Tujuan dan Strategi Perusahaan
Tujuan Perusahaan Merupakan hasil akhir dari proses perumusan strategi meliputi: Tingkat Keuntungan Produktivity Market Position Product Leadership Personal development Employee Attitudes Public responbility Balance between long-range and short-range goal
Konsep Strategi Kesempatan & Ancaman Kekuatan & Kelemahan Mencocokkan kemampuan dengan kesempatan Strategi Pasar Produk Perusahaan Analisis Linkungan Ekonomi Politik Teknologi Peraturan Sosial Analisis Internal Keuangan Manajerial Fungsional Organisasional Budaya
Strategi Tingkat Korporat Perusahaan diklasifikasikan menjadi 3 kategori: Jenis usaha tunggal Jenis usaha diversifikasi yang tidak saling berhubungan Jenis usaha diversifikasi yang saling berhubungan
Strategi Unit Usaha Misi Usaha Keunggulan Kompetitif a. Pendatang baru b. Pemasok c. Pesaing d. Pembeli e. Produk Pengganti