PENGANTAR KOMPUTASI NUMERIK
1.1Pendahuluan Teknik komputasi adalah cabang ilmu yang secara khusus mempelajari pelaksanaan komputer menuju pada tujuan akhir. Pada bidang teknik, komputasi berurusan dengan pemecahan persoalan-persoalan matematika tertentu yang muncul di bidang tersebut.
Banyak persoalan matematika yang penyelesaiannya secara eksplisit tidak tersedia, karena itu perlu dukungan untuk mendapatkannya, yaitu dengan menggunakan penyelesaian numeris. Banyak persoalan matematika yang penyelesaiannya secara eksplisit tidak tersedia, karena itu perlu dukungan untuk mendapatkannya, yaitu dengan menggunakan penyelesaian numeris. Mengapa perlu teknik komputasi?
Persoalan komputasi dalam teknik dapat diselesaikan dengan cara sebagai berikut : 1.Simbolis : penyelesaian komputasi yang didasarkan pada manipulasi simbol-simbol 2.Numeris : penyelesaian komputasi yang hasilnya berupa angka-angka yang bertumpu pada kemampuan komputer untuk melakukan operasi numeris.
Formulasi fisik/teknik Formulasi matematik Analisis numerik (menggunakan pendekatan numerik) terdiri dari : 1. Analisis ralat 1. Analisis ralat Ralat diskritisasi Ralat input Ralat numerik Ralat proses (ralat komputasi) 2. Analisisi konvergensi. Pendekatan yang dipergunakan adalah pendekatan iteratif. 3. Stabilitas Pemilihan algoritma (rangkaian dari instruksi-instruksi yang dilakukan dengan komputer) Flow charting program Testing-debugging (memperbaiki kesalahan) Langkah-langkah yang diperlukan untuk menyelesaikan permasalahan numerik
Modelling, Komputer dan Analisis Kesalahan Untuk kasus metode komputasi, penguasaan metode ini dapat dilakukan dengan dua cara sekaligus, yakni dengan penguasaan teori dan cara empirik. Dalam hal teori, maka diperlukan suatu model matematika.
Sistem Model Matematika Perumusan Masalah Model Matematika TeoriData Teknik Problem solving : komputer, statistik, metode numerik, grafik dan sebagianya Hasil Grafik atau Numerik Perumusan hal-hal yang bermanfaat : jadwal, optimisasi, komunikasi, interaksi publik dan lain-lain Implementasi
Contoh Kasus
Komputer dan Software Metode komputasi memang mampunyai dua landasan yaitu matematika dan komputer. Matematika untuk formulasi masalah, sedangkan komputer digunakan supaya perintah- perintah yang berulang dapat diselesaikan secara otomatis.Metode komputasi memang mampunyai dua landasan yaitu matematika dan komputer. Matematika untuk formulasi masalah, sedangkan komputer digunakan supaya perintah- perintah yang berulang dapat diselesaikan secara otomatis.
1.Perumusan Masalah 2.Algoritma 3.Flowchart 4.Penulisan kode program 5.Kompilasi 6.Eksekusi Program Urutan Penyelesaian Masalah
Bahasa Pemrograman Matlab C, C++ Pascal Basic Delphi JavaScript Perl PHP dll