SIFAT-SIFAT WAJIB BAGI ALLAH SWT.. 1. Pengertian Sifat wajib bagi Allah Swt adalah sifat-sifat yang pasti (wajib) dimiliki oleh Allah Swt. yang sesuai.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
DENGAN MEMBACA BAB KE-2 TENTANG Iman Kepada Allah
Advertisements

SIFAT-SIFAT ALLAH PELAJARAN 2: Ayo pelajari dulu materi ini ………….. SK
MU’JIZAT AL-QURAN.
SIFAT WAJIB ALLAH.
MULTIMEDIA PEMBELAJARAN
Sifat-sifat Wajib, Mustahil, dan Jaiz Bagi Allah
Mengenal Sifat Allah Agus Nizami
TAUHID; Dasar ajaran islam.
AKIDAH.
AQIDAH Mmtc, ‘ 11.
SIFAT WAJIB ALLAH SWT WUJUD / ADA BAQA’ / KEKAL MUQALAFATUL LILHAWADIS/ BERBEDA DENGAN MAKHLUK QIDAM / DAHULU QIYAMUHU BINAFSIHI / BERDIRI SENDIRI.
SIFAT WAJIB ALLAH SWT WUJUD / ADA BAQA’ / KEKAL MUQALAFATUL LILHAWADIS/ BERBEDA DENGAN MAKHLUK QIDAM / DAHULU QIYAMUHU BINAFSIHI / BERDIRI SENDIRI.
KERUKUNAN ANTAR UMAT BERAGAMA
Selamat Datang….
KELOMPOK SATU IMAN KEPADA ALLAH Kelompok 1 Ratih Oktaviana ( ) Rery Tiara Amalaia D ( ) Amalia Alfi Karomallahu D ( )
BERIBADAH DENGAN IKHLAS
Kerangka Dasar Agama Islam Dan Ajaran Hukum Islam (Bagian Pertama)
Kelompok 4 Awiyah Fitriyani Ayu Nadya Dian Puspita Sari
MENGENAL SIFAT-SIFAT MUSTAHIL BAGI ALLAH Rizqi Ayu 04/06/ Sifat-sifat Mustahil Bagi Allah.
Oleh : Ronny Mugara, S.Pd., M.Pd
ARKANUL IMAN Iman Kepada Allah Iman Kepada Malaikat
AQIDAH Allah Itu Wujud Allah Itu Maha Esa Allah Itu Maha Sempurna.
RUANG LINGKUP AJARAN ISLAM AKIDAH (TAUHID)
AQIDAH ATAU KONSEP ILMU KETUHANAN
BAB II IMAN DAN TAQWA.
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM “ IMAN KEPADA ALLAH” (The Faith To Allah)
Studi Islam 2 Wujudullah Tahun Akademik 2015
Oleh : Achmad Farisi Aziz, M.Pd.I
KONSEP AL-HAAKIM (PEMBUAT HUKUM).
KONSEP KETUHANAN DALAM ISLAM
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
EKSISTENSI TUHAN Agama menurut WJS. Poerwadarminta:
DALIL-DALIL DALAM MEMPELAJARI ILMU TAUHID
Hakikat Beriman Kepada Qadha & Qadar
ZAT DAN SIFAT TUHAN SERTA TAUHID RUBUBIYAH DAN TAUHID ULUHIYAH
IMAN PADA ALLAH SWT SMKN 22 JAKARTA Oleh : Miswan, S.Ag.S.Kom.
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
[”Katakanlah: “Dialah Allah Yang Maha Esa [”Katakanlah: “Dialah Allah Yang Maha Esa. Allah adalah Tuhan yang bergantung kepadaNya segala sesuatu.
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
Perkuliahan Tatap Muka Ke-4 Ilmu Tasawuf 8 November 2008
SUDAHKAH ANDA SIAP??? BERKONSENTRASILAH!!!!!.
PETA KONSEP : TUHAN YANG MAHA ESA DAN KETUHANAN
SUDAHKAH ANDA SIAP??? BERKONSENTRASILAH!!!!!.
AL-ASMA’UL AL-HUSNA OLEH: HAMKA,S.Pd.I NUPTK
WUJUDULLAH ???? DEFINISI Secara etimologi wujudullah terdiri dari 2 kata. Wujud yang berartikan keberadaan dan disambung dengan kata Allah Secara.
KELOMPOK 1 Beriman Kepada Allah
BAB 3 IMAN KEPADA ALLAH.
Mengenal Sifat Allah Agus Nizami
By : 1. Rizal hartono 2.Muhammad fajar
Beriman Kepada Allah Dan Sifat-Sifatnya
O. Solihin Blog: Akidah Islamiyyah Katakanlah: "Dia-lah Allah, Yang Maha Esa. Allah adalah Tuhan yang.
ASSALAMUALAIKUM.
IMAN KEPADA ALLAH Pertemuan Kedua Ridwan, S.T,. M.Eng.
SK/ KD Stretegi Peta Konsep Materi. Standar Kompetensi : 10. Meningkatkan keimanan kepada Qada dan Qadar Kompetensi Dasar : Menyebutkan ciri-ciri.
MAKRIFAT KEPADA ALLAH.
Modul 8. Sifat wujud (Sifat Nafsiyyah)
BAB 3 : BERIMAN KEPADA ALLAH S.W.T.
O. Solihin Blog: Akidah Islamiyyah Katakanlah: "Dia-lah Allah, Yang Maha Esa. Allah adalah Tuhan yang.
Sifat-sifat Allah.
MODUL 15 QADA` DAN QADAR Pengertian al-Ash’ari : Qada` ialah kehendak Allah yang azali yang berhubung dengan sesuatu yang berlaku Qadar ialah mengadakan.
AQIDAH UNIT 1 Kelas Bimbingan Dewasa.
Andalus Corporation Pte Ltd
Materi 2 Imaniyyah Herry Syafrial, S.Pd., M.A..
MANUSIA SELALU INGIN MEMPEROLEH KEBENARAN BAGAIMANA METODENYA?
AQIDAH AKHLAK KELAS : X / 1 HM. SHOLEH SYAR’I. TUJUAN HIDUP AllahSurga Bumi Sukses Gagal Surga Neraka Manusia = Makhluk surga, bukan makhluk bumi Bahagia.
IMAN KEPADA MALAIKAT. 1. Pengertian malaikat Allah Kata ‘malaikat’ berasal dari kata malak, bentuk jamaknya adalah malaikah. Kata malak memiliki arti.
MENGENAL SIFAT JAIZ Oleh RAHMADI, S.Pd.I AQIDAH. AQIDAH SIFAT ALLAH WAJIB MUSTAHIL JAIZ
IMAN KEPADA KITAB ALLAH SWT. DENGAN MEMBACA Y  N  Y  QW  Y  W  N  WQ  Y  TPV  Y  TN Y 
AL-ASMA’ AL-HUSNA (al-Karîm, al-Mu’min, al-Wakîl, al-Matîn, al- Jâmi‘, al-Hâfiz, dan al-Aâkhir)
Transcript presentasi:

SIFAT-SIFAT WAJIB BAGI ALLAH SWT.

1. Pengertian Sifat wajib bagi Allah Swt adalah sifat-sifat yang pasti (wajib) dimiliki oleh Allah Swt. yang sesuai dengan keagungan-Nya sebagai Pencipta alam dan seisinya. Pada dasarnya, Allah memiliki sifat-sifat yang tidak terbatas, karena Allah maha segala-galanya. Akan tetapi, dalam ideologi Ahli Sunnah Waljamaah (Aswaja) menjelaskan bahwa setiap umat Islam wajib mengimani 20 sifat wajib bagi Allah

2. Dalil Naqli Sifat Wajib bagi Allah Swt Dalil naqli adalah dalil (hujah) yang bersumberkan pada Al-Qur’an dan Hadis yang menjelaskan secara normatif tentang sifat-sifat Allah. Sedangkan dalil aqli adalah dalil (hujah) yang bersumberkan pada akal manusia yang mencoba memahami fenomena-fenomena alam semesta yang berkaitan atau membuktikan sifat-sifat Allah. Akan tetapi, perlu dicatat di sini bahwa urusan mengimani sifat-sifat Allah adalah wilayah intuitif (hati) atau keyakinan yang didasarkan pada teks Al-Qur’an dan Hadis. Sedangkan fungsi dalil aqli hanya memperkuat keimanan seseorang tentang sifat-sifat Allah Swt

