6. 21 Termodinamika Larutan Non ideal 6 6.21 Termodinamika Larutan Non ideal 6.22 Kesetimbangan Kimia Larutan Non ideal Kelompok 7 : Riza Maulana Sari (131810301039) Nursiah (131810301056) KIMIA-FMIPA UNIVERSITAS JEMBER
6.21. Termodinamika Larutan Nonideal : Aktivitas Persamaan perubahan potensial kimia untuk gas ideal adalah : d μ = RT ln P Jika diintegralkan menjadi: μ = μ˚ + RT ln P dimana, μ˚= potensial kimia dari gas pada tekanan 1 atm Untuk gas murni F = F˚ + RT ln P dimana , F = energi bebas permol
Untuk gas tidak ideal μ = μ˚ + RT ln f Persamaan tersebut juga berlaku untuk komponen dalam campuran gas (larutan gas), dimana μ˚ konstan adalah fungsi temperatur. Persamaan yang sama untuk komponen dalam larutan cair atau larutan padat, karena pada kesetimbangan potensial kimia harus sama dalam fasa terkondensasi (potensial kimia uap), sehingga untuk komponen A: Jika uap larutan dipertimbangkan berkelakuan sebagai gas ideal, dan
Persamaan tersebut dapat dihubungkan menjadi: dengan = potensial kimia dari A dan merupakan fungsi dari tekanan dan temperatur Sehingga,
Dalam larutan non-ideal G Dalam larutan non-ideal G.N Lewis memperkenalkan fungsi aktivitas baru yaitu: ……(6.30) Keuntungan dari koefisien aktifitas yaitu mengidentifikasi perkiraan jarak deviasi dari keidealan suatu larutan dan dapat dihubungkan dengan hukum Raoult’s menjadi a = X atau γ = 1. Ditemukan persamaan: ↔ Aktifitas ini sesuai dengan perbandingan fugasitas ke fugasitas pada keadaan standart. atau
dengan energi bebas molar parsial atau potensial kimia: sehingga, Jika aB adalah diketahui sebagai fungsi XB , aA dapat diperoleh melalui grafik integrasi. Aktivitas juga dapat dihitung dari beberapa hubungan sifat koligatif terhadap tekanan uap.
Aktifitas dari suatu komponen diperoleh sebagai fungsi dari konsentrasi, aktifitas dari komponen lain dalam larutan biner dapat dihitung dari persamaan Gibbs-Duhem.
6.22 Kesetimbangan Kimia dalam Larutan Nonideal Fungsi aktiftas yang didefinisikan pada persamaan (6.30) digunakan untuk mendiskusikan konstanta kesetimbangan dalam reaksi pada suatu larutan. Hubungan koefisien aktifitas dengan fraksi mol: Dalam larutan ideal, semua koefisien aktifitas menjadi sama untuk satu- kesatuan, dan kesetimbangan konstan dilambangkan Kx