Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehRicardo Made Telah diubah "10 tahun yang lalu
1
YTTTTNYQWYWTTTTNQWYTTTTTTTPVYTTTNTTY
KITA BELAJAR TENTANG SEJARAH NABI MUHAMMAD SAW.
2
Standar Kompetensi : Memahami sejarah Nabi Muhammad Saw.
Kompetensi Dasar : 1.Menjelaskan Sejarah Nabi Muhammad Saw. 2. Menjelaskan misi Nabi Muhammad Saw. Untuk semua manusia dan bangsa
3
Indikator : Menjelaskan berbagai peristiwa yang melatar belakangi kelahiran Nabi Muhammad Saw. Menjelaskan sejarah kelahiran Nabi Muhammad Saw. Menjelaskan sejarah pertumbuhan Nabi Muhammad Saw. Mulai kanak-kanak hingga diangkat menjadi Rosul Alloh Menjelaskan sejarah Nabi Muhammad Saw. dalam mendakwahkan Islam di Makkah Menjelaskan sejarah Nabi Muhammad Saw. dalam mendakwahkan Isla di Madinah Menjelaskan misi kehadiran Nabi Muhammad Saw khusus untuk umat Islam Menjelaskan misi kehadiran Nabi Muhammad Saw untuk semua manusia dan bangsa
4
Peristiwa yang melatar belakangi kelahiran Nabi Muhammad Saw .
1 2 Hilangnya nilai-nilai agama samawi yaitu agama yang bersumber dari wahyu Alloh Swt. Masyarakat Makkah sebelum Islam datang ( sebelum lahirnya Nabi Muhammad Saw ) tidak memiliki aturan hukum, sehingga kehidupan mereka penuh dengan kekerasan dan juga jauh dari rasa aman dan tertib Rusaknya akhlaq manusia Sebelum kelahiran Nabi Muhammad Saw ( sebelum Nabi Muhammad diangkat menjadi Nabi dan Rasul ) semangat kesukuan atau golongan orang Makkah sangat kuat dan berlebihan. Kita tahu bahwa bangsa Arab Makkah terbagi atas kabilah-kabilah.
5
Sejarah kelahiran Nabi Muhammad Saw hingga diangkat menjadi Rasul.
Beliau disusui dan dipelihara oleh Halimah Sa`diyah, disebuah dusun diluar kota Makkah hingga berumur 5 tahun, dengan maksud agar Muhammad memperoleh udara yang bersih dan dapat berbicara dengan bahasa Arab yang murni dan fasih., dengan demikian Muhammad Saw hanya dalam waktu kurang lebih satu tahun dipelihara oleh ibunya. Dilahirkan di Makkah hari senin tanggal 12 Rabiul Awal tahun gajah Bertepatan tanggal 20 April tahun 571 M Beliau lahir sudah dalam keadaan yatim, karena ayahnya yang bernama Abdullah telah meninggal beberapa bulan sebelum Nabi Muhammad dilahirkan. Bahkan ketika Nabi Muhammad berusia 6 tahun beliau menjadi yatim piatu, karena Ibunya yang bernama Siti Aminah meninggal dalam perjalanan pulang dari Madinah bersama Nabi Muhammad setelah berziarah ke makam ayahnya di Madinah. teruse
6
Setelah ibunya meninggal Muhammad dipelihara oleh kakeknya yang bernama Abdul Muttalib, salah seorang pemuka suku Quraisy yang disegani oleh kaumnya. Akan tetapi dua tahun kemudian Abdul Muttalib kakek Nabi Muhammad tersebut juga meninggal dunia. Sejak itu Nabi Muhammad dipelihara oleh pamannya yang bernama Abu Tholib hingga dewasa Karena sejak kecil Nabi Muhammad telah mempunyai akhlaq yang sangat terpuji. Budi bahasanya sangat baik, selalu sopan santun dan ramah terhadap siapapun. Setelah muda remaja ia terkenal pula sebagai anak yang jujur, itulah sebabnya orang Makkah memberi julukan Muhammad dengan “Al-Amin” yang artinya yang terpercaya.
