Cara praktis membuat /membiakkan EM4 (Efektif mikroorganisme yang bermanfaat)

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
MIKROORGANISME LOKAL (MOL)/
Advertisements

PESTISIDA NABATI Oleh: Jakes Sito. SP.
TELUR ASIN HERBAL Oleh: Iwan Setiyatmoko, S. Pt THL/TBPP Kec
Alat alat yang digunakan : 1. Blender 2. Panci 3. Timbangan 4. Kompor 5. Gelas ukur 6. Pengaduk 7. Cetakan 8. Baskom 9. Kain saring 10. Tali Karet.
NATA DE SOYA & PUPUK ORGANIK
PENGOLAHAN dan PENGAWETAN HIJAUAN ii.
HIDROLISIS IKAN Proses pemecahan komponen gizi dalam tubuh ikan (protein dan lipid) menjadi senyawa yang lebih sederhana (dipeptida dan atau asam amino.
Cara Membuat Yoghurt yang Benar
PEMBUATAN PAKAN TERNAK KAMBING SISTEM KERING
K O M P O S T I N G.
PENGOMPOSAN (KOMPOS) Merupakan proses penguraian senyawa yang terkandung dalam sisa bahan organik dengan suatu perlakuan khusus dengan tujuan agar lebih.
TRANSFER PANAS PADA PEMASAKAN (modul 4)
Teknologi Pengolahan Hortikultur Nata de Banana Skin
Biodesel dari Minyak Jelantah
Tentang Saya Nama : Eko Widayanto Nugroho, S.Pi Tempat/tgl Lhr : Temanggung, 14 Juni 1983 Kantor : Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Brebes Jl. Yos Sudarso.
Pembuatan Nata de Coco Kelompok 2 Putri Mandasari Pasaribu
Pengelolaan limbah organik, kompos dan biogas
PEMBUATAN AMOFER JERAMI PADI
Komunikasi Dan Penyuluhan Pertanian Putri Lestari C
MEMBUAT PUPUK KOCORAN ORGANIK MULTIGUNA
*) Klik di kotak untuk membuka slide
Disampaikan oleh Dulhamid, A.Md 2017
Teknologi Biogas.
Prinsip-prinsip Penanganan dan Pengolahan Bahan Agroindustri
DEKOMPOSISI BAHAN ORGANIK By
Assalammu’alaikum Wr.Wb
Dan ternak lain.
Manfaat Limbah Pisang (Kulit, Bonggol, dan Jantungnya)
Peronika Hasibuan, Rizka Handayana P, Sobhan Zainal Arifin
Pengolahan dan pengawetan susu
PENGOLAHAN LIMBAH KAKAO
Dan ternak lain.
Oleh kelompok 6 (kelas F)
TEKNOLOGI LIMBAH PERTANIAN (JERAMI)
PENGOMPOSAN KOMPOSTING.
PEMBUATAN STARTER MIKROBA
Teknologi pengawetan hijauan
SUSU BUBUK RATMAWATI MALAKA.
Memahami polusi dan dampaknya pada manusia dan lingkungannya
Pendidikan Lingkungan Hidup (PLH)
Fermentasi Substrat Padat dan Cair
Bioindustri Minggu 2 Oleh : Sri Kumalaningsih
INDUSTRI BERBASIS SAMPAH [ZERO WASTE]
Membuat Kompos Metode Takakura telah memperoleh Hak Cipta (HAKI) No
Bikin Teh Kompos Gampang Kok!
Hidangan dari sayuran, telur, dan pasta
PENGOLAHAN DENGAN FERMENTASI
Sirup Jahe dan Serbuk Instan Jahe
ANALISIS BAHAN PENGAWET ALAMI PADA MINUMAN
FERMENTASI Tape ketan by Fina Pradika Putri.
Bioteknologi konvensional
KOMPOS DARI SAMPAH KELUARGA
Nata De Banana Skin.
FERMENTASI TAHU KELOMPOK 5 : ANDRIYANI.AR ( )
PEMBUATAN BIO URIN SAPI
TRANSFER PANAS PADA PEMASAKAN (modul 4)
TANAH TUGAS PRESENTASI KIMIA DASAR KELOMPOK 1.
STAR.
UNIVERSITAS BRAWIJAYA
PEMBUATAN PROBIOTIK , PUPUK ORGANIK PAKAN ORGANIK
Sirup Jahe dan Serbuk Instan Jahe
BIOKIMIA PANGAN Peranan enzim dan mikroba dalam proses pembuatan Tape
Daging yang baik Manusia butuh makan Makanan yang bergizi lengkap
SINATRIA BAGUS PURWAWIDYA ( ) OKIE PRASETYO WIBOWO ( ) LUBECK SURYANDA ( ) NURSYAEFULLOH PURNOMO ( ) SUSILO.
KELOMPOK 13 FITRIYATUR ROSYIDA C.N ( ) NUR WAQI`AH ( ) WAFIATUS SOLEHA ( ) ZINATUL MAHBUBAH ( )
Optimasi Energi Terbarukan (Biofuel/bioenergi)
LA ODE TASRUN, SKM., M.Kes. Pengertian Limbah organik adalah limbah yang dapat diuraikan secara sempurna oleh proses biologi baik aerob atau anaerob Limbah.
PEMBUATAN PROBIOTIK, PUPUK ORGANIK PAKAN ORGANIKPAKAN ORGANIK YENNY M.F. HAREFA, S.PiYENNY M.F. HAREFA, S.Pi.
Pemanfaatan Urin Sapi Menjadi Pupuk Organik Cair BIOURINE PT. SWEN INOVASI TRANSFER 27 SEPTEMBER 2012.
Oleh Yana Suryana. Ikan nila (Oreochromis niloticus) merupakan ikan yang dapat hidup dalam kondisi linkungan yang memiliki toleransi tinggi terhadap kualitas.
Transcript presentasi:

