PERTEMUAN KE-3 EKONOMI SYARIAH

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PERAN MIGAS DALAM MENDUKUNG KETAHANAN ENERGI NASIONAL
Advertisements

KEPEMILIKAN MATERI SYARI’AH 13 OLEH: H. DWI CONDRO TRIONO, Ph.D
Indonesia Negara Tekaya di Dunia
SISTEM EKONOMI KAPITALISME
EKONOMI SYARIAH SKS (2-0)
Tidak dapat diperbaharui
Fathiy Syamsuddin Ramadhan An Nawiy
Kesetimbangan Lingkungan
SUMBER DAYA ALAM.
KONSEP DISTRIBUSI DAN KEKAYAAN DALAM ISLAM
INDONESIA MERUPAKAN NEGARA TERKAYA DI DUNIA
Pemanasan Global Sebab dan Solusi Fundamental
Mengenal APBN Syariah Hakim Abdurrahman
Politik Ekonomi Islam Tata Kelola Keuangan dan APBN Daulah Khilafah
Oleh Hatib Rachmawan, S.Pd., S.Th.I.
MEMBANGUN BISNIS SYARI’AH
SISTEM EKONOMI KAPITALISME
KONSERVASI, DEPLISI DAN PERSEDIAAN
Model Pengelolaan Kekayaan Alam dan Energi Dalam Islam
1. Dica Wahyu Nugroho ( ) 2. Hilda Ayu Nursanti ( ) 3. Wakhyu Junita Wulansari ( ) 4. Lutfinathul Fitri ( )
ALOKASI SUMBER DAYA. ALOKASI SUMBER DAYA Sumber daya manusia disebut juga tenaga kerja (labour) MACAM-MACAM SUMBER DAYA Sumber Daya Manusia (SDM) Sumber.
SISTEM EKONOMI ISLAM.
DAMPAK PEMBANGUNAN TERHADAP KERUSAKAN LINGKUNGAN
SELAMAT … ANDA TELAH LULUS DEI 1.
Kelompok 8: Dinartika A. N. Ilmi Uswatun K. Lerin Diarwati
Pengantar Ekonomi Islam
Bab 7 ILMU ALAMIAH DAN TEKNOLOGI MASA DEPAN SEHUBUNGAN DENGAN KELANGSUNGAN HIDUP MANUSIA 'Bahan Kuliah IAD', 2011.
EKOSISTEM SEBAGAI LINGKUNGAN HIDUP MANUSIA
BAB 3 SUMBER DAYA ALAM.
KEPEMILIKAN (AL-MILKIYAH) Bab 16, hlm.317
Sumber daya alam.
DISTRIBUSI KEKAYAAN (bab 18, hlm.391)
KERUSAKAN LINGKUNGAN DALAM PANDANGAN ISLAM.
PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR UNIVERSITAS ESA UNGGUL 2016
Sumber Daya Alam yang Berhubungan dengan Aspek Geografi
Kuliah 1 Semester Ganjil 2016
Bab 5 SUMBER DAYA ALAM DAN SUMBER DAYA MANUSIA.
ZAKAT Selamat Mengikuti بسم الله الرحمن الرحيم IZMU HR PUTRA
Zakat الزَّكَاةُ Presented by: Khairul Anwar NIM
SUMBER DAYA ALAM.
Ya Allah, Pembimbing Hidup kami
Upaya Pelestarian Lingkungan Hidup (lanjutan) Materi IAD VI, Htt
LAUT DAN PRINSIP PENGELOLAANNYA PERSPEKTIF ISLAM
Energi Jenis dan kegunaan nya.
PEMANFAATAN DAN PELESTARIAN SUMBER DAYA ALAM
Sumber Daya Alam & Energi
Sumber Keuangan Negara
EKOSISTEM SEBAGAI LINGKUNGAN HIDUP MANUSIA
Pengantar Teknologi Mineral
GEOGRAFI KELAS XI IPS SMT 1
Kelompok 1 Adinda rosiana putri Borkat Iffah karima Ravi ahdianda
HARLINDA SYOFYAN, S.Si., M.Pd PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
SISTEM EKONOMI Strategi atau cara suatu bangsa atau negara mengatur tata kehidupan ekonominya dalam rangka mencapai kemakmuran masyarakatnya.
ZAKAT.
PEMBIAYAAN NEGARA DALAM ISLAM
KERUSAKAN LINGKUNGAN DALAM PANDANGAN ISLAM.
Prof Barlow mengelompokkan SDA : 1.Sumberdaya alam yang tak pulih
Present: Sinergi Foundation
Present: Sinergi Foundation
KEBIJAKAN PENGUSAHAAN SEKTOR ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL
Manajemen Kekayaan Negara Materi PKTBT:
DOSEN PEMBIMBING : SITI UMI KALSUMI ST. M,Eng
PILAR-PILAR EKONOMI ISLAM
KERUSAKAN LINGKUNGAN DALAM PANDANGAN ISLAM.
KERUSAKAN LINGKUNGAN DALAM PANDANGAN ISLAM.
KEBIJAKAN FISKAL BAB - 4.
PENGELOLAAN SDA DAN LINGKUNGAN HIDUP
SELURUH HARTA KEKAYAAN SELURUH HARTA KEKAYAAN DISERAHKAN KEPADA MEKANISME PASAR BEBAS SISTEM EKONOMI KAPITALISME BEBAS DALAM KEPEMILIKAN BEBAS DALAM PEMANFAATAN.
PROGRAM STUDI PGSD UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
Transcript presentasi:

