ROLLING DEPAN, SIKAP LILIN DAN KAPAL TERBANG PADA SENAM LANTAI.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
TIPS ERGONOMI BAGI PENGGUNA KOMPUTER
Advertisements

Praktek Profesi Keperawatan KMB 1
PERMAINAN TONNIS
LARI 100 METER Di susun oleh : Ahmad Ali Ridho
Di susun oleh : Ahmad Ali Ridho Aldhila Anjas Careca Guru Pamong : H. Ali Zuhdi, SPd.
4 Bab Mulai Bekerja di Komputer Teknologi Informasi dan Komunikasi
TIPS ERGONOMI BAGI PENGGUNA KOMPUTER
PASSING BAWAH DALAM BOLA VOLI
Mekanik Tubuh & Ambulasi
Oleh: NAWAN PRIMASONI, M.Or
Bola Voli untuk kelas XII
Oleh : Nina Erliana, AMd.Keb.SPd. Pertemuan -5
Senam Lantai.
BAHAN AJAR RENANG.
Wien/t.a 2012/13 Observasi Kombinasi Gerakan (ekspresi badan & anggota badan) oleh : Winanti S Respati.
PENIMBANGAN BERAT BADAN DAN PENGUKURAN TINGGI / PANJANG BADAN
Di susun oleh : Ahmad Ali Ridho Aldhila Anjas Careca Guru Pamong : H. Ali Zuhdi, SPd.
Ade Maesyaputra Oktofiansyah
Oleh: NAWAN PRIMASONI, M.Or
Di susun oleh : Ahmad Ali Ridho Aldhila Anjas Careca Guru Pamong : H. Ali Zuhdi, SPd.
PERATURAN BARIS BERBARIS
Oleh : Tika Indah Primasari DIV Kebidanan STIKES NWU 2013
PEMBELAJARAN SENAM LANTAI
Senam Hamil; Langkah bijak mempersiapkan persalinan
Psb-psma Ikhlas berbagi rela memberi REFERENSI LATIHAN MATERI PENYUSUN INDIKATOR SK / KD UJI KOMPETENSI BERANDA SELESAI.
Chandra Setya Nugraha SMAK PENABUR HI
RENANG GAYA BEBAS (CRAWL)
1. PENGUATAN ABDOMINAL DASAR
RENANG GAYA PUNGGUNG TRI WINARTI RAHAYU.
ShALAT.
Renang Gaya Punggung (Backstroke)
William Fleksion Exercise
PEMBELAJARAN BOLA VOLI
BAHAN AJAR PENJASORKES
ATLETIK : LARI SAMBUNG, LEMPAR CAKRAM
Akupresur ( Pijat ) Bayi untuk Tumbuh Kembang BALITA
LATIHAN FISIK PADA LANSIA
SENAM NIFAS Dwi Astuti,M.Kes.
PEMBELAJARAN BOLA VOLI
ANNOUNCING SKILL MRA.
Matakuliah Keterampilan Dasar dan Lanjut Bolavoli
METODE PENGEMBANGAN FISIK
LOMPAT JAUH Nazerul Ramadanni, S.Pd.
K3 DALAM MENGGUNAKAN PERANGKAT TEKNOLOGI INFORMASI
1. PENGUATAN ABDOMINAL DASAR
SENAM HAMIL MATERI PERKULIAHAN MAHASISWA FISIOTERAPI
William Fleksion Exercise
Gerakan Passing Bawah Bola Voli
Kemampuan Gerak Dasar.
William Fleksion Exercise
RAHASIA SEHAT DIBALIK GERAKAN SHOLAT
Mempelajari Administrasi Perkantoran
MATERI PERMAINAN Bola Voli
SIKAP TUBUH YANG ERGONOMI DALAM BEKERJA DAN DAMPAKNYA
Devi Baniarti Eka Novitasari Eva Laili Rahmawati Nini Ariani
TIPS ERGONOMI BAGI PENGGUNA KOMPUTER
PRINSIP SANITASI, HYGIENE DAN K3
MEMAHAMI KOMUNIKASI DALAM PELAYANAN JASA
UNIVERSITAS GALUH CIAMIS
TEHNIK MENGATUR DAN MEMINDAHKAN PASIEN
ATLETIK TOLAK PELURU.
PENTAKSIRAN DALAM PENDIDIKAN JASMANI (Ujian Kecergasan)
ANNOUNCING SKILL MRA.
Variasi menggiring Menggiring bola adalah salah satu teknik mengontrol bola yang dilakukan dengan cara bola digiring dari satu tempat ke tempat lain atau.
DISEDIAKAN OLEH : MOHD RIZAL BIN MOHTAR
POSTUR PENTINGNYA POSTUR DALAM KEHIDUPAN Postur
MANUAL HANDLING. Apa Itu Manual Handling ? Salah satu tujuan utama dari kebijakan kesehatan dan keselamatan kerja untuk menciptakan kondisi.
AKTIVITAS GERAK BERIRAMA MEDIA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA & KESEHATAN By. Nina Aprianti, S. Pd.
1. Penilaian Maturitas Neuromuskular Postur Untuk mengamati postur, bayi ditempatkan terlentang dan pemeriksa menunggu sampai bayi menjadi tenang pada.
SIKAP DAN GERAKAN ANATOMI
Transcript presentasi:

