BAB KE-15 SEJARAH DAKWAH ISLAM.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Keteladanan Rasulullah Saw. DALAM MEMBINA UMAT PADA PERIODE MAKKAH
Advertisements

Sejarah Nabi Muhammad Saw
SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM
KODIFIKASI AL-QUR’AN (PEMELIHARAAN, PEMBUKUAN, PERCETAKAN)
Shahih al-Bukhari Karya Imam al-Bukhari Penulis
KHILAFAH ABBASYIAH (132 H/750 M-656 H/1258 M)
SEJARAH PENDIDIKAN ISLAM
PENDIDIKAN ISLAM PADA MASA RASULULLAH DAN SAHABAT
A GAMA I SLAM DISUSUN OLEH: MISNANI. S.Ag. M.Pd. I.
Sarana berfikir ilmiah
SEJARAH PERKEMBANGAN HADIS NABI SAW
Oleh: Ahmad Khoeruddin Muhammad Rosyid R. Muhamad Ramdan Rijal Tamami
PEMIKIRAN EKONOMI ISLAM IMAM ASY – SYAIBANI
Sejarah Hukum Islam II (Masa Pembinaan, Pengembangan, dan Pembukuan)
Sejarah dan Perkembangan Hukum Islam
Materi Pertemuan 12 Sejarah Hukum Islam III
PAISAL SALMAN ALPARIDJI ( )
Perkembangan Ilmu Pengetahuan Islam
PERTEMUAN KETIGABELAS
Ar-Risalah Pengertian Risalah Rasul dan Nabi Auliya dan Ulama.
IBNU BAJJAH AIK – 3 (Kimia dalam Perspektif Islam)
S K I Konsep Kebudayaan Islam Nilai-Nilai Islam Dalam Budaya Indonesia
Disusun oleh: Serly Mega Pratiwi ( )
BIOGRAFI TOKOH ILMUWAN ISLAM
MENUNTUT ILMU CHAIRUNNISA.
PENDALAMAN MATERI PAI ASPEK: TARIKH DAN PERADABAN ISLAM
PENDALAMAN MATERI PAI ASPEK: TARIKH DAN PERADABAN ISLAM
TUGAS ISLAM DAN IPTEK.
DINASTI ABBASIYAH KEPEMIMPINAN DAN PERKEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.
AL-KHAWARIZMI ( M) Oleh : Lia Lu’lu’ul Lutfiyah B2C014002
SUNNAH (AL-HADITS) SEBAGAI SUMBER AJARAN AGAMA ISLAM
PINTU MASUK DAN SALURAN PENYEBARAN AGAMA ISLAM
Ilmuwan Muslim Nama Kelompok: Indah Kurnia S (C )
TEORI POLITIK IBNU TAIMIYAH
Peran Agama dalam Ilmu Pengetahuan dan Riset
فَضَائِلُ الدَّعْوَةِ
Tugas Mandiri Perbandingan Mazhab Dosen Pembimbing Drs. H
Perkembangan Peradaban Islam pada Masa Kejayaan
Madzhab Fiqh Oleh: M. Anas Danussana Kamal
SEJARAH PERADABAN ISLAM DOSEN PENGAMPU : GHUFRON DIMYATI M. S
MASA PEMBINAAN, PENGEMBANGAN, DAN PEMBUKUAN (ABAD VII-X M)
Pemerintahan dan Budaya Masa Dinasti Abbasiyah
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
PERTUMBUHAN ILMU PENGETAHUAN PADA MASA BANI UMAYYAH
Perkembangan peradaban Islam pada masa kejayaan
Konsep Kebudayaan Dalam Islam
SEJARAH BENDAHARAWAN HADIS MASA SHAHABAT
MASA KEJAYAAN ISLAM YANG DINANTIKAN KEMBALI Periodesasi Sejarah Islam Kemajuan Islam pada Periode Klasik Tokoh-tokoh Kejayaan Islam Menelaah Perkembangan.
Sejarah dan Perkembangan F I Q H
SEJARAH ISLAM DARI MASA NABI HINGGA KINI
ISLAM DAN PERKEMBANGANNYA DI INDONESIA
Strategi Dakwah & Manifestasi Tabligh Dalam Kehidupan Masyarakat
Start Perkembangan Islam Di Dunia
Chafid Seffriyadi IAIN SYEKH NURJATI CIREBON
Sejarah dan Perkembangan F I Q H
MENENGAH 3 SEJARAH ISLAM
BAB 2: AKHLAK MUSLIM TERHADAP ILMU PENGETAHUAN
BAB 1 : UMAT ISLAM DAN DUNIA ISLAM
PELAJARAN 20 : PENYEBARAN ISLAM PADA ZAMAN KERAJAAN ABBASIYAH Disediakan oleh : SITI MARDHIAH BINTI ZAINAL ABIDIN AHNA ADRIANA BINTI ALZAHARI.
EVALUASI HARIAN I MATERI: LAMBANG MUHAMMADIYAH&ORTOMNYA, PEMURNIAN&PEMBAHARUAN DI DUNIA MUSLIM, DAKWAH ISLAM DI NUSANTARA, SEJARAH MUHAMMADIYAH.
BAB 3: ORANG-ORANG YANG BERHAK MENERIMA ZAKAT
DESIGN&CREATED BY: MUHAMMAD REIHAN REYDANU.  Pada masa kekuasaan Dinasti Abbasiyah, umat Islam telah mencapai puncak kemuliaan, baik dalam bidang ekonomi,
Sejarah dan Perkembangan F I Q H
1 Sejarah Peradaban Islam dari masa Ke Masa Sejarah Peradaban Islam dari masa Ke Masa By: Hendra Bakti PDM Kota Payakumbuh.
H. Rahmat Hidayat Nst, Lc Direktur Travel Aljarwal Taisir Wisata.
Perjuangan Nabi di Kota Mekah dalam Menegakan Agama Islam Oleh : Felita Ulfa Fauziyyah Robiatul Adhawiyah.
SEJARAH ISLAM Sanlat Masjid Baitul Iman, 20 Ramadhan 1440/ 25 Mei 2019.
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Nama Kelompok: 1. Alfinda Cahya S. 2. Astri Okta Yuliana 3. Ka’imfa Puji A. 4. Mitra Fitria N. 5. M. Dani Kurniawan 6. Saida Azizah A. 7. Zanuar Syaifudin.
Peradaban islam pada masa bani abbasiyah.
Transcript presentasi:

