BAHAN SUMBER BELAJAR Mata Pelajaran : Matematika Kelas : VIII Semester : 2 Jenjang Pendidikan : SMP Materi Pelajaran: Bangun Ruang Sisi Datar.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
MENGGAMBAR BANGUN RUANG
Advertisements

VOLUME KUBUS DAN BALOK copy right  Mediane Matematika
Selamat Datang di Pembelajaran Pengenalan Bangun Ruang Sederhana
MARI BELAJAR Semoga: Berhasil Bermanfaat Dan enjoy MGMP SMANEGA.
Bangun Ruang dan Bangun Datar Kelas 4 Semester II.
NAMA KELOMPOK : YUSNITA RAHMAWATI (A ) NOUR AFIFAH FITRIYANI (A )
DEMENSI TIGA.
GEOMETRI RUANG DIMENSI TIGA
MATEMATIKA DIMENSI TIGA o l e h 1 N a m a : Suprapto
DIMENSI TIGA Oleh : Dra. Enok Maesaroh.
Kedudukan Titik, Garis, dan Bidang
Nama Anggota Kelompok:
BANGUN RUANG KUBUS MEDIA PEMBELAJARAN Oleh: NI KETUT SUNARTI
BANGUN RUANG SISI DATAR (KUBUS & UNSUR- UNSURNYA)
BANGUN RUANG SISI DATAR. BANGUN RUANG SISI DATAR.
ASSALAMU’ALAIKUM WR.WB
BAHAN SUMBER BELAJAR Mata Pelajaran : Matematika Kelas : VIII Semester : 2 Jenjang Pendidikan : SMP Materi Pelajaran: Bangun Ruang Sisi Datar.
Kubus SELAMAT DATANG DI
TUGAS MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA
Balok Yang akan kita pelajari: Unsur-unsur balok Luas permukaan balok
Mata Pelajaran : Matematika Kelas : VIII Semester : 2
UNSUR-UNSUR BALOK Created by Novitasari created by Novitasari.
di PEMBELAJARAN BANGUN RUANG SELAMAT DATANG MENU UTAMA PERTEMUAN 1
KUBUS Karya : Nuratikah NPM :
STANDAR KOMPETENSI dan KOMPETENSI DASAR
RUANG DIMENSI TIGA
Kubus.
MATEMATIKA SMA KELAS X Oleh HARSUMDA.
ﺒﺴﻢﺍﷲﺍﻠﺮﺣﻣﻥﺍﻟﺮﺣﯿﻢ ASSALAMU'ALAIKUM Wr. Wb..
BANGUN RUANG KUBUS Definisi Unsur Jaring-jaring Luas Volume Definisi
MENENTUKAN JARAK PADA BANGUN RUANG
FAKTORISASI SUKU ALJABAR
DIMENSI TIGA KELAS X SEMESTER 2.
Tugas media pembelajaran
OLEH : SAMUEL NAPITUPULU ERI LINEKER MALAU
GEOMETRI 1. Nyimas Ayu 2. Egi Diasafitri 3. Hesty Monica
Bangun ruang By : Sablis Salam.
Putri Selisawati Wahyu I. ( )
PRISMA DAN LIMAS by : Dwi Khairani.
Pembelajaran Berbasis IT
MENENTUKAN JARAK DALAM RUANG
Standar Kompetensi : Menentukan jarak yang melibatkan titik, garis, dan bidang . Kompetensi Dasar : Menentukan jarak dari titik ke garis dan dari titik.
VOLUME DAN LUAS permukaan
Ekayani Khusmawati Syukrillah
GEOMETRI ●.
MENGENAL KUBUS Pada Gambar di samping di perlihatkan kubus ABCD.EFGH
Dosen Pengampu : Nugroho,SP.
Disusun oleh : Nur Maidah Naimah (A )
VOLUME DAN LUAS PERMUKAAN KUBUS
BANGUN RUANG SISI DATAR
Kubus dan Balok Matematika SMP
RUANG DIMENSI TIGA SK / KD INDIKATOR MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI.
MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA “KUBUS“.
TUGAS MEDIA PEMBELAJARAN berbasis ict MATEMATIKA
BELAJAR DENGAN CD INTERAKTIF SELAMAT BELAJAR DENGAN CD INTERAKTIF BANGUN RUANG SISI DATAR Loading...
VENISSA DIAN MAWARSARI, M.Pd
Pengertian Balok Perhatikan gambar berikut ini
Tugas media pembelajaran
KUBUS DAN BALOK Bagian Kubus/Balok Jumlah Keterangan Rusuk 12
KUBUS UNSUR-UNSUR KUBUS.
BANGUN RUANG SISI DATAR
Assalamualaikum.
Disusun oleh Faleny Oktaria
MATEMATIKA BANGUN RUANG KELAS IV SEKOLAH DASAR PROFIL STANDAR KOMPETENSI DASAR INDIKATOR BAHAN AJAR LATIHAN SOAL.
BANGUN RUANG BALOK Oleh: Ana Marita
Pengertian Kubus Perhatikan gambar berikut ini
MATA KULIAH GEOMETRI DOSEN PENGAMPU FERINALDI,M.PD
PRESENTASI BANGUN RUANG ALAN PRIYA SATRIO UTOMO KELAS : VIII B ABSEN : 03 ALAN PRIYA SATRIO UTOMO KELAS : VIII B ABSEN : 03 KUBUS.
KUBUS DAN BALOK Oleh : SYUKRIA HUSNUL K A
BAB 8 BANGUN RUANG SISI DATAR. KOMPETENSI DATAR 3.9 Membedakan dan menentukan luas permukaan dan volume bangun ruang sisi datar (kubus, balok, prisma,
Transcript presentasi:

