Guru Matapelajaran : Drs.Suparno,MSi Pesona Fisika SMA NEGERI 59 JAKARTA C Pemuaian Luas Guru Matapelajaran : Drs.Suparno,MSi Kelas X- Semester 2
1 Pemuaian Zat Padat A Pemuaian Panjang B Pemuaian Luas C Zat padat dapat mengalami 3 macam pemuaian, yaitu : A Pemuaian Panjang B Pemuaian Luas C Pemuaian Volume
2 Pemuaian Luas Ketika suatu persegi panjang tipis ( bidang ) dipanaskan, maka terjadi pemuaian luas. Dalam mempelajarai muai luas, kita hanya memperhatikan pemuaian dalam arah panjang dan lebar, tebal bidang boleh diabaikan karena ukurannya kecil ( tipis ) P = perubahan panjang L = perubahan lebar T = perubahan tinggi(tebal )
PEMUAIAN LUAS Pada pemuaian luas, besarnya pertambahan luas benda akibat suhunya dinaikan sebesar t ditunjukkan oleh rumus A = Ao t = koefisien muai luas Ao = Po . Lo = luas bidang mula-mula A = At – Ao = perubahan luas At = luas bidang pada suhu t t = t – to = perubahan suhu P L t Po Dari persamaan : A = Ao t, didapat Lo At - Ao = Ao t At = Ao + Ao t At = Ao ( 1 + t ) Hubungan koefisien muai luas ( )dan koefisien muai panjang ( ) adalah = 2
PEMUAIAN LUAS Latihan Soal 1. Sebuah lempengan aluminium berbentuk persegi,panjang sisi-sisinya 50 cm dan suhunya 300C. Jika koefisien muai panjang aluminium 25 x 10-6 /0C, tentukan luas persegi aluminium tersebut jika suhunya dinaikkan menjadi 2500C. 2. Pada suhu 100°C luas lempeng aluminium adalah 2,01524 m2. Jika luas lempeng pada suhu 0°C adalah 2m2, berapa koefisien muai luas aluminium? 3. Suhu sebuah kaca dimalam hari adalah 10oC dan luasnya 9.000cm2. Kaca tersebut mengalami pertambahan luas sebesar 50mm2 pada siang hari. Jika koefisien muai panjang kaca 8.10-6 C-1, berapakah suhu kaca pada siang hari. 4. Sebuah plat alumunium memiliki luas 100cm2. Jika batang alumunium tersebut dipanaskan mulai dari 0oC sampai 30oC, dan diketahui alfa = 24 x 10-6/K, maka perubahan luas setelah terjadi pemuaian adalah … m2. 5. Sebuah bola berongga terbuat dari perunggu alfa = 18 x 10-6 oC berada pada temperatur 0oC dan memiliki jari-jari 2m. Jika bola tersebut dipanaskan sampai 60oC tentukanlah pertambahan luas permukaan bola.