7
Beliaumenikah usia 25 tahun dengan Kodijah yang berisia 40 tahun
Karena kejujuran dan keluhuran budinya Nabi Muhammad sangat disayangi oleh pamanya,sehingga ia dianggap sebagai anaknya sendiri,bahkan dimanapun Abu Tholib pergi Muhammad selalu diajak bersamanya. Begitu pula ketika Muhammad telah berusia 12 tahun diajak pamanya ke negeri Syam untuk berdagang. Dalam perjalanan itulah mereka bertemu dengan pendeta Kristen yang bernama Buhaera. Ketika pendeta itu melihat tanda-tanda kenabian pada Muhammad mereka memberi nasihat kepada Abu Thalib agar keponakanya diawasi dan dipelihara dengan sebaik baiknya. Beliaumenikah usia 25 tahun dengan Kodijah yang berisia 40 tahun Sungguhpun demikian pernikahan itu membawa kebahagiaan. Bahkan lebih dari itu ternyata Khodijah dikemudian hari sangat besar perananya, terutama dalam membantu suaminya dalam melaksanakan tugas suci sebagai penutup segala Nabi dan Rasul.
8
Ketika usianya mendekati 40 tahun seringkali Beliau pergi ke gua Hira yang terletak 5 Km jauhnya dari Makkah. Di gua itu berhari-hari Nabi Muhammad bertafakkur memikirkan masyarakat dan umat manusia pada umumnya. Di gua itu pula Beliau mohon petunjuk kepada Tuhan agar dapat menyelamatkan umat manusia dari segala bencana dan kesesatan. Suatu malam datanglah Malaikat Jibril kepadanya, untuk menyampaikan wahyu Allah SWT yang pertama kepada Nabi Muhammad yaitu Qur`an surat Al `Alaq ayat 1 sampai 5, peristiwa itulah yang disebut Nuzulul Qur`an yang artinya permulaan turunya ayat suci Al Qr`an. Peristiwa itu terjadi pada tanggal 17 Ramadhon, di gua Hiro. Sejak itu Muhammad Saw telah diangkat oleh Alloh menjadi Nabi dan Rosul sekaligus menjadi penutup seluruh Nabi dan Rosul untuk seluruh umat manusia. (khotamul ambiyak wal mursalin)
9
Da`wah Nabi Muhammad Saw. di Makkah dan Madinah
Kemudian sahabat karibnya yaitu Abu Bakar yang kemudian diikuti oleh beberapa sahabat yang lain seperti Utsman bin Affan , Zubair Aurwam, Sa`ad bin Abi Waqosh Abdurrahman bin Auf, Ubaidillah bin Jaroj, Tholkah bin Ubaidillah, Arqom bin Abi Arqom dan Fatimah binti Al Khoth-thob beserta suaminya yang bernama Zaid bin Zaid Al-Adawi dan beberapa orang lainya. Mereka sering berkumpul dirumah Arqom Mula-mula tugas ini dilakukan oleh Nabi Saw. dan para pengikutnya dengan sembunyi-sembunyi kepada perorangan. Pertama kepada anggota keluarganya yang serumah , kemudian kepada sahabat karibnya. Da`wah nabi tersebut mendapat sambutan dari Khodijah ( istrinya ) , dari Ali bin Abi Tholib ( anak pamanya yang dipelihara ) dan Zaid ( pembantunya ),
10
WNYYNSNYWNYNWWSWNSWYNWNW
Setelah keadaan itu berjalan tiga tahun turunlah wahyu Allah yang menyerukan agar Nabi Muhammad Saw. berda`wah secara terang-terangan sebagaimana firman Alloh dalam Qs. Al-Hijr ayat 94 Sejak itulah Nabi berda`wah secara terang-terangan dan sejak itu pula Nabi mendapat tentangan dari para penguasa di Makkah, namun Nabi tetap melaksanakan da`wahnya walaupun mendapat rintangan bahkan ancaman terhadap dirinya dan keluarganya, bahkan tiga tahun lamanya keluarga Nabi diboikot ditempat yang terpencil. Mereka tidak boleh berhubungan dengan masyarakat sekitar WNYYNSNYWNYNWWSWNSWYNWNW “ Maka sampaikanlah olehmu secara terang-terangan segala apa yang diperintahkan ( kepadamu ) dan berpalinglah dari orang-orang yang musrik “. Dalam pemboikotan itu keluarga Nabi sangat menderita, karena sakit, karena kurang makan , karena hidup ditempat yang terpencil Tetapi akhirnya pemboikotan itu dihentikan karena tidak medapatkan hasil yang diharapkan
