PENYEDAP FLAVOUR (RASA DAN AROMA) Penyedap Flavor (Aroma dan Rasa) Kelompok 4 : Arrafi Diena A. Arifa Novianti E.P. Arifah Putrining A. Asri Oktaviani R. Fadhil Ibrohim Sari Nurmayani PENYEDAP FLAVOUR (RASA DAN AROMA) KELOMPOK 4
What ? Alami Buatan Bahan penyedap rasa atau penegas rasa adalah zat yang dapat meningkatkan cita rasa makanan. (taste enhancer) Pemberi aroma adalah zat . yang dapat memberikan aroma tertentu pada makanan atau minuman, sehingga dapat membangkitkan selera konsumen.
What ? Alami Jenis Penyedap Rasa Buatan Jenis Pemberi Aroma Alami : berasal dari rempah-rempah (misalnya: bawang putih, pala, merica, ketumbar). 2. Sintetik atau buatan : tiruan dari bahan alami, untuk mencukupi kebutuhan dan permintaan pengguna. (misalnya : MSG dan Vetsin) Jenis Pemberi Aroma Alami : Zat pemberi aroma yang berasal dari bahan segar atau ekstrak dari bahan alami, misalnya minyak atsiri dan vanili. Sintetik, misalnya: amil asetat (aroma pisang), amil kaproat (aroma apel), etil butirat (aroma nanas), vanilin (aroma vanili), dan metil antranilat (aroma buah anggur).
What ? Alami Penyedap rasa : Buatan MSG (Monosodium glutamat) : Penegas rasa Vetsin : Penegas rasa Asam Sitrat : rasa asam seperti jeruk Asam Asetat : rasa asam cuka
What ? Alami Buatan Pemberi Aroma
Whom ? Alami Buatan Bahan Pangan yang tidak memiliki Rasa dan aroma yang khas, seperti : Produk olahan pati dan tepung Kembang gula Beberapa jenis sayuran 2. Bahan Pangan yang kehilangan cita rasa saat pemrosesan Produk olahan daging (Sosis, Bakso dan kornet) Agar–agar dan Jeli Kue kering
Why ? Alami Meningkatkan cita rasa dan aroma makanan. Buatan Meningkatkan cita rasa dan aroma makanan. Mengembalikan cita rasa yang hilang saat pemrosesan Memberi cita rasa pada makanan yang tidak memilikinya Mempertegas fungsi rasa komponen – komponen makanan Menutupi atau menyembunyikan aroma bahan pangan yang tidak disukai.
How ? Alami Penyedap rasa Buatan Penyedap rasa Sebagian besar penyedap rasa tidak memiliki rasa sendiri namun, senyawa tersebut dapat meningkatkan atau mempertajam komponen – komponen rasa yang sudah ada dalam suatu makanan.
How ? Pemberi Aroma Alami Buatan Senyawa Pemberi aroma adalah senyawa yang mudah menguap (volatil) sehingga mudah untuk terbaca oleh saraf olfactory. Senyawa tersebut memiliki aroma yang lebih tajam sehingga dapat menutupi aroma asli suatu bahan pangan.