PERTEMUAN KE-3 EKONOMI SYARIAH SUMBER DAYA ALAM PERTEMUAN KE-3 EKONOMI SYARIAH

PENGERTIAN Semua kekayaan bumi, baik biotik maupun abiotik yang dapat dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan manusia dan kesejahteraan manusia, misalnya: tumbuhan, hewan, udara, air, tanah, bahan tambang, angin, cahaya matahari, dan mikroba (jasad renik).

KLASIFIKASI SUMBER DAYA ALAM Berdasarkan sifat  Dapat dibagi 3, yaitu sebagai berikut : Sumber daya alam yang terbarukan (renewable), misalnya: hewan, tumbuhan, mikroba, air, dan tanah. Disebut ter barukan karena dapat melakukan reproduksi dan memiliki daya regenerasi (pulih kembali). Sumber daya alam yang tidak terbarukan (nonrenewable), misalnya: minyak tanah, gas bumf, batu tiara, dan bahan tambang lainnya. Sumber daya alam yang tidak habis, misalnya, udara, matahari, energi pasang surut, dan energi laut.

Klasifikasi ……. Berdasarkan potensi Menurut potensi penggunaannya, sebagai berikut: Sumber daya alam materi; merupakan sumber daya alam yang dimanfaatkan dalam bentuk fisiknya. Misalnya, batu, besi, emas, kayu, serat kapas, rosela, dan sebagainya. Sumber daya alam energi; merupakan sumber daya alam yang dimanfaatkan energinya. Misalnya batu bara, minyak bumi, gas bumi, air terjun, sinar matahari, energi pasang surut laut, kincir angin, dan lain-lain. Sumber daya alam ruang; merupakan sumber daya alam yang berupa ruang atau tempat hidup, misalnya area tanah (daratan) dan angkasa.

Klasifikasi ……. Berdasarkan jenis Menurut jenisnya, sumber daya alam dibagi dua sebagai berikut : Sumber daya alam nonhayati (abiotik); disebut juga sumber daya alam fisik, yaitu sumber daya alam yang berupa benda-benda mati. Misalnya : bahan tambang, tanah, air, dan kincir angin. Sumber daya alam hayati (biotik); merupakan sumber daya alam yang berupa makhluk hidup. Misalnya: hewan, tumbuhan, mikroba, dan manusia.

ISLAM DAN SUMBERDAYA ALAM  Imam At-Tirmidzi  dari Abyadh bin Hamal. “Wahai Rasulullah, tahukah engkau, apa yang engkau berikan kepadanya? Sesungguhnya engkau telah memberikan sesuatu yang bagaikan air mengalir (ma’u al-‘iddu)” Rasulullah kemudian bersabda: “Tariklah tambang tersebut darinya”. Abu Ubaid dalam kitab Al Amwal dari Abi Ikrimah yang mengatakan: “Rasulullah saw.memberikan sebidang tanah ini kepada Bilal dari tempat ini hingga sekian, berikut kandungan buminya, baik berupa gunung atau tambang,” 

Islam dan sum…… Dalam pandangan Islam, sumberdaya alam adalah milik umum yang harus dikelola hanya oleh negara dimana hasilnya harus dikembalikan kepada rakyat dalam bentuk barang yang murah atau subsidi untuk kebutuhan primer semisal pendidikan, kesehatan dan fasilitas umum. Paradigma pengelolaan sumberdaya alam milik umum yang berbasis swasta atau (corporate based management) harus dirubah menjadi pengelolaan kepemilikan umum oleh negara (state based management) dengan tetap berorientasi kelestarian sumber daya (sustainable resources principle).

Islam dan sum…… Ma’u al-‘iddu adalah air yang karena jumlahnya sangat banyak digambarkan  mengalir terus menerus.   Bahwa semula Rasullah SAW memberikan tambang menunjukkan kebolehan memberikan tambang kepada perorangan. Ketika tambang tersebut merupakan tambang yang cukup besar, digambarkan bagaikan air yang terus mengalir,  maka dikategorikan  milik umum. Semua milik umum tidak boleh dikuasai oleh individu.

