PSIKOLOGI KOMUNIKATOR
(s)He doesn’t communicate what (s)he says, (s)he communicates what (s)he is.
ETHOS (Aristoteles) good sense; good moral character; good will pikiran baik, akhlak yang baik, dan maksud yang baik
DIMENSI-DIMENSI ETHOS Menurut Herbert C. Kelman (1973), pengaruh komunikasi kita pada orang lain berupa tiga hal: (1) internalisasi (internalization); (2) identifikasi (identification); dan (3) ketundukan (compliance).
DIMENSI-DIMENSI ETHOS KREDIBILITAS (internalisasi) ATRAKSI (identifikasi) KEKUASAAN (ketundukan)
KREDIBILITAS Adalah seperangkat persepsi komunikate tentang sifat-sifat komunikator. Dapat dipengaruhi oleh pelaku persepsi (komunikate), topik yang dibahas, dan situasi.
KREDIBILITAS Prior ethos (Anderson): persepsi dapat pula dipengaruhi oleh pengalaman langsung atau pengalaman wakilan, terhadap komunikator.
KREDIBILITAS Intrinsic ethos (Anderson): perubahan persepsi yang terjadi terhadap komunikator, yang dapat dibentuk karena topik yang dipilih, cara penyampaian, teknik-teknik pengembangan pokok bahasan, dan bahasa yang dipergunakan, serta organisasi pesan.
KREDIBILITAS Komponen penting dalam kredibilitas: Keahlian Kepercayaan
KREDIBILITAS Koehler, Annatol, dan Applbaum menambah empat komponen lainnya: Dinamisme Sosiabilitas Koorientasi Kharisma
ATTRACTIVENESS DAYA TARIK FISIK GANJARAN KESAMAAN KEMAMPUAN
POWER Kekuasaan menyebabkan seorang komunikator dapat ‘memaksakan’ kehendaknya kepada orang lain, karena ia memiliki sumber daya yang sangat penting (critical resources).
POWER Lima jenis kekuasaan (Raven): kekuasaan koersif (coercive power) kekuasaan keahlian (expert power) kekuasaan informasional (informational power) kekuasaan rujukan (referent power) kekuasaan legal (legitimate power)