3. Pembagian Sifat Wajib bagi Allah Dua puluh sifat sifat wajib bagi Allah Swt di atas jika dikelompokkan (kategori) menjadi 4, yaitu: a. Nafsiyah ( نفسية ) (Sifat Nafsiyah berkaitan dengan diri (Zat) Allah Swt semata. Sifat Nafsiyah Allah hanya satu, yaitu Wujûd (ada). ) b. Salbiyah ( ســـــلــــبـــيـــة ) (Sifat salbiyah adalah sifat yang menolak segala sifat-sifat yang tidak layak (tidak patut) bagi Allah Swt, sebab Allah Maha Sempurna dan tidak memiliki kekurangan. Sifat salbiyah ini hanya dimilki oleh Allah dan tidak dimiliki oleh makhluk-Nya. Sifat salbiyah ada lima, yaitu: Qidaâm, Baqa’, Mukhalafatu Lil-Hawâditsi, Qiyâmuhu bi-Nafsihi, dan Wahdâniyah.) c. Ma’âni ( مــــعــــانــــى ) (Sifat Ma’âni, yaitu sifat yang terdapat dalam zat Allah sesuai dengan kesempurnaan-Nya. Sifat-sifat Allah yang masuk dalam kategori sifat Ma’âni ada tujuh, yaitu: Qudrat, Irâdah, ‘Ilmun, Hayât, Sama’, Bashar, dan Kalâm. Sifat-sifat Ma’âni juga dimiliki oleh makhluk- Nya) d. Ma’nawiyah ( مــعنوية ) (Sifat Ma’nawiyah merupakan sifat yang selalu tetap ada pada zat Allah dan tidak mungkin pada suatu ketika Allah tidak bersifat demikian. Jumlah sifat ma’nawiyah sama dengan jumlah sifat ma’âni, yaitu: Qâdiran, Murîdan, ‘Aâliman, Hayyan, Samî’an, Bashîran, dan Mutakalliman. Sifat-sifat ini sebagai penguat dari sifat-sifat Ma’âni Allah. Sifat Ma’âni Allah dan Ma’nawiyah-Nya tidak bisa dipisahkan satu dengan yang lain, sebab setiap ada sifat Ma’âni tentu ada sifat Ma’nawiyah. Sifat Ma’nawiyah Allah menggambarkan keber- Ada-an dan Zat Allah yang terus menerus memiliki sifat Ma’âni. Jika Allah bersifat Qudrah (Kuasa), maka secara otomatis Allah adalah Zat yang Maha Kuasa dan akan tetap seperti itu tanpa ada batasnya)

SIFAT MUSTAHIL BAGI ALLAH SWT

Kata Mustahil dapat diartikan tidak mungkin (terjadi). Sifat mustahil bagi Allah Swt adalah sifat- sifat yang mustahil atau tidak mungkin dimiliki oleh Allah Swt, karena sifat tersebut tidak mungkin dimiliki oleh Allah Swt, sebagai Tuhan Yang Maha Segala-galanya. Sifat mustahil bagi Allah Swt antonim dari sifat wajib bagi Allah Swt

NoSifat WajibArtiSifat MustahilArti 1 Wujud ( وجود ) Ada Adam ( عــــدم ) Tiada 2 Qidaam ( قدام ) Terdahulu Hudûs| ( حـــدوث ) Ada yang mendahului 3 Baqaa’ ( بقاء ) Kekal Fanâ’ ( فــــــناء ) Musnah 4Mukhalafatu Lil- Hawadis|i ( مخالفة للحوادث ) Berbeda dengan Makhluk Mumâtslatu Lil- Hawâdisi | ( مــماثلة للحوادث ) Ada yang menyamai 5Qiya-muhu bi- Nafsihi ( قيامه بنفسه ) Berdiri Sendiri Ihtiya>ju Li- Gairihi ( إحتــياج لــغيره ) Memerlukan (membutuhkan) yang lain Tabel. 3. Perbedaan sifat wajib dan mustahil bagi Allah Swt.

