DIAGRAM SEBAB AKIBAT (DIAGRAM TULANG IKAN/FISHBONE CHART)

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
GUGUS KENDALI MUTU Adalah suatu kelompok kerja kecil yang secara sukarela mengadakan kegiatan pengendalian mutu dalam tempat kerja mereka. Tujuan Gugus.
Advertisements

Handout Analisis & Pengukuran Kerja
PETA ANALISA KERJA KESELURUHAN
6 EVALUASI HASIL.
Manajemen: Proses Penyelesaian Masalah
DIAGRAM SEBAB AKIBAT (DIAGRAM TULANG IKAN)
SEVEN TOOLS.
Pengendalian Kualitas
QUALITY CONTROL CIRCLE
KONSEP & PEMANFAATAN SEVEN BASIC QUALITY TOOLS Sukma | P2CC10 Woro Yuliyastiningrum | P2CC10028 Dianita P | P2CC10 Diana | P2CC10.
Dikerjakan Oleh : Nama : Roma Mulyana Npm :
Disusun oleh: SRI ENDAH (060602)
Lembaga Manajemen Terapan
Pertemuan : 10 kesalahan umum dalam penulisan ilmiah
FUNGSI PERENCANAAN.
Proposal Penelitian (Langkah-Langkah)
Gugus Kendali Mutu (GKM) Quality Control Circle (QCC)
Kegunaan Diagram Fishbone dalam Management Organisasi yang sehat
Disusun Oleh : Nama: Roma Mulyana NPM: PENGENALAN Bisnis yang kompetitif di dalam pasar telekomunikasi telah mendukung “perusahaan” di dalam.
RALLABANDI SRINIVASU, G. SATYANARAYANA REDDY , SRIKANTH REDDY RIKKULA
GEMBA KAIZEN Pertemuan 06
1 R. Reza El Akbar, M.T., M.Kom
SEVEN TOOLS DALAM PENGENDALIAN KUALITAS
PKM GO KAWIN “Meningkatkan Pendapatan Golf melalui Penerapan Bundle Selling kepada Investor pada Setiap Penjualan Lahan di Kawasan Industri Krakatau.”
Intervensi Tingkat Proses 23 February 2016
PENGOLAHAN & ANALISIS DATA
Analisis Sistem L. Erawan.
KONVENSI GUGUS KENDALI MUTU
Tugas Jurnal Disusun Oleh : Irfan Muhammad
QC Seven Tools Oleh Hazairin Darmis.
Gugus Kendali Mutu & Case
GUGUS KENDALI MUTU (GKM)
Tools for Problem Understanding
Tools for Problem Understanding
BAB I ILMU PENGETAHUAN, METODE ILMIAH, DAN PENELITIAN SESSI-1
ALAT-ALAT PENGENDALIAN KUALITAS (1)
PDCA PENILAIAN MUTU PELAYANAN KEBIDANAN By. SILVER AS. AMKL, SKM
RALLABANDI SRINIVASU, G. SATYANARAYANA REDDY , SRIKANTH REDDY RIKKULA
16. Perangkat peningkatan mutu
Pengendalian & Penjaminan Mutu
INDIKATOR MUTU PELAYANAN KEBIDANAN
PETA KERJA SEBAGAI ALAT ANALISA KERJA
BAB I ILMU PENGETAHUAN, METODE ILMIAH, DAN PENELITIAN I - 1 INDEX
PROSES PRODUKSI DAN OPERASIONAL
METODOLOGI PENELITIAN
GUGUS KENDALI MUTU BERDIRI : 1 Juni 2010
Mentalitas Dasar Pengendalian Mutu Terpadu
AKTIVITAS QUALITY CONTROL CIRCLE By: Zarius Rusli.
Pengendalian Kualitas Dani Leonidas Sumarna. MT
PERTEMUAN 7 PENGENDALIAN KUALITAS TQM Pada Industri Jasa
ANALISIS SISTEM ADMINISTRASI
BAB I ILMU PENGETAHUAN, METODE ILMIAH, DAN PENELITIAN PERTEMUAN KE-1
Sri Wahyuningsih Reguler B
BAB 1O.
PENGELOLAAN DAN PEMANTAUAN LINGKUNGAN
Nama Anggota : Fahmil Ramdhan Nurhadi Budiharto
KAJIAN TEORI DAN PENGEMBANGAN KERANGKA PEMIKIRAN
Studi Kasus Produksi Galon
Mengidentifikasi Masalah
7 Alat PerbaikanKualitas
Tools for Problem Understanding
Kerangka Karangan.
DASAR - DASAR PENGAWASAN KEPALA SEKSI PELAKSANAAN BWS SULAWESI IV KENDARI BALAI WILAYAH SUNGAI SULAWESI IV KENDARI PENDAMPINGAN/PEMBINAAN PENGAWAS 2019.
Modelling Process Quality
MATERI V DIAGRAM SEBAB AKIBAT
Tools for Problem Understanding
FAILURE MODE AND EFFECT ANALYSIS (FMEA)
Lembaga Manajemen Terapan
Manajemen Rapat Lembaga Manajemen Terapan TRUSTCO.
DIAGRAM SEBAB AKIBAT (DIAGRAM TULANG IKAN) BERGUNA UNTUK MENENTUKAN FAKTOR-FAKTOR YANG BERAKIBAT PADA SUATU KARAKTERISTIK KUALITAS. DIAGRAM INI MENUNJUKKAN.
Transcript presentasi:

DIAGRAM SEBAB AKIBAT (DIAGRAM TULANG IKAN/FISHBONE CHART) BERGUNA UNTUK MENENTUKAN FAKTOR-FAKTOR YANG BERAKIBAT PADA SUATU KARAKTERISTIK KUALITAS. DIAGRAM INI MENUNJUKKAN ANTARA SEBAB DAN AKIBAT. 5 FAKTOR UTAMA : MANUSIA MATODE KERJA LINGKUNGAN MESIN / ALAT MATERIAL / BAHAN

LANGKAH-LANGKAH PEMBUATAN DIAGRAM SEBAB AKIBAT MENENTUKAN PERSOALAN MENCARI FAKTOR-FAKTOR UTAMA YANG BERPENGARUH ATAU BERAKIBAT PADA PERSOALAN Contoh : CARA MEMBUAT ORANG MINUMAN KOPI TIDAK ENAK LINGKUNGAN TEMPAT (PERALATAN) BAHAN

3. MENCARI DAN MEMPERINCI LEBIH JAUH FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH PADA FAKTOR UTAMA DG TEKNIK SUMBANGSARAN

4. MENEMUKAN PENYEBAB-PENYEBAB UTAMA CARANYA : DENGAN MELALUI DISKUSI ATAU VOTING

MENENTUKAN PRIORITAS MASALAH NO LANGKAH-LANGKAH TEKNIK DASAR QC 1 MENENTUKAN PRIORITAS MASALAH Bila terdapat banyak masalah, perlu diteliti masalah mana yang paling penting BAGAN PENELITI KARAKTERISITIK HISTOGRAM DIAGRAM PARETO

MENCARI SEBAB SEBAB YANG MENGAKIBATKAN MASALAH 2 MENCARI SEBAB SEBAB YANG MENGAKIBATKAN MASALAH Siapkan diagram sebab dan akibat dengan menyertakan orang-orang yang terlibat dalam masalah tersebut. ORANG CARA MEMBUAT MINUMAN KOPI TIDAK ENAK BAHAN TEMPAT (PERALATAN) LINGKUNGAN

MENELITI SEBAB SEBAB YANG PALING BERPENGARUH 3 MENELITI SEBAB SEBAB YANG PALING BERPENGARUH Dari langkah di atas dapat diduga sebab-sebab yang utama. Kumpulkan data dari setiap penyebab utama yang digambarkan dalam diagram pareto. Lengkapi dengan diagram penyebaran agar lebih tampak sebab-sebabnya. DIAGRAM PARETO DIAGRAM PENCAR

Why is the action important What is the purpose of the action 4 MENYUSUN LANGKAH LANGKAH PERBAIKAN Apabila sebab-sebabnya telah diketahui pilihlah langkah-langkah perbaikan . cara memperbaiki dengan menggunakan 5 W + 1 H 5 W + 1 H Why is the action important What is the purpose of the action Where should the action be taken? when should the action be taken? who should take the action be taken? 5 MELAKSANAKAN LANGKAH-LANGKAH PERBAIKAN Data tindakan perbaikan dikumpulkan untuk dilaksanakan Periksa apakah langkah perbaikan telah dilaksanakan sesuai dengan penelitian

PERIKSA HASIL PERBAIKAN 6 PERIKSA HASIL PERBAIKAN Apabila hasilnya belum baik ulangi kembali langkah-langkah mulai dari permulaan lagi sampai tercapai hasil sangat memuaskan DIAGRAM PARETO KARAKTERISITIK HISTOGRAM Lo..................................... L1......................................