11
Tak lama setelah peristiwa itu Khodijah dan Abu Tholib meninggal dalam waktu yang hampir bersamaan. Orang-orang Makkah semakin leluasa untuk menganiaya Nabi dengan berbagai cara, apalagi terhadap pengikut beliau. Beliau akhirnya hijroh ke Thoif (80 km) dari Mekah. Di wilayah itu beliau diperlakukan sama dengan di Mekah. Sejak itu berangsur-angsur Nabi memerintahkan kepada para sahabat dan pengikutnya untuk hijrah ke Madinah Setelah peweristiwa itu da`wah Nabi dialihkan kepada para jamaah yang berziarah ke Makkah yang datang dari seluruh penjuru jazirah Arab, sekalipun sebagian seruan mereka belum bisa diterima, akan tetapi da`wah Beliau memperoleh sambutan yang hangat dari jamaah yang berasal dari Madinah. Bahkan lebih dari itu mereka berjanji kepada Nabi akan menyiarkan agama Islam dikampung halaman mereka. Sejak itulah Islam berkembang subur di kota Madinah. Pada tahun berikutnya mereka memohon kepada Nabi agar beliau bersama-sama pengikutnya hijrah ke Madinah. Mereka berjanji akan melindungi Nabi seperti melindungi keluarga mereka sendiri.
12
Untuk membina masyarakat itu selanjutnya Nabi :
Didalam perjalanan ( sampai di Qubah ) yang terletak kira –kira 5 Km dari Madinah beliau beristirahat selama 1 minggu, sambil menunggu keluarga beliau yang menyusul. Di kampung itulah Nabi mendirikan sebuah masjid yang kemudian terkenal sebagai masjid yang pertama kali didirikan dalam sejarah Islam. Setelah keluarga beliau menyusul maka berangkatlah Nabi memasuki kota Madinah, yang disambut dengan meriah sekali oleh penduduk Madinah Mendirikan masjid sebagai tempat ibadah dan tempat musyawarah Mempersaudarakan kaum Muhajjirin dengan kaum Anshor dalam Ukhwah Islamiyah yang kuat, rukun, dan damai Mengadakan perjanjian persahabatan dengan orang-orang Yahudi yang tinggal di Madinah Membina masyarakat dengan pedoman wahyu yang diterima beliau dari Alloh, yang kebanyakan berisi ajaran – ajaran kemasyarakatan.
13
Misi Kehadiran Nabi Muhammad Saw bagi umat manusia pada umumnya
Semakin lama semakin banyak orang – orang Madinah yang menganut Islam. 1). Untuk memberi Rahmat bagi seluruh umat manusia atau bahkan pada semesta alam (Qs Al Ambiyak :107) 2). Pembawa kabar gembira, maksudnya bahwa Rosul itu bertugas untuk membawa kabar gembira kepada mereka yang beriman dan beramal sholeh berupa surga yang penuh dengan kenikmatan. 3). Pembawa peringatan. Para Rosul disamping memberi kabar gembira juga memberi peringatan akan adanya siksa neraka kepada orang yang ingkar dan menentang perintah Alloh 4). Membawa kebenaran ( agama Alloh ) , maksudnya bahwa para Rosul itu bertugas untuk membawa agama Alloh untuk disampaikan kepada kaumnya atau umatnya. Alloh Swt berfirman :
14
Terima Kasih Syukron jaziilan
Cukup Sekian Terima Kasih Syukron jaziilan
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.