MEMANFAATKAN MIKROBA UNTUK PEMBUATAN PUPUK CAIR ORGANIK YANG MURAH MELALUI PROSES PEMBUATAN EM-4

Cara praktis membuat /membiakkan EM4 (Efektif mikroorganisme yang bermanfaat)

Manfaat EM-4 Pertanian  1.Memperbaiki sifat fisik, kimia dan biologi tanah. 2.Meningkatkan produksi tanaman dan menjaga kestabilan produksi. 3.Memfermentasi dan mendekomposisi bahan organik tanah dengan cepat (Bokashi). 4.Menyediakan unsur hara yang dibutuhkan tanaman. 5.Meningkatkan keragaman mikroba yang menguntungkan di dalam tanah.

JENIS MIKROBA YANG BERPERAN PADA EM4 1. Bakteri Asam Laktat 2. Ragi 3. Actinomycetes 4. Bakteri fotosintetik

Dari EM4 bisa digunakan untuk ↓ 1. membuat kompos, 2 Dari EM4 bisa digunakan untuk ↓ 1.membuat kompos, 2.pupuk cair organik, 3.obat-obatan organik maupun fermentasi 4.bahan organik, (misalnya sampah/jerami u/ pakan ternak)

CARA PEMBUATAN EM-4 Alat : Ember besar (15 lt) 1 buah, plastik penutup 1 buah, jerigen 1 buah, saringan 1 buah, Bahan : Isi perut sapi/isi rumen (bisa juga diganti rumen kambing, kerbau) 2 kg, gula pasir/tetes tebu 1 kg/1 lt, dedak halus/katul 2 kg, air bersih bukan PAM 10 lt.

cara pembuatannya sbb : 1 cara pembuatannya sbb : 1.  siapkan ember plastik kemudian masukkan gula/tetes tebu dan dedak yang dicampur dgn air 2 lt sampai larut ↓ 2.  rumen sapi dimasukkan ke dalam ember yg telah berisi larutan diatas ↓ 3.  ke dalam ember tadi, tambahkan air bersih 8 liter, lalu diaduk hingga campuran homogen kira-kira 10 menit.

4.  kemudian tutuplah ember tersebut rapat-rapat dengan plastik dan tempatkanlah agak jauh dari sinar matahari langsung.  Biarkan selama kurang lebih 3 hari. ↓ 5.  pada hari ke-4 s/d hari ke 8 , ember dibuka sebentar dan campuran tsb diaduk rata kemudian kembali ditutup rapat ↓  Proses pembuatan EM4 ini berhasil bila campuran berbau tape.

Larutan induk EM4 ini bisa bertahan +- 1 bln dlm suhu ruang Larutan induk EM4 ini bisa bertahan +- 1 bln dlm suhu ruang. ↓  aplikasikan ke tanah dengan perbandingan 1 : 10. ( 1 ltr EM-4 / 10 ltr air non PDAM ) ↓ disemprotkan ke tanah/tanaman / di kocorkan langsung ke tanah

Cara Mengembang Biakkan Bakteri EM4 (Effective microorganisme)

Bahan-bahan yang dipergunakan untuk membiakkan cairan bakteri EM adalah : 1 liter cairan bakteri EM4 yang kita beli dari toko pertanian atau EM4buatan sendiri sbb.: 3 kg bekatul, 1/4 kg terasi, 1/4 liter cairan molase (larutan gula), 5 liter air bersih dari sumur. Alat-alat yang digunakan adalah : gayung kecil atau cangkir, kayu pengaduk, panci untuk memasak air, saringan kain, 5 buah botol.

Cara membuat biakan cairan bakteri EM adalah : masak air bersih dari sumur sampai mendidih, ↓ masukkan terasi, bekatul dan cairan molase sekaligus semuanya ke dalam panci berisi air mendidih tadi dan diaduk hingga rata,

↓ dibiarkan campuran atau adonan sampai dingin (suhu kamar), ↓ setelah adonan dingin masukkan cairan bakteri EM ke dalam panci berisi adonan tadi dan diaduk hingga merata. Diharuskan mencampurkan bakteri EM setelah adonan dingin karena jika masih suhunya panas akan mematikan bakteri EM yang akan dibiakkan tersebut.