6 Wahdaaiyah ( وحدانية ) Esa Ta’adud ( تـــعادد ) Berbilang (banyak) 7 Qudrah ( قدرة ) Kuasa ‘Ajzun ( عـــجـــز ) Lemah (tidak berkuasa) 8 Iraadah ( إرادة ) Berkehendak Kara>hah ( كـراهة ) Terpaksa 9 Ilmun ( علم ) Mengetahui Jahlun ( جــهـل ) Bodoh 10 Hayaat ( حياة ) Hidup Mautun ( مـــوت ) Mati 11 Sama’ ( سمع ) Mendengar Shummun ( صـــم ) Tuli 12 Basar ( بصر ) Melihat ‘Umyun ( عــــمــي ) Buta 13 Kalam ( كلام ) Berfirman Bukmun ( بكم ) Bisu 14 Qaadiran ( قديرا ) Maha Kuasa ‘Aajizan ( عاجزا ) Yang lemah

15 Muriidan ( مريدا ) Maha Berkehendak Mukrahan ( مكرها ) Yang terpaksa 16 ‘Aaliman ( عالما ) Maha Mengetahui. Jaahilan ( جاهلا ) Yang bodoh 17 Hayyan ( حيا ) Maha Hidup Mayyitan ( ميتا ) Yang mati 18 Sami’an ( سميعا ) Maha Mendengar Ashammu ( أصمّ ) Yang tuli 19 Bashiiron ( بصيرا ) Maha Melihat A’ma ( أعــمى ) Yang buta 20Mutakalliman ( متكلما ) Maha Berfirman Abkam ( ابكــم ) Yang bisu

SIFAT JAIZ BAGI ALLAH SWT

Sifat jaiz Allah Swt. berarti sifat kebebasan Allah Swt untuk berbuat sesuatu atau tidak berbuat sesuatu sesuai kehendak- Nya yang mutlak dan tidak terikat oleh apapun. Setiap orang beriman wajib mengimani sifat jaiz bagi Allah Swt. Sifat jaiz bagi Allah Swt hanya satu, yaitu: فِعْلُ كُلِّ مُمْكِنٍ أوْ تَرْكُهُ (Allah Swt memiliki kuasa penuh) untuk melakukan (berbuat) segala sesuatu yang mungkin dilakukan dan juga (memiliki kuasa penuh) untuk meninggalkannya.

RANGKUMAN A. Sifat wajib bagi Allah Swt adalah sifat yang pasti (wajib) dimiliki oleh Allah Swt. Dalam akidah Ahli Sunnah Waljamaah (Aswaja), setiap muslim minimal mengimani 20 sifat wajib bagi Allah Swt. Sifat wajib ini dibagi menjadi empat kategori, yaitu: 1. Nafsiyah, yaitu sifat Wujûd 2. Salbiyah ada lima sifat, yaitu: Qidâm, Baqa’, Mukhâlafatu Lil- Hawâditsi, Qiyâmuhu bi-Nafsihi, dan Wahdâniyah 3. Ma’âni ada tujuh sifat, yaitu: Qudrat, Irâdah, ‘Ilmun, Hayât, Sama’, Bahar, dan Kalâm. 4. Ma’nawiyah ada tujuh sifat, yaitu: Qâdiran, Murîdan, ‘Aâliman, Hayyan, Samîan, Bashîran, dan Mutakalliman.

B. Sifat-sifat Mustahil bagi Allah Swt adalah sifat yang tidak mungkin dimiliki oleh Allah Swt. Sifat mustahil bagi Allah Swt ada 20 yang merupakan kebalikan (antonim) dari sifat wajib bagi Allah Swt, yang meliputi sifat: Adam, Hudûts, Fana’, Mumatsalatu Lil-Hawâditsi, Ihtiyâju Li-Gairihi, Ta’adud, ‘Ajzun, Karâhah, Jahlun, Mautun, Shummun, ‘Umyun, Bukmun, ‘Aâjizan, Mukrahan, Jâhilan, Mayyitan, Ahsamma, A’ma, Abkam. C. Sifat-Sifat Jaiz bagi Allah Swt. adalah sifat kebebasan Allah Swt untuk berbuat sesuatu atau tidak berbuat sesuatu sesuai kehendak- Nya yang mutlak dan tidak terikat oleh apapun dan siapapun.