Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

SUMBER TRAUMA Trauma bertunas dari apa yang disaksikan atau dialami anak selama suatu masa yang menakutkan (traumatis). Pada dasarnya ada empat macam pengalaman.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "SUMBER TRAUMA Trauma bertunas dari apa yang disaksikan atau dialami anak selama suatu masa yang menakutkan (traumatis). Pada dasarnya ada empat macam pengalaman."— Transcript presentasi:

1 SUMBER TRAUMA Trauma bertunas dari apa yang disaksikan atau dialami anak selama suatu masa yang menakutkan (traumatis). Pada dasarnya ada empat macam pengalaman yang menimbulkan trauma pada anak-anak. Korban (penculikan, perkosaan, eksploitasi) Kehilangan (keamanan, kepercayaan, rumah, pengobatan, pendidikan, kebutuhan dasar) Persoalan yang berasal dari kehidupan keluarga (inses, terbuang atau menjadi piatu, kemiskinan) Bencana alam (badai, kebakaran, banjir) Lesson 1-1

2 FAKTOR RESIKO (PTSD) Keseriusan trauma Apakah trauma ditangani
Kedekatan anak kepada trauma Hubungan seseorang dengan korban Bagaimana trauma dialami: seorang diri atau bersama teman/orang tua Lesson 1-2

3 EMOSI YANG RUSAK Perasaan Anak, termasuk —
Rasa bersalah atau takut disalahkan Tidak dikasihi Dibuang Ditolak Suatu Beban Barang-barang yang rusak Lesson 1-3

4 TANDA DAN GEJALA KECEMASAN YANG AKUT
Sering mengingat kembali kejadian itu atau terlibat dalam permainan yang di dalamnya terdapat pengulangan berkali-kali dari trauma yang dialami Mimpi buruk yang mengecewakan dan menakutkan. Berbuat atau sekedar merasa seperti pengalaman traumatis tersebut dialami lagi Menimbulkan gejala fisik dan emosi yang berulang-ulang apabila diingatkan kembali tentang kejadian itu. Lesson 1-4

5 TANGGAPAN ANAK TERHADAP TRAUMA
Anak menanggapi trauma melalui berbagai cara, antara lain: Menyimpan persoalan dalam hati sanubarinya, menjadi pendiam dan menyendiri Mengalami kemunduran kepada tingkah laku masa kecil. Mengeluarkan persoalan dirinya melalui cetusan kemarahan dan tingkah-laku agresif Terlibat dalam pemakaian obat terlarang atau mengikuti gerakan anti kebudayaan (bagi anak yang lebih tua) Lesson 1-5


Download ppt "SUMBER TRAUMA Trauma bertunas dari apa yang disaksikan atau dialami anak selama suatu masa yang menakutkan (traumatis). Pada dasarnya ada empat macam pengalaman."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google