Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

KULIAH II KUTU DAN PINJAL PADA TERNAK DAN HEWAN KESAYANGAN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "KULIAH II KUTU DAN PINJAL PADA TERNAK DAN HEWAN KESAYANGAN"— Transcript presentasi:

1 KULIAH II KUTU DAN PINJAL PADA TERNAK DAN HEWAN KESAYANGAN

2 PHTHIRAPTERA (LICE) KUTU PADA KAMBING DAN DOMBA
D. ovis, D. caprae. D. limbata, L. pedalis, L. ovillus, L. stenopsis Sifat Hayati : Parasit Obligat Predileksi : Epithel kulit & wool di punggung, bahu, sisi tubuh Penularan : Kontak langsung Gejala Klinis : Groming, iritasi, menggosokkan & menggigit tubuh pada benda keras, kerusakan wool/kulit,hewan lesu, Kerugian : penurunan produksi daging, penurunan berat badan & nilai jual, Peningkatan biaya untuk pengendalian Pengendalian : Dipping, Spraying dan dusting

3

4 KUTU PADA UNGGAS Menacanthus stramineus :
- Predileksi pada kulit dada, anus (bulu jarang) - Makan sisik epidermis, remukan bulu, eksudat. - Gangguan ketenangan, produksi telur turun, berat badan turun. - Infestasi berat, kematian pada ayam muda, - Kerugian peternak. Cuclotogaster heterographus : - Kutu pada kulit, bulu kepala dan leher. - Ektoparasit yang serius t.u pada ayam muda. Liperus caponis dan C. columbae - Kutu sayap - Makan rontokan dan kotoran lain. M. gallinae : - Kutu kulit dan batang bulu - Menyerang kalkun, ayam mutiara dan itik. Goniocotes gallinae : - Kutu yang paling lembut pada bulu halus di dasar bulu. - Dapat menyerang merpati. Goniodes gigas - Predileksi seluruh tubuh.

5 Gejala Klinis : - Groming,
- Iritasi, - Menggosokkan badan, - Bulu suram, - Anemia, - Produksi telur dan berat badan menurun Kerugian :- Penurunan produksi telur, - Berat badan dan konversi pakan - Peningkatan biaya pengendalian Pengendalian : Dusting

6 Biting activity, down to the dermis, sucking of blood, intense itching
Damaging Effect Biting activity, down to the dermis, sucking of blood, intense itching

7 KUTU PADA BABI : Haematopinus suis
PREDILEKSI : Lipatan leher dan gelambir, pangkal dan bagian dalam telinga, bagian dalam kaki, legok lapar dan punggung. KERUGIAN : - Iritasi, - Gangguan ketenangan - Pertumbuhan terganggu - Kerontokan Dermatitis Traumatica - Harga jual kulit turun - Vektor : Swinepox/Louse Dermatitis KONTROL : - Kebersihan kandang (spraying pd kandang), pengosongan kandang 2 hari, kandang telah bebas kutu. - Pengobatan luka, dilanjutkan dengan penggunaan insektisida, BHC 0,05 %, interval 10 hari.

8 KUTU PADA SAPI Chewing : D. bovis Sucking : L. vituli, H. pertusus, S. capillatus, H. eurysternus, H. quadripertusus, H. tuberculatus Predileksi : D. bovis : puncak kepala, leher, bahu dan pantat H. eurysternus & L. vituli : puncak leher, pangkal tanduk, sekitar mata H. quadripertusus : pangkal ekor, sekitar anus S. capillatus : leher dan kepala H.pertusus : ekor, leher, sekitar mata. Penularan : Kontak langsung Gejala Klinis : Groming, iritasi, kegundulan, Anemia. Kerugian : Penurunan Berat badan, kualitas kulit, harga jual turun, peningkatan biaya pengendalian Pengendalian : Spraying dan dusting

9 Pediculosis akibat infestasi H. eurysternus pada sapi

10

11

12

13

14

15 SIPHONAPTERA/APHANIPTERA/FLEAS/PINJAL
Sifat Hayati : Dewasa bersifat parasitik Spesies Penting : - C. felis dan C. canis : pinjal anjing dan kucing - P. irritans : pinjal pada manusia - X. cheopis, N. fasciatus, L. musculi : pinjal pada tikus - E. gallinacea, C. gallinae : pinjal pada unggas - E. myrmecobii, E. perilis : pinjal pada kelinci Kerugian : - Gangguan ketenangan - Kegatalan, iritasi - Dermatitis - Produksi telur menurun - Vektor beberapa penyakit antara lain :

16 Peran Ctenocephalides dalam penularan D. caninum

17 Pinjal Nama Penyakit Penyebab Mekanisme Infeksi Sifat Transmisi X. cheopis Plaque (Pes) Murine typhus Hymenolepiasis Yersinia pestis R. typhi H. diminuta H. nana Proventrikulus block Feses Termakan Propagatif Cyclopropagatif Pulex irritans Plaque Nosopsyllus fasciatus Leptopsylla segnis C. canis Dypilidiasis D. caninum C.developmental C. felis Spilosus cuniculi Myxomatosis Myxoma virus C. developmental

18 Lesi alergi gigitan pinjal pada kucing

19 Painful stings, loss of blood, transmision of viruses and bacteria
Damaging Effect Painful stings, loss of blood, transmision of viruses and bacteria

20 Pengendalian : - Menjaga kebersihan kandang & bahan yang
mengandung semua stadia pinjal - Spraying, washing dan dusting

21 Kontrol Kutu

22

23

24

25 TERIMA KASIH


Download ppt "KULIAH II KUTU DAN PINJAL PADA TERNAK DAN HEWAN KESAYANGAN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google