ROLLING DEPAN, SIKAP LILIN DAN KAPAL TERBANG PADA SENAM LANTAI

ROLLING DEPAN Rolling depan atau guling ke depan adalah berguling ke depan atas bagian belakang badan (tengkuk, punggung, pinggang dan panggul bagian belakang). Latihan ke depan dapat dilakukan dengan dua cara, yaitu guling ke depan dengan sikap awal jongkok dan guling ke depan dengan sikap awal berdiri. Pada dasarnya pemanasan dan pelemasan harus dilakukan secara sistematis dan menjurus / mengarah pada kegiatan inti.

CARA MELAKUKAN ROLL DEPAN SECARA UMUM 1.Mula-mula sikap jongkok, kedua kaki rapat, letakkan lutut ke dada, kedua tangan menumpu di depan ujung kaki kira-kira 40 cm. 2.Bengkokkan kedua tangan, letakkan pundak pada matras dengan menundukkan kepala, dagu sampai ke dada 3.Lanjutkan dengan melakukan gerakan berguling ke depan, ketika panggul menyentuh matras, peganglah tulang kering dengan kedua tangan menuju posisi jongkok.

Kesalahan – kesalahan  Kedua tangan yang bertumpu tidak dapat (dibuka terlalu lebar atau terlalu sempit, terlalu jauh atau terlalu dekat) dengan ujung kaki.  Tumpuan salah satu atau keduia tangan kurang kuat, sehingga keseimbangan badan kurang sempurna dan akibatnya badan jauh kesamping.  Bahu tidak diletakkkan diatas matras saat tangan dibengkokkan.  Saat gerakan berguling ke depan kedua tangan tidak ikut melolak.

ROLLING BELAKANG Senam Lantai Roll Belakang - Senam lantai roll belakang adalah gaya gerakan senam yang dimana posisi badan berguling ke arah belakang badan melalui bagian belakang badan mulai dari panggul bagian belakang,pinggang, punggung, dan tengkuk.nah disini ane akan sedikit memberi informasi tentang beberapa contoh gerakan senam lantai roll belakang. semoga informasi tentang contoh gerakan senam lantai roll belakang bermanfaat..

