Alat Ukur dan Teknik Pengukuran

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Materi 2. lanjutan SSiMP Stress Strain Diagram.
Advertisements

MEKANIKA BAHAN TEGANGAN DAN REGANGAN
Memanfaatkan Diagram Tarik
Klasifikasi benda/ bahan (berdasar elastisitasnya)
Kekuatan Bahan Aloha Airlines flight 243, a Boeing , taken April 28, 1988.
HUBUNGAN TEGANGAN DAN REGANGAN
BAB IV BATANG LENGKUNG   Batang-batang lengkung banyak dijumpai sebagai bagian suatu konstruksi, dengan beban lentur atau bengkok seperti ditunjukkan pada.
Bahan Listrik Bahan – Bahan listrik dapat dikelompokkan
OLEH : MUHARIKH AL HANIF
ELASTISITAS.
Tegangan – Regangan dan Kekuatan Struktur
ELASTISITAS LOADING
TEORI MEKANIKA KEKUATAN KOMPOSIT
MECHANICAL TRANSDUCER
FORCE TRANSDUCER 1.
Beton Baja Tulangan Non-Prategang
<<POKOK BAHASAN>> Pertemuan 5
ARUS LISTRIK ARUS LISTRIK.
RAHADIAN DWI N ( ) LUTFI DYAH ULHAQ (1350
Pertemuan 10 Elastisitas
ELASTISITAS BAHAN Musthafa Akbar,ST
Simple Stresses in Machine Parts
POROS Definisi. Poros adalah suatu bagian stasioner yang beputar, biasanya berpenampang bulat dimana terpasang elemen-elemen seperti roda gigi (gear),
Perencanaan Batang Tarik
SENSOR GAYA, TORSI DAN TEKANAN FORCE, TORQUE AND PRESSURE SENSOR
Bab 6 Elastisitas.
Pertemuan 7 Tegangan Normal
Berkelas.
Materi Elastisitas untuk SMA Kelas X
TORSI (PUNTIR)  .
KONSTRUKSI BAJA I NIRWANA PUSPASARI,MT..
SIFAT ELASTIS BAHAN.
Mekanika Teknik Pengenalan Tegangan dan Regangan
Fisika Dasar IA (FI-1101) Bab 7 ELASTISITAS
Uji Tarik Gabriel Sianturi MT.
Hubungan Tegangan dan Regangan (Stress-Strain Relationship) Untuk merancang struktur yang dapat berfungsi dengan baik, maka kita memerlukan pemahaman.
LENTUR PADA BALOK PERSEGI (Tulangan Tunggal)
Matakuliah : R0132/Teknologi Bahan Tahun : 2006
KONSTRUKSI MESIN (3 SKS)
ILMU BAHAN Material Science
KONSTRUKSI BAJA I NIRWANA PUSPASARI,MT..
Tegangan GABRIEL SIANTURI MT.
Berkelas.
Sifat-sifat benda Benda bila mendapat tekanan, maka bentuk dan ukurannya akan berubah. Bila tekanan ditiadakan, benda akan kembali ke bentuk dan ukuran.
Pertemuan 10 Tegangan dan Regangan Geser
ELASTISITAS Pertemuan 16
Matakuliah : K0614 / FISIKA Tahun : 2006
Metode Elastis Nur Ahmad Husin.
PERTEMUAN 6 Disain Kolom Langsing Konstruksi Beton II.
METODE ENERGI REGANGAN (STRAIN ENERGY METHOD)
A A MODUL 11. FISIKA DASAR I 1. Tujuan Instruksional Khusus
CONTOH SOAL (Elastic Strain Energy)
Teknologi Bahan Konstruksi
LENTURAN (DEFLECTION)
Pertemuan 09 Pemakaian dari Hukum Hooke
RESISTENSI DAN HUKUM OHM
Gelombang elektromagnetik
Perencanaan Batang Tarik Pertemuan 3-6
Pertemuan 12 Energi Regangan
UJI TARIK HENDRI HESTIAWAN.
Anggita Kusumawardani Anisya Desy Pusvitasari Debora Gratia Simbolon
Teori bahan kelistrikan
SIFAT ELASTISITAS BAHAN
PENENTUAN SIFAT MEKANIK BATUAN DI LABORATORIUM
Elastisitas Zat Padat By : Mardina Fitri ( )
PERTEMUAN 6 Disain Kolom Langsing Konstruksi Beton II.
Matakuliah : K0614 / FISIKA Tahun : 2006
Konstruksi Beton II1 PERTEMUAN 3 Jenis-jenis Keruntuhan Kolom.
Pertemuan 8 Tegangan danRegangan Normal
Sifat-sifat Logam Logam bersifat konduktor ( dapat menghantarkan panas & aliran listrik ). Logam tidak mudah leleh, namun logam pun bisa leleh juga dalam.
Transcript presentasi:

Alat Ukur dan Teknik Pengukuran Strain measurement 10

Strain gauge Untuk mengukur strain (regangan) Strain adalah besarnya deformasi akibat gaya atau beban atau tegangan (stress) yang diberikan Tegangan menunjukkan kekuatan gaya yang menyebabkan perubahan bentuk pada benda. σ = tegangan (N/m2 atau Pa) F = gaya (N) A = luas penampang (m2) https://www.youtube.com/watch?v=TjY48vYMPxw

Strain gauge Strain dapat bernilai + (tensile) dan – (compressive) εa = regangan dL = pertambahan panjang L = panjang mula-mula

Diagram stress-strain untuk mild steel

Hubungan antara tegangan uniaxial  𝑎 dengan strain  𝑎 untuk kondisi elastik  𝑎 = 𝐸 𝑚 .  𝑎 Em = modulus elastisitas atau modulus Young Suatu batang jika ditarik ke arah axial, luasan akan berkurang sedangkan panjang akan bertambah dan sebaliknya jika batang ditekan.

Pada daerah elastis, perbandingan antara lateral strain dengan axial strain didefinisikan sebagai Poisson’s ratio Ketika ada hubungan antara stress dan strain, memungkinkan untuk menentikan stress dari pengukuran strain

Strain tidak memiliki satuan namun kadang dituliskan satuan seperti in/in atau mm/mm Besarnya strain sangat kecil (micro) Konstruksi strain gage dari jenis tahanan listrik

Strain gage perlu memiliki kondisi stabil: Tidak berubah terhadap waktu, temperatur dan faktor lingkungan Ukuran strain harus kecil agar kesalahan pengukuran regangan juga kecil Respon harus cukup cepat untuk menerima respin dengan frekuensi > 100 kHz

Resistance strain gauges Strain diukur dengan mempertimbangkan perubahan jarak. Strain gage ada beberapa macam Mechanical strain gage (jarang dipakai) biasanya untuk uji tarik bahan Metallic strain gage terdiri dari kawat yang sangat halus, rangkaian tahanan listrik Semiconductor strain gage terbuat dari silikon kristal. Kristal sangat tipis. Jenis ini mengubah hambatan menjadi strain.

Metallic strain gage Prinsip kerja dengan mempertimbangkan suatu konduktor yang memiliki luasan uniform Ac dengan panjang L yang memiliki resistivitas (kemampuan untuk menahan arus listrik) e. Hambatan R dari konduktor elektrik dapat dihitung dengan Konduktivitas suatu bahan adalah kemampuan suatu bahan untuk menghantarkan arus listrik. Sedangkan Resistivitas adalah kebalikan dari konduktivitas, yakni kemampuan suatu bahan untuk menahan arus listrik.

Jika konduktor dikenakan normal stress sepanjang sumbu kawat, luas area dan panjang akan berubah sehingga total hambatan listrik akan berubah menjadi

Tentukan hambatan total dari kawat tembaga yang berdiameter 1 mm panjang 5 cm. Resistivitas dari tembaga adalah 1,7.10-8 m. Jawab: = 1,08.10-3  Jika material diganti dengan nikel dengan resistivitas 7,8.10-8 m, maka R = 5.10-3 

Material yang paling banyak digunakan untuk strain gauge adalah paduan constantan (tembaga 55%, nickel 45%) mempunyai resistivitas 49.10-8 . Hambatan dari strain gauge adalah 120 . Berapa panjang kawat constantan jika diameternya 0,025 mm. Jawab: , maka L 0,12 m

Semiconductor strain gage Jenis ini memiliki gage faktor sangat tinggi hingga 200, sedangkan metalik hanya 2. Dimana gage faktor dinyatakan dengan Selain itu jenis ini juga memiliki hambatan yang lebih tinggi, umur fatique yang lebih panjang

Rangkaian listrik (wheatstone bridge circuit) dasar

Sebuah strain gage memiliki gage faktor 2, dipasangkan pada batang baja dengan modulus elastisitas 200.106 kN/m2 seperti gambar diatas. Batang dengan lebar 3 cm dan tinggi 1 cm, diberi gaya tarik sebesar 30 kN. Tentukan perubahan hambatan dari strain gage jika hambatan awal 120 , tanpa memperhitungkan beban aksial.

Tegangan = 1.105 kN/m2 Strain, dengan persamaan  𝑎 = 𝐸 𝑚 .  𝑎 , maka  𝑎 = 5.10-4 m/m Perubahan hambatan (resistansi) R = 0,12