Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

4. Rencana Tata Letak ( Lay out )

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "4. Rencana Tata Letak ( Lay out )"— Transcript presentasi:

1 4. Rencana Tata Letak ( Lay out )
dalam perencanaan tata letak diperlukan peta topografi berskala 1 : dan 1 : , garis kontur berinterfal 0,50 m untuk daerah datar, 1.00m untuk daerah dengan kemiringan medan lebih dari 2 % Rencana tata letak menunjukan antara lain : Lokasi bangunan utama ( bendung ) Jaringan irigasi dan pembuang Batas dan perkiraan luas jaringan irigasi dengan petak-petak primer, sekunder dan tersier Bangunan-bangunan yang ada di jaringan irigasi maupun pembuang Tanggul dan bangunan pelindung Jaringan jalan termasuk bangunan-bangunnannya

2 5. Rencana Saluran dalam perencanaan Saluran diperlukan peta topografi berskala 1 : dan 1 : , kemiringan medan harus tergambar jelas Menentukan elevasi muka air saluran, Muka iar rencana sama atau dibawah elevasi tanah. Hal ini untuk menghindari pencurian air atau penyadapan liar dan menghemat biaya Elevasi muka air harus cukup tinggi, agar dapat mengaliri sawah-sawah yang paling tinggi pada petak-petak tersier Tinggi bangunan Sadap tersier pada saluran Primer atau sekunder dapat dihitung dengan persamaan berikut :

3 5. Rencana Saluran dalam perencanaan Saluran diperlukan peta topografi berskala 1 : dan 1 : , kemiringan medan harus tergambar jelas Menentukan elevasi muka air saluran, Muka iar rencana sama atau dibawah elevasi tanah. Hal ini untuk menghindari pencurian air atau penyadapan liar dan menghemat biaya Elevasi muka air harus cukup tinggi, agar dapat mengaliri sawah-sawah yang paling tinggi pada petak-petak tersier

4 Tinggi bangunan Sadap tersier pada saluran Primer atau sekunder dapat dihitung dengan persamaan berikut : P = elevasi muka iar di saluran primer atau sekunder A = elevasi lahan sawah a = lapisan genangan air di sawah ( 10 cm ) b = kehilangan tinggi energi disaluran kuarter ke sawah ( 5 cm ) c = kehilangan tinggi energi di boks bagi kuarter ( 5 cm ) D = kehilangan tinggi energi selama pengaliran di saluran irigasi


Download ppt "4. Rencana Tata Letak ( Lay out )"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google