BAB 11 STATISTIKA A.DATA TUNGGAL B.DATA KELOMPOK C.UKURAN PEMUSATAN DAN PENYEBARAN DATA TUNGGAL.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
STATISTIKA DESKRIPTIF
Advertisements

Pokok bahasan STATISTIKA matematika SMP
Drs. Y . Haryo Basuki, M.Pd Pembina Tk.1 /IVb Kantor : STMIK AUB Tlp ,
STATISTIKA DAN PELUANG
Oleh : Masjudin, ST., M.Eng. 1.  Status (Bahasa Latin) yang berarti “Negara” atau state (dalam bahasa Inggris)  Keterangan-keterangan yang dibutuhkan.
DISTRIBUSI FREKUENSI Drs. Setiadi C.P., M.Pd., M.T.
Belajar bagaikan musik (berirama), terus menerus dan berkesinambungan
STATISTIK I (DESKRIPTIF) MKF
PENYAJIAN DATA.
Statistika Matematika SMA Kelas XI IPA Semester 1 Oleh : Ndaruworo
Assalamu’alaikum Wr. Wb
1. Statistika dan Statistik
PEMUSATAN DATA MODUS SCHEME Ukuran pemusatan data menggambarkan tempat dimana data cenderung berkumpul. Ada 3 ukuran pemusatan data yang biasa digunakan.
Bab 1 Distribusi Frekuensi.
PENYAJIAN DATA SPECIAL FOR XII TR 2.
PENYAJIAN DATA SPECIAL FOR XII TR 2.
Luthfiyanti Putri Wulandari Pendidikan Matematika 2013U
Tugas Ringkasan Matematika STATISTIKA
PENGERTIAN STATISTIK DAN STATISTIKA
Oleh: Indah Puspita Sari, M.Pd.
Indikator Kompetensi Dasar :
Nurratri Kurnia Sari, M. Pd
STATISTIKA SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN SILIWANGI – MATEMATIKA 2014.
Matematika Wajib Statistika SMAN 6 SURAKARTA KELOMPOK 1/X MIA 4.
Lanjut Indikator Kompetensi Dasar :
BAB 2 PENYAJIAN DATA.
DATA DAN HIPOTESIS (DATA AND HYPOTHESIS)
STATISTIK PENYAJIAN DATA.
jumlah bilangan-bilangan dibagi oleh banyaknya bilangan.
UKURAN PEMUSATAN DATA Sub Judul.
11/02/2018 STATISTIKA PENGERTIAN STATISTIK.
Prof. Dr. H. Zulkardi, M. Ikom Haris Kurniawan, M. Pd
STATISTIK DAN PROBABILITAS pertemuan 5 & 6 Oleh : L1153 Halim Agung,S
UKURAN PEMUSATAN DATA.
STATISTIKA PENGERTIAN STATISTIK.
Lanjut Indikator Kompetensi Dasar :
Statistika Matematika SMA Kelas XI IPA Semester 1 Oleh : Ndaruworo
PENYAJIAN DAN PENAFSIRAN
CHAPTER 1 DESKRIPSI DATA
STATISTIKA.
Ukuran Pemusatan Data Lanjut
Dasar-dasar Statistika Deskriptif
PEMUSATAN DATA MEDIAN.
Loading... Please Wait....
DATA DAN HIPOTESIS (DATA AND HYPOTHESIS)
PENGERTIAN STATISTIKA DAN PENYAJIAN DATA
STATISTIKA.
STATISTIK PENYAJIAN DATA.
STATISTIKA OLEH : DHANU NUGROHO SUSANTO.
STANDAR KOMPETENSI LULUSAN MATEMATIKA
STATISTIKA.
Dasar-dasar Statistika Deskriptif
MATEMATIKA SMP STATISTIKA.
Statistika PENGERTIAN DASAR STATISTIKA TABEL DIAGRAM BATANG
Oleh: Sayida Amalia / IXB / 24
Statistik Bisnis 2 Penyajian Data
STATISTIKA INDUSTRI II
STATISTIKA DESKRIPTIF
STATISTIKA LATIHAN SOAL DIAGRAM: MEDIAN dan MODUS MENGUMPULKAN DATA
MENYAJIKAN DATA STATISTIK : TABEL, BATANG, GARIS, LINGKARAN
Probabilitas dan Statistika
PENYAJIAN DATA.
UKURAN PEMUSATAN DATA.
A. Ukuran Pemusatan Data
Peta Konsep. Peta Konsep A. Pengertian Data Berkelompok.
1. Statistika dan Statistik Statistika adalah salah satu cabang ilmu matematika terapan yang berhubungan dengan cara pengumpulan data atau penganalisasiannya,serta.
POKOK BAHASAN STATISTIKA MATEMATIKA SMP Silabus Materi EvaluasiProfil Keluar.
PENYAJIAN DATA a. Diagram Batang Penyajian data dengan menggunakan gambar yang berbentuk batang atau kotak disebut diagram.
STATISTIKA Kelas XI IPS Semester 1 OLEH : SURATNO, S.Pd SMAN 1 KALIWUNGU.
STATISTIKA DESKRIPTIF Tendensi Sentral & Ukuran Dispersi KELOMPOK 2.
Transcript presentasi:

BAB 11 STATISTIKA A.DATA TUNGGAL B.DATA KELOMPOK C.UKURAN PEMUSATAN DAN PENYEBARAN DATA TUNGGAL

STATISTIKA Cabang dari matematika yang mempelajari tentang cara mengumpulkan data, mengolah data, menyajikan data, menganalisis data, dan penarikan kesimpulan STATISTIK Segala informasi yang bisa kita dapatkan dari data. Misalkan dari sekumpulan data diperoleh rata-rata (mean), median, modus dan lainnya.

