasaran sebuah produk akan diperhadapkan pada tingkat persaingan yang sangat ketat. Olehnya itu Gitisudarmo (2000) mengemukakan bahwa konsep pemasaran terbaru saat ini adalah konsep yang berorientasi pada persaingan, dimana pengusaha berpikir untuk memperoleh persaingan yang lebih unggul dibandingkan dengan pesaingnya dalam melayani konsumen.