BAB KE-15 SEJARAH DAKWAH ISLAM

Kompetensi Dasar 1. Menceritakan sejarah pertumbuhan ilmu pengetahuan Islam sampai masa Abbasiyah 2. Menyebutkan tokoh ilmuwan Muslim dan perannya sampai masa daulah Abbasiyah.

Indikator 1. Menceritakan sejarah pertumbuhan ilmu pengetahuan Islam pada masa Nabi Muhammad Saw. 2. Menceritakan sejarah pertumbuhan ilmu pengetahuan Islam pada masa Bani Abbasiyah. 3. Menyebutkan para ilmuwan Muslim dan peran mereka pada masa Bani Umayyah. 4. Menyebutkan para ilmuwan Muslim dan peran mereka pada masa Bani Abbasiyah.

Rasululloh SAW. berdakwah dengan dua aspek, yaitu agama dan ilmu pengetahuan. Beliau terus menyerukan umat Islam agar belajar membaca dan menulis. Pada awal perkembangannya, umat Islam sangat senang menyambut seruan Alloh dan sabda Nabi tentang ilmu pengetahuan. Di zaman Rasululloh saw., masjid merupakan tempat pendidikan. Para shohabat dan tokoh Muslim sering mengajarkan ilmu dunia dan agama kepada generasi muda dengan cara HALAQOH, yaitu pembelajaran dengan duduk membentuk lingkaran. Perkembangan Islam tidak hanya di bidang ilmu pengetahuan dan seni, tetapi juga di bidang industri sebagai penerapannya. Industri yang terkenal pada saat itu ialah pakaian / textil, seperti textil Mosul (di Irak) dan textil Damaskus. Puncak dari kemajuan ilmu pengetahuan Islam ialah pada masa Kholifah Harun Al Rasyid dan putranya Al-Makmun. Pada masa itu berdiri Baitul Hikmah (Lembaga Ilmu Pengetahuan) yang tugas utamanya antara lain menerjemahkan kitab-kitab berbahasa asing ke dalam bahasa Arab.

Ilmuwan Muslim Pada Masa Daulah Abbasiyah Kedok-teran Ibnu sina Ibnu Rusydi Ar Rozy Anafis Ketika masih kecil beliau sudah hafal Al-Qur’an, menguasai tata bahasa Arab ( Nahwu-shorof ), serta mendalami ilmu fiqh, dan belajar ilmu mantiq pada seorang guru filfsafat. Usia 17 tahun ia telah memahami seluruh teori kedokteran melebihi siapapun. Oleh karena itu beliau diangkat menjadi penasehat / konsultan para dokter praktek pada masa itu sehingga disebut FATHER OF DOCTORS (bapak kedokteran dunia). Bukunya yang paling terkenal adalah Qonun fit Thibb (Dasar dasar ilmu kedokteran),

