Sebagai Media Penyuluhan KELEMBAGAAN USAHA Disampaikan Oleh : JAKES SITO.SP Sebagai Media Penyuluhan www.penyuluhthl.wordpress.com 2011
APA yg dimasud KELEMBAGAAN USAHA ? ?
Kelembagaan Usaha Bentuk Kelembagaan Adalah organisasi non-formal yg ditumbuh-kembangkan “dari, oleh, dan untuk anggotanya/ petani Bentuk Kelembagaan Antara lain : Koperasi, PT, CV, BUMN/BUMD, Badan Usaha Bersama, dll
Kelembagaan Usaha Petani Karakteristik Kelembagaan Usaha Petani Saling mengenal, akrab dan saling percaya diantara sesama anggota Mempunyai pandangan yg sama dalam tradisi, status sosial, ekonomi, ekologi dan jenis usaha Memiliki kepentingan yg sama Ada pembagian tugas dan tanggung jawab
Kenapa Perlu KELEMBAGAAN USAHA ? ?
Diperlukan Kelembagaan Pertani Karena Pelaku usaha/petani/pekebun pada umumnya belum siap berperan dalam era globalisasi Kelembagaan yg ada seperti Gapoktan belum berfungsi optimal Kerjasama dan komunikasi antar produsen/ petani dengan divisi lainnya seperti quality control, pemasaran belum berjalan dg baik Masing2 divisi berjalan sendiri2
ERA LIBERALISASI EKONOMI TEKNOLOGI DAN SISTEM INFORMASI GLOBALISASI PASAR DOMESTIK BAGIAN DARI PASAR DUNIA PERMINTAAN DIMANAPUN DENGAN CEPAT DAPAT DI SUPPLY KEMAMPUAN MENYESUAIKAN PRODUKSI DENGAN MINAT DAN SELERA SEGMEN PASAR TERTENTU
PASAR GLOBAL MEMPERTINGGI DAYA SAING C-4M Semakin Terbuka Peluang Pasar Semakin Banyak Pemain Dalam Bisnis MEMPERTINGGI DAYA SAING Menuntut berbagai keunggulan yg lebih menguntungkan dari Kompetitor atau Competitive Advantage (CA) a.l berupa : Cepat Mudah Murah Mutu Menguntungkan C-4M
PENGEMBANGAN PERTANIAN PEMBANGUNAN PERTANIAN PENDEKATAN AGRIBISNIS PASAR SBG ACUAN PARADIGMA PRODUCT ORIENTED (menjual apa yg di hasilkan) MARKET ORIENTED (menjual apa yg di inginkan)
CONSUMER WANTS MARKET ORIENTED MARKET DEMAND PROFIL PRODUCTS DEFINISI : ADALAH CARA MEMANDANG USAHA DARI HASIL AKHIRNYA YAITU PANDANGAN PELANGGAN TUJUANNYA : ADALAH MENJABARKAN KEBUTUHAN KONSUMEN/PELANGGAN MENJADI PELUANG YANG MENDATANGKAN KEUNTUNGAN
SSA PENUNJANG/ PENDUKUNG INTEGRASI SUBSISTEM AGRIBISNIS (SSA) DALAM PENGOLAHAN DAN PEMASARAN SSA HILIR SSA H U L SSA U S A H T N I P A S C N E P E N G O L A H PRODUK OLAHAN UTAMA P A S R DOMESTIK TURUNAN PERTAMA PRODUK IKUTAN OLAHAN EKSPOR SSA PENUNJANG/ PENDUKUNG
PENUMBUHAN / PENGEMBANGAN KELEMBAGAAN USAHA Perlu PENUMBUHAN / PENGEMBANGAN KELEMBAGAAN USAHA Dasar Penumbuhan Didasarkan atas adanya Kepentingan dan Tujuan Bersama Dapat dimulai dari kelompok /kelembagaan/organisasi yang sudah ada di masyarakat. Selanjutnya melalui penyuluhan/sosialisasi diarahkan menuju bentuk Kelembagaan Usaha yang terikat pada tujuan dan kepentingan bersama