BAHAN SUMBER BELAJAR Mata Pelajaran : Matematika Kelas : VIII Semester : 2 Jenjang Pendidikan : SMP Materi Pelajaran: Bangun Ruang Sisi Datar

Bangun Ruang Sisi Datar Kompt Dasar Indikator Balok Kubus

Kompetensi Dasar 5.1 Mengidentifikasi sifat-sifat kubus, balok, prisma dan limas serta bagian bagiannya

Indikator : Menyebutkan unsur-unsur kubus, balok, prisma, dan limas : rusuk, bidang sisi, diagonal bidang, diagonal ruang, bidang diagonal

Pengertian Kubus Perhatikan gambar berikut ini Pada gambar di samping adalah gambar bangun kubus ABCD.EFGH Kubus dibentuk dari 6 persegi yang kongruen E F D C A B

Unsur-unsur Kubus Perhatikan gambar berikut ini Kubus ABCD.EFGH mempunyai 6 bidang sisi yang yang sama dan sejajar Yaitu : E F D C A Sisi ABFE dan DCGH B Sisi ABCD dan EFGH Sisi BCGF dan ADHE

Rusuk AE//BF//CG//DH Rusuk AB//CD//EF//GH Rusuk AB//DC//FE//HG Lanjutan Kubus Mempunyai 3 pasang rusuk yang sama panjang dan sejajar (dikelompokkan menjadi 3 kelompok warna ), yaitu Perhatikan tayangan berikut ini H G E F Rusuk AE//BF//CG//DH D C A Rusuk AB//CD//EF//GH B Rusuk AB//DC//FE//HG

Lanjutan Perhatikan gambar berikut ini Kubus ABCD.EFGH mempunyai 12 diagonal bidang yaitu : E F D C AC AF AH BD BG BE CH CF DG DE DF EG HF A B

Lanjutan Perhatikan gambar berikut ini Kubus mempunyai 6 bidang Diagonal yaitu : E F Bidang diagonal ABGH D C Bidang diagonal CDEF A Bidang diagonal ADGF B Bidang diagonal BCHF Bidang diagonal ACGF Bidang diagonal BDHF

Lanjutan Perhatikan gambar berikut ini Kubus mempunyai 4 diagonal ruang yaitu : E F Diagonal ruang AG D C Diagonal ruang BH A Diagonal ruang CE B Diagonal ruang DF

lanjutan Perhatikan gambar berikut ini Kubus mempunyai 8 titik sudut Yaitu : E F B, A, C, D, E, F, G, H D C A B

Jaring-jaring Kubus Perhatikan gambar berikut ini H G E F D C A B

Luas Kubus Gambar di bawah ini adalah jaring-jaring kubus sehingga luas kubus dapat ditemukan sbb: s s Luas persegi = s x s Luas kubus = 6 x Luas persegi = 6 x s x s

Contoh Soal Sebuah kardus berbentuk kubus dengan panjang sisi 25 cm akan dibungkus kertas . Maka luas sisa kertas yang diperlukan bila disediakan kertas 2 m² adalah ….. Jawab : Diketahui kubus, s=25 cm Luas kubus = 6 x s x s = 6 x 25 cm x 25 cm = 3750 Jadi sisa luas kertas kado yang diperlukan adalah 20000 cm² - 3750 cm² = 16.250 cm².

