ASSALAMU’ALAIKUM WR.WB.
MESIN ALTERNATIF PENYADAP KARET OLEH: ABDUL RAHMAN AMARULLAH MUHAMMAD MUHADI UDASTIAN ZAINOL RINJANI
LATAR BELAKANG Di Kabupaten Bengkalis karet termasuk komuditas unggulan setelah minyak bumi dan gas, komuditas ini merupakan pencarian pokok dan lapangan pekerjaan bagi masyarakat. Melihat besarnya potensi yang dihasilkan perkebunan karet dalam menunjang kebutuhan ekonomi masyarakat,dan meningkatkan hasil produksi karet serta efesiensi waktu penyadapan karet, perlu kiranya tenaga penyadap menggunakan berbasis teknologi.
PERUMUSAN MASALAH Perumusan masalah yang dapat diambil adalah bagaimana caranya Petani penyadap karet bisa bekerja lebih Efektif dan Efesien menggunakan Mesin Penyadap Karet.
BATASAN MASALAH Membuat suatu alat yang nantinya bisa berguna lebih bagi Petani Penyadap Karet. Alat yang dirancang menggunakan teknologi tepat guna yakni berupa mesin yang mampu menyadap kulit pada pohon karet. Tempat penelitian yang akan digunakan adalah dilahan pemotongan karet.
TUJUAN PENELITIAN Dapat merancang dan membuat Mesin Alternatif Penyadap Karet. Dapat menerapkan Mesin Alternatfi Penyadap karet pada mayarakat, khususnya bagi petani penyadap karet. Dapat merubah proses kinerja petani penyadap karet menjadi lebih efektif.
MANFAAT PENELITIAN Mempermudah proses kinerja petani penyadap karet baik dari sisi waktu maupun kecepatan kerja. Tidak terlalu menguras tenaga bagi petani penyadap karet.
KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Dalam pengerjaan penelitian ini dapat diambil kesimpulan bahwa dengan adanya perancangan teknologi penyadap karet, maka akan mempermudah bagi petani penyadap karet untuk bekerja lebih baik.
SARAN Dalam pengerjaan penelitian ini, belum mendapatkan hasil yang maksimal. Untuk itu disarankan kedepannya dilakukan pengembangan terhadap teknologi penyadap karet yang dirancang.
SEKIAN... TERIMA KASIH