7 MENCEGAH TERULANGNYA MASALAH Tetapkan peraturan peraturan dan tata cara kerja Tetapkan standart operasi, inspeksi dan lain sebagainya Bila perlu peraturan / standart yang telah ditinjau kembali 8 MENGGARAP MASALAH SELANJUTNYA YANG BELUM DIPECAHKAN Masalah tersebut sesuai ”delapan langkah penyelesaian masalah” dan dimulai dengan langkah 1

RINGKASAN DELAPAN LANGKAH PEMECAHAN MASALAH ACTION PLAN DO CHECK MENGGARAP MASALAH SELANJUTNYA MENCEGAH TERULANGNYA MASALAH PRIORITAS MASALAH MENCARI SEBAB AKIBAT TELITI MASALAH YANG PALING BERPENGARUH SUSUN LANGKAH PERBAIKAN PERIKSA HASIL PERBAIKAN MELAKSANAKAN LANGKAH-LANGKAH PERBAIKAN

FUNGSI ORGANISASI (DEMING) PROSES (DELAPAN LANGKAH) LANGKAH KEGIATAN TEKNIK DASAR PLAN 1. MENEMUKAN PERSOALAN Stratifikasi Grafik Diagram Pareto Histogram Bagan Kendali 2. MENEMUKAN FAKTOR PENYEBAB Diagram sebab akibat 3. MENEMUKAN PENYEBAB YNAG PALING BERPENGARUH 4. MERENCANAKAN PERBAIKAN Diagram Stratifikasi Diagram Pencar 5 W 1 H

DO 5. PELAKSANAAN PERBAIKAN Check Sheet CHECK 6. MENELITI HASIL PERBAIKAN Stratifikasi Grafik Diagram Pareto Histogram ACTION 7. STANDARDISASI Prosedur kerja standart 8. MERENCANAKAN KEGIATAN BERIKUTNYA (Proses Ulang)

1. MENEMUKAN PERSOALAN Sebelum menemukan persoalan, terlebih dahulu perlu ditentukan obyektifitas. Dari obyektfitas kemudian ditentukan tema yang sudah terarah, sehingga arah penyelesaian menjadi jelas dan tidak terlalu luas.

TEMA YANG BAIK Mengungkapkan persoalan yang ada Tidak mencantumkan penyebab dari persoalan Tidak mencantumkan penanggulangan persoalan Teknik penanggulangan kualitas yang digunakan untuk menentukan tema : Grafik Diagram pareto Histogram

Setelah obyektif dan tema ditentukan, kegiatan beralih untuk menemukan persoalan. Analisa yang diperlukan adalah sebagai berikut: Tentukan tolak ukur yang dipakai untuk menunjukkan persoalan, dan kumpulkan data yang diperlukan Lakukan stratifikasi data dari berbagai segi, misalnya menurut waktu, jenis, tempat, orang, gejala dan lain-lain. Buat diagram grafik dan latihan-latihan sehingga dapat memberikan gambaran yang jelas

Temukan persoaln pada data yang sudah distratifikasikan Kelompokan persoalan ke dalam dua kelompok yaitu: - persoalan yang sudah diketahui penyebabnya - Persoalan yang belum diketahui penyebabnya yang memerlukan analisa sebab akibat

Teknik pengendalian kualitas yang dapat dipakai pada langkah ini adalah: Stratifikasi Histogram Grafik Diagram Pareto Bagian Kendali

2. MENEMUKAN FAKTOR PENYEBAB Buatlah daftar semua sebab yang mungkin berpengaruh terhadap akibat yang muncul dengan menggunakan diagram sebab-akibat dan melalui teknik brainstorming, (sumbang saran). Faktor-faktor yang perlu diperhatikan adalah manusia, material, mesin, metode dan lingkungan.

3. MENEMUKAN PENYEBAB YANG PALING BERPENGARUH Teliti dan pastikan sebab-akibat yang paling mungkin dan paling berpengaruh dengan langkah-langkah sebagai berikut: Pastikan adanya pengaruh antara sebab terhadap akibat dengan menggunakan data Kalau mungkin dengan membuat / mencoba persoalan yang sama

Teknik pengendalian mutu/kualitas yang dapat digunkan pada langkah ini adalah sebagai berikut: Diagram Pareto Stratifikasi Diagram Pencar 4. MERENCANAKAN PERBAIKAN - Pikirkan segala cara penanggulangannya yang mungkin.