LAPISAN LANJAR Menumpuk lapisan lanjar Gb.319. bab sebelumnya

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Masih Ingatkah Kamu: 1. Proyeksi Garis pada Bidang?
Advertisements

BANGUN DATAR DAN BANGUN RUANG
Semangat pagi.
Teknologi Dan Rekayasa TECHNOLOGY AND ENGINERRING
BAB II PROYEKSI DAN POTONGAN
Teknologi Dan Rekayasa TECHNOLOGY AND ENGINERRING PROGRAM STUDI KEAHLIAN (SKILL DEPARTEMEN PROGRAM) : TEKNIK BANGUNAN (BUILDING TECHNOLOGY) KOMPETENSI.
Fisika Dasar Oleh : Dody
3. Menggambar dan menghitung besar sudut antara dua bidang.
GEOMETRI RUANG (DIMENSI 3)
GEOMETRI RUANG DIMENSI TIGA
Media Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi & Komunikasi
KUBUS Pengertian Kubus adalah bangun ruang yang dibatasi enam bidang sisi bujur sangkar dimana sisi-sisi yang bersesuaian sama panjang.
SK/KD INDIKATOR MATERI LATIHAN TEST.
KECENGKAHAN/KONTRAS Revisi (Tgl) : 0 (22 Des 2007)
BARIK / TEKSTUR Revisi (Tgl) : 0 (22 Des 2007).
Pembuatan Ban & Produk Karet Lain : Ban adalah produk utama dari industri karet (75% produk karet), produk lainnya : sepatu, selang, belt conveyor, seal,
KELAINAN Revisi (Tgl) : 0 (22 Des 2007).
INDUKSI DAN INDUKTANSI
KELOMPOK 1 Dibuat: Farah Itsna Pradipta Kelas 5C.
Oleh Beni Asyhar, S.Si., M.Pd Disampaikan pada Pendidikan dan Latihan Profesi Guru (PLPG) Dalam Jabatan Batu, 28 Juni 2012.
Revisi (Tgl) : 0 (22 Des 2007) PANCARAN. Pancaran / pola memusat Pancaran dpt dipandang sbg jenis perulangan khusus. Gatra yg berulang atau bagian racana.
LANGKAH DALAM MENCUCI TANGAN
RUANG DIMENSI TIGA
Volum kubus Oleh : Muhammad Yasin SD No. 2 Unggulan maros.
BY:Elmira Shafa Annisa Kelas:5B
Abi Rukmi Bumi Probo Murti VA
Teknologi Dan Rekayasa TECHNOLOGY AND ENGINERRING
TEORI TINGKAH LAKU KONSUMEN: INDIFFERENCE CURVE
Revisi (Tgl) : 0 (22 Des 2007) KERAPATAN. Kerapatan ialah cara gatra menyebar, yg dpt berkerumun rapat2 disuatu daerah atau bertebaran jarang2 di daerah.
PRISMA By zainul gufron s..
DASAR-DASAR ANALISA VEKTOR
Bab IV Balok dan Portal.
PELATIHAN MEKANIK TINGKAT - II
RANGKA LANJAR Meragang dg bidang
Prisma dan Tabung Prisma dasar dan ragamnya
TRIMATRA (TIGA DIMENSI)
1. Caturtira (4 sisi) Gb. 204, Caturtira mempunyai 4 bidang, 4 sudut & 6 sisi Setiap bidang berbentuk trikona (segitiga sama sisi) bila caturtira terletak.
RACANA DINDING KUBUS, TONGGAK, DINDING
SUDUT DAN UKURAN SUDUT TRIGONOMETRI Dr. Fadli.
BIDANG BERSAF/DERET Sejumlah titik membentuk garis
Teknologi Dan Rekayasa TECHNOLOGY AND ENGINERRING
PROYEKSI SIKU-SIKU gambar proyeksi siku-siku dilihat dari enam arah pandang yaitu Pandangan Atas (PA) adalah tampak benda bila dilihat dari atas Pandangan.
TUGAS 2 INDIVIDU bagian (b)
Pertemuan 4 Fungsi Linier.
Teknologi Dan Rekayasa TECHNOLOGY AND ENGINERRING
Aturan Dasar Untuk Memberi Ukuran
Bab 5 PERULANGAN Revisi (Tgl) : 0 (22 Des 2007).
RACANA DINDING KUBUS, TONGGAK, DINDING
Menggambar Bangun Ruang
Prisma dan Tabung Prisma dasar dan ragamnya
1. Caturtira (4 sisi) Gb. 204, Caturtira mempunyai 4 bidang, 4 sudut & 6 sisi Setiap bidang berbentuk trikona (segitiga sama sisi) bila caturtira terletak.
TRIMATRA (TIGA DIMENSI)
Irma Damayantie, S.Ds., M.Ds Prodi Desain Interior - FDIK
RANGKA LANJAR Meragang dg bidang
Teknologi Dan Rekayasa TECHNOLOGY AND ENGINERRING
Pembuatan Ban & Produk Karet Lain : Ban adalah produk utama dari industri karet (75% produk karet), produk lainnya : sepatu, selang, belt conveyor, seal,
Kemampuan Gerak Dasar.
GARIS HUBUNG Revisi (Tgl) : 0 (22 Des 2007).
INDUKSI DAN INDUKTANSI
GEOMETRI TIGA DIMENSI.
LAPISAN LANJAR Menumpuk lapisan lanjar Gb.319. bab sebelumnya
Garis-Garis Sejajar KELAS 7.
BANGUN RUANG SISI DATAR
PELATIHAN MEKANIK TINGKAT - II
Teknologi Dan Rekayasa TECHNOLOGY AND ENGINERRING
Transportasi dalam Bangunan
Teknologi Dan Rekayasa TECHNOLOGY AND ENGINERRING Mapping And Surveing Department MACAM-MACAM GARIS.
PRESENTASI BANGUN RUANG ALAN PRIYA SATRIO UTOMO KELAS : VIII B ABSEN : 03 ALAN PRIYA SATRIO UTOMO KELAS : VIII B ABSEN : 03 KUBUS.
PELATIHAN MEKANIK TINGKAT - II TEORI ALAT UKUR TEORI ALAT UKUR ASTRA HONDA TRAINING CENTRE.
PPG DALAM JABATAN Mengidentifikasi unsur-unsur konseptual nirmana : ELEMEN TITIK.
Transcript presentasi:

LAPISAN LANJAR Menumpuk lapisan lanjar Gb.319. bab sebelumnya Gb. 320. Diantara kedua lapisan itu dapat disisipkan sejumlah lapisan lain shg terbentuk raut yg sama spt rangka lanjar asal. Misal: bila rangka semula beraut kubus, ke 4 batang rusuknya dpt diganti dg lapisan bingkai bujur sangkar yg sama raut dan ukurannya dg bingkai atas dan telapak. Hasilnya berupa raut dg lubang yg dalam, sedangkan sisi atas dan telapak bolong.

Gb.321.Bila dikehendaki, kedudukan lapisan itu dpt digeser utk membuat prisma miring. Gb.322. Setiap lapisan itu dapat juga diputar dg berangsur. Keragaman dan berbagai kemungkinan Gb.323 Pertama2 kedua ujung batang kayu dpt diraut sesuka hati Gb.324. Untuk menambah jumlah lapisan, kita dpt menggunakan batang yg panjangnya sama atau berbeda Gb. 325. Kita dpt menumpangkan batang yg satu tepat diatas yg lain, tapi dpt juga menyusunnya dg kedudukan atau arah yg gradasi

Gb. 326. Tubuh batang dpt diolah secara khusus Roncetan raut pada ragang lapisan Gb.327.Kemungkinan utk membangun sebuah gradasi raut dpt dijajaki dg menggunakan lbh dr 1 batang kayu pd setiap lapisan Sbg contoh kita menggunakan 2 batang pd tiap lapisan, yg panjangnya dpt sama atau berbeda Gb. 328. Pangkal keduanya dpt dipertemukan shg terbtk raut V atau disilangkan shg terbentuk raut X. Sudut pd persambungan atau persilangan dpt berbeda pd setiap lapisan Gb.329. Kedua batang itu dpt pula direkat sesamanya pd ujungnya atau sisinya

Gb. 330. Lapisan atas beraut V dg sudutnya menghadap kekiri Gb. 330. Lapisan atas beraut V dg sudutnya menghadap kekiri. Mulai dr lapisan dibawahnya kedua batang itu tertindih dg berangsur pd persambungan tindih dan membentuk raut X. Lapisan tengah beraut X dg titik potongnya tepat di tengah. Pada lapisan di abwahnya titik potong persilangan bergerak secara berangsur ke kanan, dan akhirnya membentuk raut V dg sudutnya menghadap ke kanan. Ini adalah lapisan telapak Dg menggunakan batang yg lebih banyak pd tiap lapisan, dan dg kedudukan dan arah yg beragam, hasil yg lebih rumit dpt diperoleh dg mudah