↓ tutup rapat selama 2 hari dan jangan sampai udara masuk ke dalam panci panci adonan tadi, ↓ pada hari ketiga, dibuka tutup panci dan diaduk rata adonan selama lebih kurang 10 menit dan tutup kembali panci tetapi jangan ditutup terlalu rapat, lakukan hal yang sama sampai seminggu dan jika menutup panci tidak rapat u/bernafas mikroba.

↓ pengembangbiakan bakteri EM selesai dan berhasil maka sudah dapat diambil dan disaring ke dalam botol untuk disimpan, ↓ simpan botol-botol di tempat yang sejuk tidak terkena sinar matahari langsung dan botol jangan ditutup rapat agar bakteri mendapatkan kebutuhan oksigen.

Berikut ini cara memanfaatkan limbah urine sapi dan kambing melalui jasa mikroorganisme yg bermanfaat untuk dijadikan pupuk

Komposisi yang terdapat dalam urine

Cara melakukan fermentasi 1.  urine sebanyak 5-10 liter ditempatkan dalam wadah yang tertutup rapat selama 21 hari.  Kemudian setiap 3-4 hari sekali diaduk-aduk supaya proses fermentasi berlangsung dengan baik. 

Cara melakukan proses fermentasi urine 5-10 liter ditempatkan dalam wadah yang tertutup rapat selama 21 hari.  Kemudian setiap 3-4 hari sekali diaduk supaya proses fermentasi berlangsung dengan baik.  Atau bisa juga menggunakan cara lain sbb. :   bisa menggunakan bakteri dari genus Saccharomyces yang banyak terdapat pada mollase/tetes tebu, atau lebih praktis kita campurkan EM-4 yg banyak dijual di pasaran 

Cara penyampuran degan EM-4 tiap 1 liter urin dicampur dengan  5-10 cc EM-4 ditambahkan 50-100 gram gula merah atau 50 cc mollase/tetes tebu yg berfungsi untuk menyediakan makanan bagi mikroba fermenter dalam melakukan proses fermentasi.  ↓ proses fermentasi dapat dipercepat menjadi sekitar 10-14 hari saja.  Jangan lupa setiap 3-4 hari diaduk-aduk

Cara aplikasi pupuk urin untuk tanaman pertanian semusim/perkebunan perbandingannya yaitu 1 : 20.( 1ltr urin hsl fermentasi dg 20 ltr air)   untuk tanaman keras/perkebunan perbandingan urin nya lebih banyak.  Aplikasi ke tanaman disemprotkan atau dikocorkan ke pangkal tanaman.

Membuat PGPR (Plant Growth Promoting Rhizobakteri)

PGPR atau Plant Growth Promoting Rhizobakteri adalah sejenis bakteri yang hidup di sekitar perakaran tanaman. ↓ Bakteri tersebut hidupnya secara berkoloni menyelimuti akar tanaman. ↓ Bagi tanaman keberadaan mikroorganisme ini akan sangat menguntungkan. Bakteri ini memberi keuntungan dalam proses fisiologi tanaman dan pertumbuhannya.

Fungsi PGPR bagi tanaman yaitu: 1 Fungsi PGPR bagi tanaman yaitu: 1. mampu memacu pertumbuhan dan fisiologi akar 2.mampu mengurangi penyakit atau kerusakan oleh serangga. 3. meningkatkan ketersediaan nutrisi lain seperti phospat, belerang, besi dan tembaga. 4.memproduksi hormon tanaman, menambah bakteri dan cendawan yang menguntungkan serta mengontrol hama dan penyakit tumbuhan.

cara pembuatan PGPR adalah: ALAT DAN BAHAN: 1. 100 gr akar bambu 2. 400 gr gula pasir 3. 200 gr trasi 4. 1 kg dedak halus 5. 10 lt air 6. Penyedap rasa secukupnya

CARA MEMBUAT Rendam akar bambu dalam air matang dingin 2-4 hari Rebus bahan 2 s/d 6 sampai mendidih selama 20 menit Setelah dingin masukkan semua bahan kedalam jerigen dan tutup rapat Buka dan kocok-kocok sehari sekali Setelah 15 hari PGPR siap digunakan

CARA MENGGUNAKAN Saring PGPR Campurkan 1 lt PGPR ke dalam air 1 tangki sprayer Semprotkan PGPR tersebut ke lahan yang belum ditanami Ulangi penyemprotan setiap 20 hari sekali

Kandungan unsur gizi dalam 100 gr trasi menurut Suprapti (2002)* No Nama Unsur Kadar Unsur 1 Protein 30,0 gr 2 Lemak 3,5 gr 3 Karbohidrat 4 Mineral 23,0 gr 5 Kalsium 100,0 mg 6 Fosfor 250,0 mg 7 Besi 3,1 mg 8 Air 40,0 gr

Sekian, Selamat Mencoba dan semoga bermanfaat

referensi *Suprapti., M.L, 2002. Membuat Terasi. Kanisius. Yogyakarta.