BEBERAPA CARA MELAKUKAN ROLL BELAKANG 1. Roll belakang secara umum a. Sikap permulaan dalam posisi jongkok, kedua tangan di depan dan kaki sedikit rapat b. Kepala ditundukkan kemudian kaki menolak ke belakang c. Pada saat panggul mengenai matras, kedua tangan segera dilipat ke samping telinga dan telapak tangan menghadap ke bagian atas untuk siap menolak. d. Kaki segera diayunkan ke belakang melewati kepala, dengan dibantu oleh kedua tangan menolak kuat dan kedua kaki dilipat sampai ujung kaki dapat mendarat di atas matras, ke sikap jongkok. 2. Roll Belakang Perseorangan Cara melakukan : 1) Berdiri tegap dan kedua tangan diangkat lurus ke atas membentuk huruf ”V” 2) Lalu pandangan lurus ke depan 3) Kemudian ikuti dengan menekuk kedua lutut hingga agak jongkok atau setengah jongkok dan tangan lurus kedepan 4) Lalu gulingkan badan ke belakang dengan tangan siap menyanggah dan memberi dorongan agar mendapat gulingan yang maksimal 5) Pada saat berguling kaki lurus dan saat menjatuhkan kaki dijatuhkan jauh di atas kepala 6)Lalu kembali keposisi semula yakni berdiri tegak dengan pandangan mata ke arah depan

3. Roll Belakang Berpasangan Cara melakukan : 1)Orang pertama berdiri 2)Orang kedua tidur terlentang dengan kedua kaki diangkat ke atas 3)Orang pertama memegang kedua mata kakinya orang yang kedua 4)Lalu orang pertama menarik sekuat-kuatnya kaki orang yang kedua tersebut agar mendapat dorongan berguling ke belakang Kemudian lakukan gulingan secara terus-menerus KESALAHAN-KESALAHAN GERAKAN Kesalahan-kesalahan yang sering dilakukan saat melakukan gerakan guling depan dan belakang adalah sebagai berikut: a.Kedua tangan yang bertumpu tidak tepat (dibuka terlalu lebar atau terlalu sempit, terlalu jauh atau terlalu dekat) dengan ujung kaki. b.Tumpuan salah satu atau kedua tangan kurang kuat, sehingga keseimbangan badan kurang sempurna dan akibatnya badan jatuh ke samping. c.Bahu tidak diletakkan di atas matras saat tangan dibengkokkan. d.Saat gerakan berguling ke depan kedua tangan tidak ikut menolak.

SIKAP LILIN Sikap lilin adalah sikap tidur terlentang dengan posisi kedua kaki terangkat ke atas dan kedua kaki rapat yang saling bersentuhan, pinggang ditopang kedua tangan dan posisi pundak masih tetap menempel di lantai. Cara Melakukan Sikap Lilin yang Baik dan Benar A. Cara melakukan Sikap Lilin dengan Pemdamping (Bantuan Orang) Dengan cara satu ini maka proses latihan gerakan sikap lilin Anda akan semakin aman dan benar. Karena ada yang mengoreksi kesalahan gerakan dan juga membantu Anda dalam hal gerakan yang berkaitan dengan sikap lilin.

Cara melakukan sikap lilin dengan bantuan seseorang/teman Pertama ambilah sikap berbaring terlentang di matras dengna kedua tangan berada di samping kanan kiri badan. Dan pandangan mata menghadap lurus ke atas. 1.Selanjutnya rapatkan kedua kaki, agar lebih mudah diangkat keatas, dengan tetap mempertahankan keseimbangan badan. 2.Angkatlah kedua kaki lurus keatas dengan kaki tetap masih dalam keadaan rapat. Pada fase ini Anda bisa minta tolong teman Anda tadi. Dan pandangna mata kini tetap melihat ke atas namun fokus melihat ibu jari kaki. 3.Topanglah pinggang Anda menggunakan kedua tangan. 4.Jadikan pundak serta kedua siku tangan hingga kepala sebagai tumpuan. Pertahankan sikap lilin ini hingga beberapa hitungan/menit. 5.Untuk gerakan pendaratan Anda bisa menggunakan kaki secara bergantian dan perlahan, hingga ke posisi awal.

