ACHIEVEMENT MOTIVATION TRAINING BAGI MAHASISWA Dadang Sunendar
Tujuan Pelatihan Achievement Motivation Training membantu mengatasi persoalan-persoalan psikososial para mahasiswa membantu menemukan jati diri dan penggalian potensi yang ada pada diri mahasiswa meningkatkan motivasi berprestasi pada para mahasiswa melalui pengubahan dan atau peningkatan keyakinan, dorongan, serta perbuatan agar dapat menjadi mahasiswa pekerja yang kompetitif dan handal membantu para mhs untuk menemukan bidang keahlian sesuai dengan minat dan potensinya melalui penempatan pada posisi yang tepat.
Manfaat Kegiatan Pelatihan Achievement Motivation Training Manfaat bagi mhs adalah memperoleh pengetahuan dan keterampilan bidang pengembangan dan memiliki motivasi yang tinggi untuk berprestasi dalam pengembangan tersebut. Manfaat ini jelas akan membuka peluang yang lebar bagi pengembangan dan kreativitas kompetitif, baik domestik maupun global serta mampu mengatasi segala krisis dengan penuh kegairahan. Tidak ada usaha tanpa tantangan dan tidak ada tantangan tanpa ketahanan dan keyakinan Terbinanya jalinan kerja sama yang erat antara pemerintah/Dinas pendidikan daerah, perguruan tinggi, dan pengusaha. Jalinan ini secara umum akan mampu meningkatkan pendapatan anggaran daerah serta peningkatan peluang kerja dan ekonomi masyarakat
Bentuk Pelatihan AMT (Achievement Motivation Training ) Curah pendapat Komunikasi interpersonal Simulasi Kuesioner
Materi Pelatihan AMT (Achievement Motivation Training ) Konsep pengenalan diri (Analisis SWOT); Dukungan antarpribadi (Hubungan interpersonal); Perilaku efektif (Kemampuan berkomunikasi, dll).
Terima kasih