HR Convention 2010 * Recruitment & General Admin * General Affair & Welfare * Industrial Relationship PT. AWL & KMS
RECRUITMENT & ADMIN
RECRUITMENT & ADMIN Permasalahan 1. Tingginya Turn Over Tenaga STAFF, SKU dan BHL Hal ini disebabkan oleh: a. Keterbatasan sarana perumahan yang memadai, air bersih dan listrik b. Kesulitan areal kerja perbukitan c. Keamanan dan Ketenangan Kerja d. Ketersediaan pemenuhan kebutuhan pokok pangan e. Rendah moral kerja dan produktivitas kerja tenaga kerja tempatan Sulitnya untuk mendapatkan calon tenaga SKU a. Kualitas tenaga kerja setempat yang tidak sesuai dengan requirement yang diharapkan. b. Daerah lokasi kerja yang jauh dan terpencil. c. Keterbatasan perumahan dan hiburan. d. Belum adanya Grading dan struktur upah.
Corrective action Mendesak dan mempercepat pembangunan perumahan permanent dan fasilitas pendukung lainnya Memberikan penyuluhan / briefing yang meliputi tekhnikal dan motivasi Menambah dan meningkatkan tenaga keamanan yang profesional Pembinaan secara fokus untuk tenaga kerja lokal Mensosialisasikan penanaman sayuran di areal sekitar perumahan Menggiatkan kegiatan olah raga, sosial dan keagamaan Memberikan pelatihan yang berhubungan dengan pekerjaan Membuat standarisasi grading dan struktur upah.
PROSES KEGIATAN RECRUITMENT DAN ORIENTASI KARYAWAN BARU
GENERAL AFFAIR DAN WALFARE
Permasalahan: Informasi Proses pembayaran atau pengembalian dokumen yang lambat. Ketidak lengkapan Dokumen klaim yang diajukan oleh peserta.
DATA KLAIM JAMSOSTEK Estate Tanggal Absen Jamsostek Kategori Tewehara 27 Jan 10 10 28 Jan 10 Sedang Purang 6 29 Jan 10 6 Feb 10 4 8 Feb 10 16 Feb 10 5 17 Feb 10 25 Mar 10 7 26 Mar 10 July 22nd'10 2 23, Juli 2010 Kecil 14, Agustus'10 46 16, Agustus 2010
GENERAL AFFAIR & WELFARE Program Kegiatan Olah Raga Fasilitas Kantin
PERINGATAN HARI RAYA IDUL QURBAN
Family Gathering 2010
INDUSTRIAL RELATIONSHIP Tindakan Disiplin Periode 2010 Januari – December 2010 1. Tewehara Estate : 1 Kasus SP II (Pasal 63 Ayat 1) 2. Purang Estate : 1 Kasus SP I (Pasal 62 ayat 13) 3. Penyahuan Estate : 1 Kasus SP III (Pasal 64 ayat 5) 4. Medical Department : 1 Kasus SP III (Pasal 64 ayat 5) 5. Purchasing Department : 1 Kasus tindakan Pemutusan Hubungan Kerja 6. Transport Department : 10 Kasus SP I (Pasal 62 Ayat 13) 7. Transport Department : 2 Kasus SP II (Pasal 63 Ayat 1) 8. Transport Department : 6 Kasus SP III (Pasal 64 ayat 5) 9. Transport Department : 3 Kasus tindakan Pemutusan Hubungan kerja T o t a l : 26 Kasus selama periode 2010.
POIN PROGRAM PERTEMUAN BIPARTITE 1. Penyediaan Air Bersih diseluruh Estate (Penyediaan Air Bersih sudah berjalan dengan melakukan pengangkutan air bersih dari lokasi sumber mata air yang bersih kisaran 2 hari sekali pengangkutan air bersih dilakukan untuk memasok ke bak penampungan Air. Serta untuk menangani hal tersebut masih dilakukan pencarian beberapa titik Mata air baru yang layak untuk dimanfaatkan). 2. Penyediaan Penerangan dibarak-barak Seluruh Estate (Penerangan sudah dilakukan dengan menggunakan Jenset untuk barak- barak hususnya dengan ket ketentuan penerangan untuk barak tenaga BHL dan SKU dibatasi sampai pukul 10 malam.) 3. Perawatan dan Perbaikan Sarana Barak (Perawatan dan perbaikan bersifat continue masih dilakukan adapun pelaksanaan masih ada hal yang tersendat tidak sesuai schedule atau permintaan hususnya untuk barak-barak BHL). 4. Penyediaan Sarana Olah Raga di setiap Estate (Dibeberapa Estate sudah tersedia sarana olah raga (bola voli, sepak bola, badminton) 5. Penyediaan Sarana Angkutan anak Sekolah (Puang Estate menggunakan Bus Sekolah, Tewehara dan Penyahuan Estate menggunakan Dump truck yang dimodifikasi untuk angkutan anak sekolah)
PROGRAM MEETING STAFF PERIODE 2010 POIN PROGRAM PERTEMUAN STAFF : 1. Rumah Permanen (Masih dalam pembangunan untuk rumah permanen tahap kedua) 2. Program Pelatihan (Perlu diadakannya beberapa program pelatihan hususnya untuk staff yang mana hasilnya dapat di aplikasikan untuk perusahaan). 3. Program Pengadaan Bensin jenis Premium untuk Staff (Pengadaan Bensin minimal dua kali dalam satu bulan sudah dilakukan) 4. Pembentukan Koperasi Karyawan (Sudah terbentuk susunan pengurus dan anggota Koperasi, tindak lanjut masih menunggu pengDari Notaris yang selanjutnya akan diajukan ke Departemen Koperasi untuk disyahkan).
PROGRAM KUNJUNGAN IR KE ESTATE Sumber Air
Kunjungan ke Lokasi Estate Data Base: - Pemeriksaan data base dengan pengecekan langsung di lokasi estate hususnya Tenaga BHL. (menyangkut data pekerja, Jamsostek,) - Sosialisasi Jamsostek dan Simas. B. Pemeriksaan Kondisi Lapangan Fasilitas - Barak : Fasilitas TPA tanpa alas dibeberapa estate. - Air : Kebutuhan Air bersih hususnya di beberapa lokasi divisi sangat diperlukan. Penerangan : Ada beberapa divisi yang mendapatkan penerangan dengan membayar uang bulanan, selama ini memkai Genset orang kampung setempat. Dari bulan Januari - Desember '10. Peralatan Kerja : Perlu penambahan peralatan kerja untuk tenaga BHL. Kemanan Lingkungan : Selama ini tidak ada masalah Kesehatan Pekerja : Sudah tersedia klinik disetiap Estate beserta tenaga Perawat. Penggajian : Selama ini berjalan dengan baik. Informasi langsung dengan BHL
Memberikan layanan terbaik yang berkualitas tinggi di seluruh aktivitas HR & GA dengan penuh ketulusan hati, keinginan untuk menanggapi dan menindaklanjuti dengan cepat dan tepat serta kepekaan terhadap keadaan perusahaan dan karyawan