B. Cara melakukan sikap lilin sendiri Untuk melakukan latihan sikap llin sendirian, Anda harus benar-benar matang dan yakin. Agar tidak ada keraguan ketika melakuakn gerakan sikap lilin ini. Sehingga akan banyak mengurangi cedera. Sikap Lilin Dengan Awalan Telentang Cara melakukan sikap lilin yang pertama menggunakan sikap awalan telentang. Sikap lilin dengan awalan telentang banyak dilakukan oleh para pemula. Adapun teknik sikap lilin yang baik dan benar yaitu: Posisikan badan tidur telentang diatas matras. Setelah itu kedua tangan didekat pinggang. Rapatkan kaki agar badan tetap seimbang ketika diangkat ke atas. Angkat kaki ke atas dengan diikuti tumpuan tangan di atas matras. Lakukan tolakan badan serta kaki menggunakan bantuan tangan agar dapat diangkat ke atas. Setelah itu simpam tangan menuju bagian pinggul. Gunakan sikut untuk menopang agar badan tetap seimbang ketika melakukan sikap lilin. Pergelangan kaki diluruskan sampai menyerupai bentuk lilin yang berdiri. Sikap lilin ini diakhiri dengan pendaratan. Caranya dorong pinggul ke depan namun kaki tetap dalam keadaan rapat. Kemudian diikuti dengan menggerakkan tubuh lainnya.

Cara melakukan sikap lilin sendirian dengan Sikap Jongkok. Gerakan sikap lilin diawali dengan sikap jongkok. Ambilah sikap jongkok, dan selanjutnya letakkan kedua tngan di atas matras dan buatlah badan membentuk segita sama sisi. Kemudian posisikanlah dahi Anda diantara kedua tangan kanan dan kiri Anda. Usahakan posisi dahi tepat ditengah supaya keseimbangan menjadi lebih baik. Selanjutnya angkatlah kedua kaki serta pinggul ke atas secara perlahan. Terus angkat kaki hingga lurus diatas, hingga badan menjadi segaris vertikal dari ujung kaki hingga kepala.

Cara kedua melakukan sikap lilin sendirian dengan bantuan dinding Untuk gerakan hampir sama seperti gerakan pertama sikap lilin sendirian. hanya saja posisi badan kita harus mendekati tembok/dinding. Sehingga badan kita bisa diletaka pada muka dinding. Alhasil badan kita tegak lurus dengan dinding. Caranya yaitu: Ambilah sikap mula posisi jongkok di depan dinding dan tempatkan kedua telapak tangan serta ujung kepala Anda di matras. Ketika kepala dan kedua lengan sudah siap utnuk menjadi tumpuan, maka mulalilah pindahkakn berat badan ke titik tumpu secara perlahan. Angkatlah kedua kaki perlahan dan hati-hati. Secara perlahan juga luruskan kedua kaki hingga posisi kaki dan badan membentuk garis lurus/vertikal. Dan tahanlah beberapa kali hitungan, kemudian turunkan perlahan kedua kaki hingga ke posisi awal. Dan ulangi lagi gerakannya.

SIKAP KAPAL TERBANG Sikap kapal terbang adalah latihan sikap mempertahankan posisi tubuh selama beberapa detik. Dapat disimpulkan bahwa sikap kapal terbang adalah kemampuan tubuh dalam mempertahankan tubuh dalam kemampuan tubuh dalam mempertahankan tubuh dalam waktu tertentu Cara Melakukan Keseimbangan Sikap Kapal Terbang Cara melakukan keseimbanan kapal terbang ialah dengan mengangkat satu kaki dan kaki lainnya digunakan untuk menumpu badan.

Adapun beberapa tahap cara melakukan sikap kapal terbang yang baik dan benar yaitu meliputi:  Posisikan badan berdiri tegak.  Setelah itu rentangkan kedua tangan ke arah samping.  Lalu julurkan salah satu kaki ke belakang.  Badan dibungkukkan ke arah depan sampai posisinya lurus dengan kaki.  Arahkan pandangan anda ke depan.  Usahakan tahan posisi tersebut selama beberapa hitungan.  Kemudian kembali ke sikap semula.  Lakukan gerakan di atas dengan menggunakan kaki yang bergantian, baik kaki kanan sebagai penumpu ataupun kaki kiri sebagai penumpu