Prinsip-prinsip Penumbuhan Kebebasan (menghargai setiap individu anggota) Keterbukaan Partisipatif (setiap anggota memiliki Hak & Kewajiban) Kesetaraan dll Proses Penumbuhan Kelompok Pengumpulan data dan informasi Tingkat pemahaman organisasi kelembagaan Keadaan usaha yang ada Keadaan kelembagaan yang ada Advokasi (saran dan pendapat) kepada petani dan penjelasan mengenai Pengertian Klembagaan Usaha Kewajiban dan Hak setiap anggota Proases atau langkah2 dalam menumbuhakan/membentuk kelembagaan petani Penyusunan rencana kerja
Pengembangan Kelembagaan Adanya pertemuan/rapat anggota, pengurus, secara berkala dan berkesinambungan Disusun rencana kerja secara bersama Memiliki aturan/norma yang disepakati bersama Memiliki pencatatan/peng-adminitrasian yg rapih Memfasilitasi usaha secara komersial dan berorientasi pasar Adanya sumber modal usaha Membangun keanggotaan kelonpok yang aktif dll
Kriteria Lembaga/Organisasi Yang Baik Memiliki Struktur Organisasi dan Kepengurusan adalah pengaturan susunan atau bagian2 dalam organisasi yang memperlihatkan hubungan antara satu dg yg lain. Pemilihan pengurus ditetapkan secara demokratis Pemilihan pengurus dilaksanakan secara demokratis berdasarkan kesepakatan sebahagian besar anggotanya Adanya pembagian peran dan tugas Pengurus Kelembagaan adalah orang2 yg ditunjuk untuk melaksanakan tugas dan fungsi dalam setiap organisasi/lembaga
Fungsi Lembaga/Organisasi Antara lain dapat berupa : Fungsi Pemasaran Fungsi Keuangan Fungsi Produksi Fungsi Administrasi Fungsi SDM dll
Arahan Menteri Pertanian Konsep Kelembagaan Petani/Peternak/Pekebun Tentang Konsep Kelembagaan Petani/Peternak/Pekebun Peraturan Menteri Pertanian No. 273/Kpts/OT.160/4/2 Tanggal 13 April 2007 berisi Pedoman Penumbuhan Kelompok Tani dan Gabungan Kelompok Tani
Gapoktan/nak/bun (20-25 Kel. Tani/Nak/Bun) Kelembagaan Petani Kel. Tani/Nak/Bun (20–25 petani) Kel. Tani/Nak/Bun (20–25 petani) Kel. Tani/Nak/Bun (20–25 petani) Gapoktan/nak/bun (20-25 Kel. Tani/Nak/Bun) Unit Usaha Pasca Panen Pengolahan Unit Usaha Saprotan Unit Usaha Pembiayaan Unit Usaha Pemasaran
Model Sistem Agroindustri & Pemasaran Beras Berlabel PETANI Model Sistem Agroindustri & Pemasaran Beras Berlabel Panen & Perontokan Benih bersertifikat LEMBAGA SERTIFIKASI BERAS KONSUMEN GAPOKTAN UNIT PEMASARAN UNIT SAPRODI & PEMBIAYAAN UNIT PEMBELIAN beras berlabel Benih, pupuk Pestisida, dll. Lembaga Usaha GAPOKTAN PENGOLAHAN GABAH UNIT PENGGILINGAN UNIT PERGUDANGAN GKG beras Drying Cleaning Loting, dll. Penggilingan Penyosohan Packaging, dll. Manajemen Stock
KEGIATAN USAHA AGRIBISNIS FUNGSI/SISTEM KEGIATAN USAHA AGRIBISNIS TANAM PRODUCT DESIGN PETIK PRODUKSI RISET PASAR OLAH PROMOSI DISTRIBUSI PENJUALAN JUAL
NOTA KESEPAKATAN BERSAMA antara Kementerian Pertanian dan Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Nomor : 01/MENTAN/MOU/OT.220/!/2011 Nomor : 01/NKB/M.KUKM/I/2011 Tentang Pembinaan dan Fasilitasi Gabungan Kelompok Tani (GAPOKTAN) membentuk Koperasi Pertanian
Siapkan/Gambar Struktur Organisasi Kelembagaan Usaha Yg sesuai Menurut Suadara ?
Terimakasih