Islam dan sum…… Ma’u al-‘iddu adalah air yang karena jumlahnya sangat banyak digambarkan  mengalir terus menerus.   Bahwa semula Rasullah SAW memberikan tambang garam kepada Abyadh menunjukkan kebolehan memberikan tambang garam atau tambang yang lain kepada seseorang. Tapi  ketika kemudian Rasul mengetahui  bahwa tambang tersebut merupakan tambang yang cukup besar, digambarkan bagaikan air yang terus mengalir,  maka Rasul  mencabut pemberian itu,  karena dengan  kandungannya yang sangat besar itu  tambang tersebut dikategorikan  milik umum. Dan semua milik umum tidak boleh dikuasai oleh individu.

Islam dan sum…… Ibnu Qudamah dalam Al-Mughni mengatakan: “Barang-barang tambang yang oleh manusia didambakan dan dimanfaatkan tanpa biaya, seperti halnya garam, air, belerang, gas, mumia (semacam obat), petroleum, intan dan lain-lain, tidak boleh dipertahankan (hak kepemilikan individualnya) selain oleh seluruh kaum muslimin, sebab hal itu akan merugikan mereka”.

SUMBERDAYA ALAM DAN SUMBER PENDAPATAN NEGARA 1. Sektor kepemilikan individu Pemasukan dari sektor kepemilikan individu ini berupa zakat, infaq dan shadaqah. 2. Sektor kepemilikan umum Tercakup dalam sektor ini adalah segala milik umum baik berupa hasil tambang, minyak, gas, listrik, hasil hutan dsb. 3. Sektor kepemilikan negara Sumber-sumber pemasukan dari sektor ini meliputi fa’i, ghanimah, kharaj, seperlima rikaz, 10% dari tanah ‘usyriyah, jizyah, waris yang tidak habis dibagi dan harta orang murtad.

ALOKASI ANGGARAN BELANJA NEGARA Untuk sumber pendapatan negara yang pertama, khusunya zakat,  harus masuk kas khusus dan tidak boleh dicampur dengan pemasukan dari sektor yang lain. Dalam pengeluarannya, pemerintah harus mengkhususkan dana  zakat hanya  untuk delapan pihak, sebagaimana yang telah ditetapkan oleh Al-Qur’an (At-Taubah: 60), yaitu: 1). Faqir, 2). Miskin, 3). Amil zakat, 4). Muallaf, 5) Memerdekakan budak, 6) Gharimin (terlilit hutang), 7). Jihad fi sabilillah, 8). Ibnu sabil (yang kehabisan bekal dalam perjalanannya). Sementara, infaq dan shadaqah pendistribusiannya diserahkan kepada kebijakan pemerintah yang semuanya ditujukan untuk kemashlahatan umma

ALOKASI ANGGARAN BELANJA NEGARA Pendapatan negara dari hasil pengelolaan sumberdaya alam dapat digunakan untuk kepentingan: Biaya eksplorasi dan eksploitasi  sumber daya alam dan segala hal yang berhubungan dengan dua kegiatan pengelolaan sumber daya alam di atas. Membagikan hasilnya secara langsung kepada masyarakat yang memang  sebagai pemilik sumberdaya alam itu berhak untuk mendapatkan hasilnya. Pemerinta membagikannya dalam bentuk benda yang memang diperlukan, seperti air, gas, minyak, listrik secara gratis; atau dalam bentuk uang hasil penjualan berupa subsidi.

ALOKASI ANGGARAN BELANJA NEGARA Untuk sumber pendapatan negara yang ketiga, pendistribusiannya diserahkan kepada kebijakan pemerintah yang semuanya ditujukan untuk kemashlahatan umma

Perspektif Indonesia Pemerintah harus memanfaatkan seoptimal mungkin sumber daya alam negeri ini yang sesungguhnya sangat melimpah itu.  Harus ada strategi baru dalam memanfaatkan sumberdaya itu. Misalnya hanya BUMN yang berhubungan dengan hutan saja yang  mengelola hutan-hutan yang ada di negeri ini. Demikian juga dengan sumberdaya lain. Eksplorasi emas oleh PT Freeport merupakan kesalahan besar. Sejak tahun 1973 konon lebih dari Rp 500 triliun hasil emas melayang ke luar negeri. Memang pemerintah mendapatkan pajak dan sebagainya. Akan tetapi angkanya jauh lebih kecil dari hasilnya. Andai itu sepenuhnya dikelola oleh negara, dana yang tidak sedikit itu tentu bisa diselamatkan untuk kesejahteraan rakyat. Begitu juga dengan barang tambang lain.

Perspektif …… Pemanfaatan seoptimal mungkin sumberdaya alam itu hanya mungkin bila  BUMN yang menangani semua kekayaan milik umum itu dikelola secara profesional dan amanah.   Melakukan efisiensi, dana yang diperoleh bisa digunakan untuk kesejahteraan rakyat, dan BUMN itu juga bisa berjalan dengan baik. Rakyatnya makmur sejahtera, negara tidak perlu berhutang ke sana kemari.