METODA OBSERVASI SIFAT MAKROSKOPIK
METODA OBSERVASI SIFAT MIKROSKOPIK
Metoda Penentuan Berat Jenis Penentuan Berat Jenis dalam penelitian ini ditentukan berdasarkan rumus berikut : Berat Jenis = Wo/V dimana : Wo = berat contoh kayu dalam kondisi kering tanur V = berat air suling yang volumenya sama dengan volume contoh
HASIL DAN PEMBAHASAN Sifat makroskopik kayu jabon : Kayu teras warna putih, tekstur kayu halus sampai moderat, arah serat lurus, permukan rata dan tidak mempunyai corak dekoratif. Sifat mikroskopik : Diameter sel pembuluh 135-220 mikron, prequensinya 3-5 pori/mm2, tebal dinding sel sekitar 3 mikron. Berat jenis kayu 0,40
Jabon (Anthocephalus chinensis Lamk Jabon (Anthocephalus chinensis Lamk.) jenis kayu primadona hasil hutan tanaman rakyat sebagai bahan baku industri kreatif