POPULASI Keseluruhan objek yang akan diteliti SAMPEL Objek yang benar-benar di teliti Contoh Penelitian dilakukan untuk mengetahui penyebab turunnya nilai UN siswa SMA Negeri 3 Bukittinggi tahun 2014 Populasi : seluruh siswa kelas XII SMAN 3 Bukittinggi Sampel : siswa kelas XII MIA

DATA TUNGGAL Data berkuantitas dan rentang nilai kecil dan memuat satu variabel (peubah) DATA KELOMPOK Data yang sudah dikelompokkan atau diklasifikasikan menurut rentang nilai tertentu

Contoh : Data tunggal : nilai ulangan matematika 8 orang siswa 7, 5, 8, 9, 6, 10, 8, 9 Data kelompok : nilai ulangan matematika 30 siswa Nilaifrekuensi 51 – – – –

DATUM Informasi tentang suatu masalah atau keadaan DATA Sekumpulan informasi yang menggambarkan suatu keadaan Contoh Nilai ulangan Bahasa Indonesia 5 siswa datum datum datum datum datum DATA

A. DATA TUNGGAL 1.Penyajian Data Tunggal dalam Bentuk Tabel Tabel dari data tunggal disebut Daftar Distribusi Frekuensi Data Tunggal (data berbobot) contoh 1 : data nilai ulangan matematika 40 siswa

Dari data di atas, nilai terendah = 2 dan nilai tertinggi = 8 Rentangan nilai = 8 – 2 = 6 Daftar distribusi frekuensi dari data di atas NilaiFrekuensi Jumlah

Tabel di atas juga dapat disajikan seperti berikut: Dari data pada tabel di atas a.Nilai terendah = 2 b.Nilai tertinggi = 8 c.Frekuensi data dengan nilainya 5 = 8 d.Frekuensi data dengan nilainya 7 = 6 e.Ukuran data = banyak data = frekuensi = 40 Nilai f

Contoh 2: Buatlah tabel dari data nilai ulangan Bahasa Inggris 35 siswa berikut :

Jawab : Nilai UlanganFrekuensi Jumlah35

2. Penyajian Data Tunggal dalam Bentuk Diagram a. Diagram batang i.Diagram batang tunggal ii.Diagram batang majemuk iii.Diagram batang bertingkat b. Diagram garis c. Diagram lingkaran

a.Diagram Batang Diagram batang adalah penyajian data statistik dalam bentuk batang-batang atau kotak-kotak kotak-kotak tersebut dapat digambarkan secara vertilkal atau horizontal dalam bentuk tunggal atau majemuk. Pada diagram batang tunggal masing-masing kotak terpisah dari kotak lainnya.

Contoh 3: Data banyak SMA di enam kota KotaBanyak SMK A30 B10 C25 D40 E20 F25

Data di atas dapat disajikan dengan diagram batang tunggal F Kota EDCBA Banyak SMK 0

Contoh 4: Data penjualan tas dan sepatu di sebuah toko dari bulan Januari 2014 sampai bulan Mei 2014 BulanPenjualan TasSepatu Januari5035 Februari3045 Maret3040 April1060 Mei2550

Data di atas dapat disajikan dengan diagram batang majemuk dan diagram batang bertingkat Diagram batang majemuk frekuensi 60 Bulan MeiAprMarFebJan = sepatu = tas

Diagram batang bertingkat 90 Frekuensi MeiAprMarFebJan Bulan = sepatu = tas

contoh 5. Di bawah ini adalah diagram batang dari banyaknya pemesan kue pada unit produksi “Mawar” dari bulan Januari sampai dengan bulan Mei tahun 2014 MarFeb Jan f AprMei bulan Dari diagram di atas, tentukan, a.Jumlah pemesan kue selama 4 bulan pertama b.Jumlah pemesan kue selama 3 bulan terakhir c.Jumlah pemesan kue paling sedikit pada bulan d.Persentase pemesan kue pada bulan Mei

Jawab : a.Jumlah pemesan kue selama 4 bulan pertama = = b. Jumlah pemesan kue selama 3 bulan terakhir = = 900 c. Jumlah pemesan kue paling sedikit pada bulan Maret d. Persentase pemesan kue pada bulan Mei

Contoh 6: Perhatikan diagram batang di bawah ini. “ jumlah siswa di SMA X pada tahun 2014" f Kelas XKelas XIKelas XII = perempuan = laki-laki Dari diagram di atas, tentukan: a.Jumlah siswa seluruhnya b.Jumlah siswa perempuan c.Persentase siswa perempuan d.Persentase siswa laki-laki

Jawab : a.Jumlah siswa seluruhnya = = 230 siswa b. Jumlah siswa perempuan = = 90 siswa c. Persentase siswa perempuan d. Persentase siswa laki-laki

Sekian dan Terima Kasih