UMA 2018 Beri 100 Al-Quran Gratis Di MTQ Nasional

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Pengertian, Kedudukan, dan Fungsi Al-Quran
Advertisements

Belajar Baca dan Tulis Al-Qur’an
KURIKULUM PEMBINAAN GENERUS CONTOH (CABERAWIT – PRA REMAJA – REMAJA)
Pengembangan Kurikulum Pendidikan Agama Islam
PENGERTIAN Faktor-faktor Akibat-akibat tips VIDEO PENGERTIAN BELAJAR PENGERTIAN BELAJAR Gagne dan Berliner (1983: 252) menyatakan bahwa belajar merupakan.
Pelayanan Standard Minimun
BAHAN AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
Learn to success. Motivasi untuk menjadi sukses Membuat Tujuan. Mengapa harus membuat tujuan? Ya, tentu karena motivasi lahir lewat tujuan. Ketika kita.
METODE MENGHAFAL AL-QUR’AN Oleh : Amin Chuzaini Banda Aceh : 05 Maret 2012.
YANG DI PAKAI DALAM MENGHAFAL AL-QUR’AN SISTEM TURKI UTSMANI
Technologi and Education. Seperti Judul blog ini, yaitu Technology and education yang artinya mencakup tentang teknologi, dan juga pendidikan saya ingin.
Publikasi Ramadhan 1431 H Masjid Al Ihsan BKPM.
ADIB MUKHTAROM, REKAYASA PERANGKAT LUNAK PEMBELAJARAN BACA AL-QUR'AN BERBASIS MULTIMEDIA.
(J2SE)JAVA. APLIKASI JUZZ AMMA DIGITAL DENGAN BAHASA PEMROGRAMAN for further detail, please visit
Asas – Asas Hukum Islam.
Aspek Ritual Umat Islam
BERIBADAH DENGAN IKHLAS
PENELITIAN DI PENERBIT DAN TOKO BUKU ZANAFA
KONSEP PENDIDIKAN SEKOLAH TAHFIZ
Pengembangan Media untuk Pembelajaran di Perguruan Tinggi
PENERIMAAN SANTRI BARU 2017/2018
HASIL EVALUASI Uji Coba Al Hafidz Selama 2 Bulan
PENILAIAN TUTORIAL PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
Mencari Format Program Tahfidz di Sekolah-Madrasah
ORGANISASI MUHAMMADIYAH
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
Petunjuk Pembelajaran Metod Iqro’ Klasikal Buku Oleh: Ust
APLIKASI PEMBUATAN for further detail, please visit
IMAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH
Mencari Format Program Tahfidz di Madrasah
AKIBAT BURUK MENJAUHI DAN MENINGGALKAN AL-QUR’AN
Struktur sosial masyarakat
LEMBAGA PENDIDIKAN ILMU AL QUR'AN
Kebhinekaan Dalam Sejarah
Lomba Tahfizh Al Qur’an
Muhammad Riza Hafiz, for further detail, please visit
KIAT-KIAT MENGHAFAL AL QURAN Menghafal Al Quran sebagai bagian ta’abudiyah kepada Allah Yatty Jumiati Rahayu.
TEORI DAN PRAKTIK PEMBELAJARAN AL-QUR’AN HADITS DI MADRASAH IBTIDAIYAH KELAS 1-3 Oleh IDRUS :
3. Ketaatan dalam perbuatan 1. Pujian lisan
Ketrampilan Keguruan Islam.
PENDIDIKAN ISLAM. a. Pengertian Pendidikan Islam.
SOSIALISASI REVIEW K.13 OLEH Drs.H.PAIRIN,M.Pd.I
2 1 3.
PENERIMAAN TAMU Novi Trisnawati.
Perkuliahan Tatap Muka ke-3 Al-Islam I, FIP-UMJ, 05 Oktober 2011
Impian seorang Andri’.
UJIAN TENGAH SEMESTER UNIVERSITAS PGRI PALEMBANG FKIP PG-PAUD
Ulumul Hadis dan Ruang Lingkupnya
Hasil Pembelajaran Berdasarkan Aras Murid Kumpulan 1: Muhamad Sodiqin Badrin Mohd Hanif Simbing Muhamad Amin Trimo Mohd Izzuddin Othman.
VISI , MISI DAN TUJUAN MUHAMMADIYAH
Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia
KOTA ADMINISTRASI JAKARTA BARAT
Pengukuran dan Penetapan Tingkat Kesiapterapan Teknologi
PIM 3101: Pengenalan Kurikulum Pendidikan Islam Sekolah Rendah
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
PEMBELAJARAN AL QUR’AN
KEUTAMAAN MEMPELAJARI, MEMBACA DAN MENGHAFAL AL QUR’AN.
Komitmen Peningkatan Jabatan Akademik Lektor
Penyamaan Persepsi Kemenristekdikti
Bahan Persentasi Sosialisasi dan Motivasi Peningkatan Jabatan Akademik
Universitas Medan Area Menyelenggarakan MoU dengan Utara Sekolah
Pemberitahuan Monitoring Dosen PNS Dpk Kopertis Wilayah I
Medan Area Terima Visitasi Tim Assesor
Sertifikat Pendidik (Serdos) Tahun 2018
MODEL PENGURUSAN ISLAM.
Kerja Sama Dengan Balai Bahasa
Tahun Pelajaran Surabaya, 27 Juli 2019.
Kelulusan Serdos Tahap II Tahun 2018
PEMBELAJARAN AL QUR’AN
UNIVERSITAS MEDAN AREA
Transcript presentasi:

UMA 2018 Beri 100 Al-Quran Gratis Di MTQ Nasional 30/12/2018 UMA Beri 100 Al-Quran Gratis Di MTQ Nasional 2018 - Kepegawaian Universitas Medan Area UMA 2018 Beri 100 Al-Quran Gratis Di MTQ Nasional Dalam rangka mensukseskan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Nasional ke-27 tahun 2018 di Sumatera Utara, Universitas Medan Area (UMA) sebagai institusi pendidikan tinggi juga berperan turut serta ikut andil dalam kegiatan ini. Yayasan Pendidikan Haji Agus Salim – Universitas Medan Area membuka stand utama pada UKM dan Bazar untuk kelompok Kemenristek Pendidikan Tinggi dengan nomor stand 116. Pada area stand tersebut UMA memamerkan semua kegiatan kampus yang religi yang di kelola oleh Pusat Islam Universitas Medan Area. UMA juga membagi-bagikan 100 Al-Quran secara gratis kepada para pengunjung stand UMA. Al-Qur’an yang diberikan adalah dengan kualitas terbaik yang lengkap dengan petunjuk tajwid baca dan hukumnya agar memudahkan untuk membacanya. Untuk mendapatkan Al-Qur’an tersebut para pengunjung harus mengikuti syarat dan ketentuannya, yaitu : 1. Terbuka untuk Peserta/Khafilah/Umum 2. Berkunjung ke stand UMA dan mengisi Buku Tamu 3. Membaca/Setor hafalan Al-Qur’an dan membacanya dengan Baik dan Benar sesuai Hukum bacanya A. Kategori Juz Amma (Surah Pendek), minimal 10 surah B. Kategori Surah Panjang, minimal 1 surah Ketua Pusat Islam UMA H. Ismet Junus, LMP, SDE menyatakan bahwa, niat dan tujuan pembagian Al-Quran ini hanya semata-mata karena Alloh azza wajalla agar seluruh pengungjung MTQ khususnya dan kita semua masyarakat Sumatera Utara dan Indonesia dapat dengan giat dan semangat dalam belajar membaca Al-Quran dengan Baik dan Benar sesuai tuntunan hukum bacanya. Dalam prosesnya UMA menyediakan Ustadz Hafiz yang akan mendengarkan dan menilai bacaan hafalan Al-Quran peserta yang selalu siap di stand UMA. (Red) https://kepegawaian.uma.ac.id/uma-beri-100-al-quran-gratis-di-mtq-nasional-2018/?print=print 1/1