Ar Razy Nama lengkapnya Abu Bakar Muhammad bin Zakaria Ar Razy. Orang barat memanggilnya Rhazes. Beliau lahir di Ray, dekat Teheran pada tahun 251 H dan wafat pada tahun 320 H. Ia dikenal sebagai dokter yang pertama dalam pengobatan secara ilmu jiwa, yakni pengobatan yang dilakukan dengan memberi sugesti bagi para penderita psikosomatis. Ibnu Rusydi Ibnu Rusydi belajar matematika, astronomi, filsafat, dan kedokteran kepada Ibnu Basykawal, Ibnu Masarroh, dan Abu Jakfar Harun. Karya Ibnu Rusydi di bidang Kedokteran antara lain Al Kulliyat (Colloget), karena kepandaiannya maka pada tahun 1182 M beliau diangkat sebagai dokter pribadi kholifah di Maroko. Di negara barat beliau dikenal dengan nama AVERUS, dan wafat pada tahun 595 M / 1198 M dalam usia 72 tahun di Maroko.

Ibnu Nafis Nama lengkapnya Alauddin Abdul A’la bin Abil Harom Al Quraisyi Ad Dimasyqy Ibnu Nafis. Ia terkenal sebagai seorang dokter yang terkemuka dan penulis yang serba bisa pada abad ke 7 H. Bahkan disebut sebagai Ibnu Sina kedua. Karya karyanya yang terkenal antara lain : Asy Syamil fith Thib ( Ensiklopedi yang lengkap ). Muhadzdzab fil Kuhl. Munir Al Qonun.

Fisika 2. Ibnu Haitam Nama lengkapnya Abu Ali Hasan bin Hasan bin Haitam Al Basri Al Misri. Disamping ahli fisika juga ahli matematika. Karya karya nya : Maqolah fi Dauil Qomar ( uraian secara rinci tentang cahaya, warna warna, dan gerak gerik langit ). Fil Maroya Muhriqoh bil Kutu (tentang cermin cermin parabolik). Fil Suratil Kusuf ( uraian tentang penggunaan kamera obscuro untuk mengamati gerhana matahari ). 1. Al Faroby Nama len gkapnya Abu Nasr Muhammad bin Muhammad bin Turkham bin Awzalagh Al Faroby, beliau juga pencipta alat musik yang dinamai Al Qonun yang kemudian ditiru orang barat dengan nama piano. Karya karya nya : On Vaccum. Against Astrology. De Intellectu / Fil Aqly.

a. Al Khawarizmy b. Jamsyd Ghiatsuddin Matematika / Geometri Beliau hidup dari tahun 780 M sampai dengan 850 M, dikenal sebagai peletak dasar ilmu matematika dengan karyanya yang terkenal, yaitu Al Jabru Wal Muqobbala yang membahasa tentang ilmu aljabar yang diajarkan di berbagai sekolah di dunia termasuk di Indonesia, yang kini menjadi matematika. Beliaulah yang menemukan angka NOL, dan dijuluki Bapak Al Jabar. b. Jamsyd Ghiatsuddin Seorang tokoh ulamak yang sangat pandai dalam bidang agama dan ilmu pengetahuan. Beliau seorang professor dalam bidang matematika dan astronomi di Universitas Samarkand. Ia juga dikenal sebagai peletak dasar aritmatik (ilmu Hitung). Buku karangannya yang terkenal adalah Makhtutu Miftahil Hisab.

Seorang ahli biology dengan a. As Simay Seorang ahli biology dengan hasil karya nya yang terkenal ”Kitabun Nabati Was Sajjar” membahas tentang tumbuh tumbuhan dan pepohonan. b. Ibnul Awwan Seorang ahli biology terutama di bidang pertanian dengan hasil karyanya yang terkenal ”Al Fallah”

Sejarah / Sosiology Al Bairuny Dilahirkan pada tahun 346 M, menyusun buku ’Al Atsar Al Baqiah” merupakan kitab yang pertamakali meneliti tentang sejarah, perbedaan bulan, tahun, penanggalan, sebab dan cara mengistimbatkannya. Kitab lain yang terkenal ialah ”Tahqiqu Ma Lil Hindi Min Maqulah Maqbulatun Fil Au Mardzullah” ( studi tentang India secara lengkap tentang sifat sifat alam, tanah, cuaca, adat penduduk, pertumbuhan, dan asal usul ). b. Abu Abdillah Al Qazwaini Beliau terkenal sebagai seorang ulamak dan ahli di bidang sejarah, kitabnya yang terkenal ”Atsarul Bilad wa Akhbaril Ibad” ( tentang negara atau daerah, keadaan penduduk, dan kehidupannya ).

TAYANGAN KAMI SEMOGA BERMANFAAT DEMIKIAN TAYANGAN KAMI SEMOGA BERMANFAAT DAN THANK YOU SO MUCH SYUKRON JAZIILAN