Transformasi 2D Grafika Komputer.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Translasi Rotasi Refleksi Dilatasi
Advertisements

Example 1 : Tentukan matriks refleksi terhadap garis y = x Jawab: K = R(-450) * Refleksi thd sb-y * R(450) 2/2 2/2 0 -2/2 2/2 0 0.
Geometric Transformations
Transformasi Linier.
Bentuk Koordinat Koordinat Kartesius, Koordinat Polar, Koordinat Tabung, Koordinat Bola Desember 2011.
TRANSFORMASI GEOMETRI
Transformasi geometri.  Pemindahan objek (titik, garis, bidang datar) pada bidang.  Perubahan yang (mungkin) terjadi: Kedudukan / letak Arah Ukuran.
Grafika Komputer (TIZ10)
Grafika Komputer (TIZ10)
Bab 5 TRANSFORMASI.
Koordinat Kartesius, Koordinat Tabung & Koordinat Bola
KOMPUTER GRAFIKA TRANSFORMASI 2D (ROTASI DAN SHEARING)
Transformasi Geometri
TRANSFORMASI.
Koordinat Kartesius, Koordinat Tabung & Koordinat Bola
TRANSFORMASI GEOMETRI.
KOMPUTER GRAFIKA TRANSFORMASI 2D (TRANSLASI DAN SKALA)
6. SISTEM PARTIKEL.
Selamat Bertemu Kembali
2. VEKTOR 2.1 Vektor Perpindahan B
3.6 Gerak Melingkar Beraturan
TRANSFORMASI.
QUIZ Diketahui vektor a, b, dan c:
TRANSFORMASI 2D.
BENDA TEGAR Suatu benda yang tidak mengalami perubahan bentuk jika diberi gaya luar F Jika pada sebuah benda tegar dengan sumbu putar di O diberi gaya.
Transformasi Geometri Sederhana
Transformasi Geometri Sederhana
TRANSFORMASI Created By : Kelompok 3
GEOMETRI Probolinggo SMK Negeri 2 SUDUT DAN BIDANG.
Anna Dara Andriana, S.Kom., M.Kom
Transformasi geometri
dan Transformasi Linear dalam
Dasar teori dan algoritma grafika komputer
Program Studi S-1 Teknik Informatika FMIPA Universitas Padjadjaran
AYO BELAJAR TRANSFORMASI GEOMETRI !!!
TRANSFORMASI GEOMETRI Transformasi Geometri
Program Studi S-1 Teknik Informatika FMIPA Universitas Padjadjaran
PERPUTARAN ( ROTASI ) Selanjutnya P disebut pusat rotasi dan  disebut sudut rotasi.  > 0 jika arah putar berlawanan arah putaran jarum jam.
Bab 1 Muatan dan Medan Listrik
Transformasi MENU NAMA: ERFIKA YANTI NIM:
Aljabar Linear Elementer
Transformasi 2D.
KOMPUTER GRAFIKA TRANSFORMASI 2D (TRANSLASI DAN SKALA)
KOMPUTER GRAFIKA TRANSFORMASI 2D (ROTASI DAN SHEARING)
Kelompok 2 Agra Ahmad Afandi Ahmad Afif Alfian Hadi Pratama
TRANSFORMASI OBJEK (TRANSFORMASI AFFINE 2D DAN 3D)
Nur Cahya Setyaningsih
Teknologi Dan Rekayasa
OPERASI GEOMETRI Yohana Nugraheni.
Transformasi 3 Dimensi Disampaikan oleh: Edy Santoso, S.Si., M.Kom
Translasi (Pergeseran)
TRANSFORMASI 2 DIMENSI Oleh : Hieronimus Edhi Nugroho, M.Kom
Transformasi 2 Dimensi.
Grafika Komputer Transformasi 2 Dimensi.
DIMENSI DUA transformasi TRANSLASI.
KESETIMBAGAN Pertemuan 10.
Transformasi 3D Grafika Komputer Defiana Arnaldy, M.Si
Ihr Logo Dasar teori dan algoritma grafika komputer.
Peta Konsep. Peta Konsep C. Penerapan Matriks pada Transformasi.
Transformasi Geometri 2 Dimensi
Peta Konsep. Peta Konsep A. Macam-Macam Transformasi.
Kesetimbangan Rotasi dan Dinamika Rotasi
Transformasi Geometri 2 Dimensi
Peta Konsep. Peta Konsep A. Komposisi Transformasi.
Konsep dan Representasi Dimensi 3 (3D)
ULANGAN SELAMAT BEKERJA Mata Pelajaran : Matematika
Peta Konsep. Peta Konsep C. Transformasi Geometris.
Peta Konsep. Peta Konsep A. Komposisi Transformasi.
TRANSFORMASI GEOMETRI. Apa aja sih benda yang berotasi di sekeliling kita.
KOMPUTER GRAFIKA TRANSFORMASI 2D (TRANSLASI DAN SKALA)
Transcript presentasi:

Transformasi 2D Grafika Komputer

Transformasi Merupakan metode untuk mengubah lokasi titik. Jika sebuah titik p dilakukan transformasi, maka dapat dirumuskan: (Qx, Qy) = T(Px, Py) atau Q = TP T q p

Transformasi Affine Merupakan metode paling umum digunakan dalam grafika komputer. Menggunakan matriks dalam menghitung posisi objek yg baru. Rumus umum : Dimana P, Q dan tr merupakan vektor jarak, atau

Bentuk dasar transformasi Translasi Skala Rotasi

Translasi Transformasi geser adalah transformasi yg menghasilkan lokasi baru dari sebuah objek sejauh pergeseran tr = (trx, try) Translasi tidak mengubah bentuk objek Oleh karena perkalian p dengan matriks identitas hrs sama, maka diperoleh

Contoh kasus Jika diketahui sebuah titik p (-4, 7) dan vektor translasi (8, -9), hitung lokasi baru dan gambarkan dalam diagram cartesus!

Skala Transformasi skala akan mengubah bentuk objek sebesar skala Sx, Sy, sehingga: Maka matriks transformasi M adalah Dan vektor tr = 0.

Skala Transformasi skala dilakukan thd titik pusat (0, 0), karena setiap titik P akan digeser sebesar Sx dari titik pusat sumbu x dan sejauh Sy dari titik pusat sumbu y. Skala Sx =2, Sy = 2

Skala Jika kedua skala berisi nilai yg sama, Sx = Sy maka akan diperoleh uniform scaling, objek akan diperbesar (magnification) pada kedua sumbu sebesar |S| Jika 0<s<1 maka diperoleh objek diperkecil (demagnification) , akan diperoleh penskalaan differensial (Differential scaling) Jika salah satu faktor skala sama dg 1 maka akan diperoleh transformasi strain.

Rotasi Dg menggeser semua titik P sejauh sudut q dg tr = 0 dan titik pusat pemutaran berada di titik (0, 0). Q = T(P) mempunyai bentuk: Dg asumsi menggunakan sudut q positif dan berlawanan arah jarum jam,maka dapat disusun mariks transformasi M sbb:

Rotasi Contoh kasus, diketahui titik-titik P1 = (1, 1); P2 = (3, 1); P3 = (3,2); P4(1, 2); putar objek sebesar 600 terhadap titik pusat (0, 0)!.

Penyelesaian Q1 = ((1*0.5)+(1*-0.8660), (1*0.8660)+(1*0.5)) Dg cara yg sama diperoleh Q2, Q3, Q4.

Skala / rotasi dg sembarang titik pusat Contoh kasus sama, tetapi dg titik pusat (3, 2) Penyelesian: Karena objek diputar pada titik pusat (3, 2) maka sebelum dirotasi, objek ditranslasikan dulu sebesar (-3, -2) titik pusat berimpitan dg titik pusat (0, 0), setelah itu objek diputar 600 dan kemudian hasil pemutarannya ditraslasikan (3, 2) .

Translasi sebesar (-3, -2) akan menghasilkan: Q1=(1-3, 1-2) = (-2,-1) Q2=(3-3, 1-2) = (0, -1) Q3=(3-3, 2-2) = (0, 0) Q4 =(1-3,2-2) = (-2, 0) Titik Q1’, Q2’, Q3’, Q4’ dirotasikan sebear 600 : Q1’=(-0.134, -2.232) Q2’=(0.8660, -0.500) Q3’=(0.000, 0.000) Q4’ =(-1.0, -1.732)

3. Titik Q1’’, Q2’’, Q3’’, Q4’’ ditranslasikan sebesar (3, 2), shg diperoleh: Q1=(2.866, -0.232) Q2=(3.866, 1.500) Q3=(3.000, 2.000) Q4 =(2.000, 0.268)

Transformasi homogeneous Transformasi dg menggabungkan translasi, penskalaan, dan rotasi ke dalam satu model matriks. Keutungannya: kita tidak perlu membuat prossedur-prosedur khusus untuk tiap jenis transformasi tapi cukup dengan perkalian perkalian matriks.

Rumus

Tugas 2 Buat program untuk menggambar objek dan terapkan konsep transformasi Waktu 1 minggu. Transformasi (Translasi, skala, rotasi) Kelompok 2 orang