Pendidikan Jasmani BAHAN AJAR TEKNIK LAY UP SHOOTING OLAHRAGA PERMAINAN BOLA BASKET Pendidikan Jasmani
BAHAN AJAR 1. Judul : Teknik dasar Lay Up shot 2. Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani 3. Kelas/SMT : XII / 2 4. Aspek : Permainan Bola Basket 5. Waktu : 6 x 45 menit (3x pertemuan) 6. Kompetensi dasar : Melakukan salah satu keterampilan olahraga beregu dengan menggunakan bola besar (sepak bola, bola voli atau bola basket) 7. Indikator : Melakukan Lay up shot
8. PETUNJUK BELAJAR Baca secara cermat lembar kegiatan yang anda terima Baca literatur lain untuk menambah pemahaman anda Kerjakan setiap langkah kegiatan sebagai mana mestinya Jika menemui kesulitan dalam memahami dan melakukan tugas mintalah pendapat/ saran dari guru.
9. Informasi b. Gerakan Lay up shot a. Sikap Permulaan Bola didribble di tempat kemudian sambil kaki kanan melangkah bola ditangkap dengan dua tangan dilanjutkan dengan kaki kiri melangkah dan sebagai tumpuan untuk menolak keatas Posisi tangan kanan lurus keatas dilanjutkan dengan memantulkan bola ke arah papan. Posisi badan tegak lurus, kaki kanan di angkat tinggi, kaki kiri lurus. a. Sikap Permulaan Berdiri dengan kedua kaki dibuka selebar bahu, kaki kiri/kanan di depan Posisi badan tegak Pandangan mata ke arah datangnya bola c. Sikap Akhir Mendarat dengan dua kaki bersamaan
10. Langkah Kerja Kelompok A (Melakukan Lay Up Shot) Bacalah teori dan perhatikan gambar-gambar teknik dasar lay up shot (terlampir) secara seksama. Diskusikan dengan temanmu (kelompok B), cara-cara melakukan lay up shot yang benar (sesuai dengan teknik dasar yang ada pada lampiran). Lakukan lay up shot ditempat selama 5 menit. Mintalah pendapat dari temanmu mengenai gerakan lay up shot yang kamu lakukan. CObalah sekali lagi sesuai dengan pendapat temanmu. Bergantilah peran dengan pasanganmu.
lanjutan... Kelompok B Bacalah teori dan perhatikan gambar-gambar teknik dasar lay up shot (terlampir) secara seksama. Diskusikan dengan temanmu (kelompok B), cara-cara melakukan lay up shot yang benar (sesuai dengan teknik dasar yang ada pada lampiran). Lakukan lay up shot ditempat selama 5 menit. Mintalah pendapat dari temanmu mengenai gerakan lay up shot yang kamu lakukan. Cobalah sekali lagi sesuai dengan pendapat temanmu. Bergantilah peran dengan pasanganmu.
11. PENILAIAN AFEKTIF 1 2 3 Keterangan: No Nama Kerjasama Tanggung Jawab Komunikasi lisan Jml SKor NILAI 1 2 3 Keterangan: Mendapat nilai tinggi jika jumlah skor antara 7 – 9 Mendapat nilai sedang jika jumlah skor antara 4 – 6 Mendapat nilai rendah jika jumlah skor antara 1 – 3
Keterangan Penilain Afektif Aspek Kerjasama Skor 3 jika - membantu teman dengan antusias - memberikan saran dengan baik - melakukan kegiatan dengan serius Skor 2 jika hanya melakukan dua yang dilakukan SKor 1 jika hanya melakukan satu yang dilakukan Aspek Tanggung jawab Skor 3 jika - melaksanakan kegiatan dengan hasil yang baik - berpegangan pada aturan/petunjuk yang ada di LKS - datang tepat pada waktunya Skor 2 jika hanya dua yang dilakukan Skor 1 jika hanya satu yang dilakukan Aspek Komunikasi Lisan Skor 3 jika - mendengarkan saran dengan baik - menyampaikan saran dengan santun - adanya interaksi dua arah
PENILAIAN PSIKOMOTOR Lay Up Shot No. N A M Lay Up Shot Hasil Jml Skor I L 1 2 3 4 5
Keterangan Penilaian Lay Up Shot Kriteria skor: Pelaksanaan Lay Up Shot Skor 5: Menangkap bola dengan melangkahkan kaki kanan/kiri kemudian dilanjutkan dengan langkah kaki kiri/kanan sebagai tumpuan. Tolakan kaki kiri/kanan setinggi mungkin dengan posisi badan tegak lurus, tangan lurus, dan kaki kanan/kiri diatas. Pantulkan bola dengan tangan kanan/kiri ke papan diatas ring. Bola masuk Mendarat dengan dua kaki bersamaan. Skor 4 jika hanya melakukan 4 kriteria Skor 3 jika hanya melakukan 3 kriteria Skor 2 jika hanya melakukan 2 kriteria Skor 1 jika hanya melakukan 1 kriteria NILAI: (jumlah skor : skor maksimum) x 100
LAY UP DENGAN TANGAN KANAN LUTUT KAKI KANAN KEATAS LAY UP DENGAN TANGAN KIRI LUTUT KAKI KIRI KEATAS