Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI)
Subjek : PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI) BY : AHMAD MUNABIHI, S. PdI COMPANY: SMP NEGERI 3 CILEGON BANTEN PHONE :
2
Memahami tatacara shalat Jum’at
3
PENGERTIAN SHALAT JUM’AT
“Sholat Jum’at ialah Sholat dua rakaat yang di lakukan secara berjama’ah melalui dua khutbah pada waktu dzuhur di waktu Jum’at”.
4
HUKUM SHOLAT JUM’AT Sholat Jum’at Hukumnya “Fardhu ‘Ain” , Artinya : Wajib Bagi setiap LAKI-LAKI yang sudah BALIGH
5
DASAR HUKUM يَاأَيُّهَا الَّذِينَ ءَامَنُوا إِذَا نُودِيَ لِلصَّلاَةِ مِن يَوْمِ الْجُمُعَةِ فَاسْعَوْا إِلَى ذِكْرِ اللهِ وَذَرُوا الْبَيْعَ ذَلِكُمْ خَيْرُُ لَّكُمْ إِن كُنتُمْ تَعْلَمُونَ Artinya : “Hai orang-orang yang beriman apabila diseru untuk menunaikan sholat pada hari jum’at, maka bersegeralah kamu mengingat Allah dan tinggalkanlah jual-beli. Yang demikian itu lebih baik bagimu jika kamu mengetahui (Q. S. Al-jumu’ah/62 : 9)
6
"Shalat jum'at itu hak yang
Hadist Rasulullah "Shalat jum'at itu hak yang wajib dikerjakan oleh tiap-tiap orang Islam dg berjamaah, kecuali empat macam orang : (1) hambya sayaha yang dimiliki (2)perempuan, (3) anak-anak, (4) orang sakit. (HR. Abu Dawud dan Hakim )
7
SYARAT-SYARAT SYARAT SYAH SYARAT WAJIB
8
SYARAT SYAH Di tempat yang tetap Berjama’ah Pada waktu Dzuhur
Didahului 2 khutbah
9
SYARAT WAJIB Islam Baligh (dewasa) Berakal Laki-laki Sehat Menetap
10
SUNAH - SUNAH Mandi Berhias Memakai harum-haruman
Memotong kuku, kumis, rambut. Bersegera ke Masjid Menempati shor terdepan
11
HAL-HAL YANG MENGHALANGI
Sakit Hujan Lebat Sedang dalam perjalanan
12
FUNGSI SHOLAT JUM’AT Ridha Allah SWT Syi’at Islam Forum Silaturahmi
Persatuan dan kesatuan Disiplin dan Menghargai Waktu
13
KHUTBAH SHOLAT JUM’AT
14
Rukun Khutbah : 1. Mengucapkan (hamdalah) 2. Membaca shalawat untuk
Rasulullah 3. Mengucapkan syahadah 4. Berwashiat taqwa 5. Membaca ayat Alqur'an 6. Berdoa
15
Syarat dua khutbah : 1. setelah shalat dhuhur
2. Sewaktu khutbah berdiri 3. duduk diantara dua khutbah 4. dg suara yang jelas dan keras 5. berturut-turut. 6. suci dari hadas dan najis 7. menutup aurat
16
Sekian ……….! And Terima Kasih
Sampai Jumpa Di Materi Yang Lain Daaaaaagghhhhh !!!
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.