Volum Kubus Bila disediakan beberapa kubus kecil berukuran 1cmx1cmx1cm berapa banyak kubus yang diperlukan untuk memenuhi kubus yang berukuran 3cm x3cmx3cm ?. 3 cm 1 cm 1 cm 1 cm 3 cm 3 cm Banyak kubus kecil yang bisa tertampung dalam kubus besar dengan ukuran 3 cmx3 cmx3 cm sebanyak = 9 kubus biru + 9 kubus merah + 9 kubus hijau = 27 kubus

lanjutan Jadi, rumus Volum kubus = s x s x s Volum kubus = (3x3) + (3x3)+(3x3) = 3x (3x3) = 3 x 3 x 3 3 cm 3 cm 3 cm Jadi, rumus Volum kubus = s x s x s s s s

Contoh soal Sebuah bak mandi berbentuk kubus dengan ukuran panjang 1,20 m.Maka berapa liter air yang diperlukan agar bakmandi tersebut penuh ?. Jawab : Diketahui kubus dengan s = 1,20 m = 120 cm Volum kubus = s x s x s = 120 x 120 x 120 = 1.728.000 Jadi air yang dibutuhkan 1.728 liter ( 1000 cm³=1liter)

Soal-soal Perhatikan gambar di bawah ini. Gambar disamping rusuk yang bertemu di titik H adalah ….. AD, EH dan GH EH dan GH EH, GH dan DH EH, DH dan FH E F D C A B

Lanjutan 2. Perhatikan gambar di bawah ini. Dari gambar di samping rusuk-rusuk yang sejajar dengan rusuk CD adalah … a. Rusuk AB , EF dan HG b. Rusuk HG, EF dan AE c. Rusuk BC, A dan EH d. Rusuk AB, Ef dan BC G E F D C A B

Lanjutan 3. Perhatikan gambar di bawah ini. Dari gambar di samping bila panjang rusuk 12 cm maka berapa cm kawat yang disediakan untuk membuat model kerangkanya?. a. 36 cm b. 72 cm c. 144 cm d.1.160 cm E F D C A B

Lanjutan 4. Perhatikan gambar di bawah ini. V Dari gambar di samping bidang diagonalnya adalah …. a. PQWV, TURS dan QRVU b. PSUV, QRWT dan PQVW c. PQVW, PSUV dan SRWV d. PSUV, PQRS dan SRVW T U S R P Q

Lanjutan 5. Perhatikan gambar di bawah ini. V Gambar di samping, diagonal ruangnya adalah …. a. PV, QW, SU dan UR b. PW, PU, TQ dan QV c. TUSR, PQVW, QRTW dan PSVU d. PV, TR, QW, dan SU T U S R P Q

Lanjutan 6. Di bawah ini yang merupakan jaring-jaring kubus adalah ….. ii iii iv i , ii dan iii c. i ,ii dan iv i , iii dan iv d. i , iii

lanjutan 7. Sepotong kayu berbentuk kubus. Panjang rusuknya 5,2 cm. jika kayu tersebut ingin dicat, maka luas permukaan yang kena cat adalah …. a. 27,04 cm² b. 31,2 cm² c. 162,24 cm² d. 224,48 cm²

lanjutan 8. Sebuah kubus mempunyai panjang rusuk 6 cm. Dibagian atas kubus terdapat lubang berbentuk kubus dengan panjang rusuk 2 cm. Maka luas permukaan kubus besar adalah …. a. 212 cm² b. 216 cm² c. 222 cm² d. 232 cm²

lanjutan 9. Perhatikan gambar di bawah ini Bila kubus mainan itu dicat maka banyak kubus yang kena cat 2 sisi ada …..buah. a. 4 b. 8 c. 12 d. 16

lanjutan 10. Sebuah akuarium berbentuk kubus, diisi air setinggi ¾ nya. Panjang sisi akuarium 1 m maka volum akuarium yang berisi udara adalah …. a. 750 liter b. 75,0 liter c. 7,50 liter d. 0,750 liter

Terimakasih