Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Dinamika Penduduk (I) PERTEMUAN KE 4.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Dinamika Penduduk (I) PERTEMUAN KE 4."— Transcript presentasi:

1 Dinamika Penduduk (I) PERTEMUAN KE 4

2 Dinamika Penduduk Penduduk : dinamis /berubah-ubah, baik dalam jumlah/ukuran, struktur/komposisi, maupun penyebarannya Faktor yang mempengaruhi perubahan penduduk : 5 komponen demogrfai, yaitu perkawinan-perceraian, fertilitas, mortalitas, imigrasi, migrasi, mobilitas

3 Perkawinan Konsep perkawinan :
Perkawinan dan perceraian mempengaruhi jumlah/ukuran penduduk secara tidak langsung Melalui proses perkawinan, wanita diusia produktif/belum menopouse berpeluang melahirkan bayi hidup, melahirkan bayi mati, aborsi

4 Lanjutan …. Perceraian membuat wanita di usia produtif pun tidfak mempunyai peluang untuk melahirkan, sehingga berpenagruh negatif terhadap penambahan penduduk Status perkawinan di Indonesia, belum kawin, kawin, janda/duda, cerai mati, cerai hidup Perkawinan adalah perubahan status dari belum kawin, disebut kawin pertama, janda /duda/cerai/menjadi kawin, disebut kawin kembali

5 Ukuran Perkawinan Angka perkawinan Kasar Angka perkawinan spesifik
Angka perkawinan total Rata-rata usia perkawinan

6 Ukuran Perceraian Angka perceraian kasar Angka perceraian umum

7 Faktor yang mempengaruhi perkawinan dan perceraian
Umur perkawinan pertama Adat / hukum yang berlaku Kondisi ekonomi Faktor non ekonomi lainnya : pendidikan, kedewasaan

8 Kelahiran Kelahiran berpengaruh positif terhadap penambahan jumlah penduduk Lahir hidup adalah kelahiran seorang bayi dimana bayi menunjukkan tanda-tanda kehidupan Aborsi, baik secara sengaja atau tidak sengaja, adalah kematian bayi dalam kandungan dengan umur kehamilan kurang dari 28 hari Usia/masa reproduksi : masa/usia wanita mampu melahirkan

9 Ukuran Fertilitas Angka kelahiran kasar Angka kelahiran umum
Angka kelahiran spesifik umur Angka fertilitas total Rasio anak

10 Faktor yang mempengaruhi fertilitas
Kegagalan program KB Pengetahuan rendah pasutri Informasi yang kurang Budaya Adat, kepercayaan, mitos, Dll

11 Evaluasi dan diskusi Apa yang mempengaruhi perkawinan dan perceraian terhadap jumlah penduduk Sebutkan faktor yang mempengaruhi fertilitas


Download ppt "Dinamika Penduduk (I) PERTEMUAN KE 4."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google