MODUL16 Aplikasi Fitur Bentuk

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Melakukan Entry Data dengan OCR (Optical Character Recognition)
Advertisements

PENGENALAN POLA Dr. Kusrini, M.Kom.
Daniel Richard Andriessen S1 Sistem Komputer
Oleh: Hanny Kristianto
Cara-cara Penggambaran Khusus
Seorang anak sedang bermain di ruang tamu. Mula-mula ia bergerak ke arah timur (kanan) sejauh 10 m. Kemudian belok ke arah utara sejauh 4 m. Lalu merangkak.
Image color feature Achmad Basuki
CITRA BINER Kuliah ke 11 4/7/2017.
Konsep dasar Pengolahan citra digital
CS3204 Pengolahan Citra - UAS
Mobile Robot Pengikut Gerak Objek
Ciri Bentuk Pada Citra.
PERTEMUAN KETIGA Keyboard HARDWARE.
VISION.
Dr. V. Lilik Hariyanto, M.Pd. PENDIDIKAN TEKNIK SIPIL PERENCANAAN
MEMBUAT TABEL Tombol untuk membuat tabel ada di menu insert
 Tabel sangat penting artinya dalam desain web. Karena dengan menggunakan tag table Anda dapat membuat halaman web "terbagi" pada beberapa kolom atau.
BAHAN AJAR PENJASORKES
FUNGSI PERTEMUAN 6 D E W I.
PERANCANGAN DAN ANALISIS SISTEM PENGENALAN WAJAH BERBASIS ALGORITMA PRINCIPAL COMPONENT ANALYSIS (PCA) Oleh Krisna Gunawan JURUSAN TEKNIK KOMPUTER.
Gerak 2 Dimensi 2 Dimensional Motion
Keseimbangan, Penekanan, Kesatuan
MODUL KULIAH 10 Ekstraksi Fitur Bentuk
Modul 1 PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA
MODUL 12 Aplikasi Pengenalan Kematangan Tomat (Fitur Warna)
MODUL 3 PERBAIKAN KUALITAS CITRA
Pengalamatan sel, Pembuatan dua buah table & Pengolahan Database
Modul 1 PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA
2 Pengolahan Citra Digital
MODUL KULIAH 2 FORMASI CITRA
Pertemuan 1 Introduction
Interaksi Manusia & Komputer
Berkelas.
MODUL14 Segmentasi Citra
Ilman Pangeran (G ) M Rachmatarramadhan (G ) Alfandio Grasheldi (G )
MODUL 5 Domain Frekuensi dan Filtering Domain Frekuensi
Operasi-operasi Dasar Pengolahan Citra Digital
Oleh : Yusuf Nurrachman, ST., MMSI
MODUL 9 Ekstraksi Fitur Warna
CS3204 Pengolahan Citra - UAS
MODUL 4 PERBAIKAN KUALITAS CITRA (2)
MODUL 6 Noise dan Reduksi Noise
3D Mixed Reality berbasis Analisis Kedalaman Objek Nyata 3D
PERTEMUAN KETIGA Keyboard HARDWARE.
Arif hidayat Gerak Pada Garis Lurus Arif hidayat
Floor Plan Pertemuan Matakuliah : W Desain Interior 1
PERTEMUAN 11 Morfologi Citra
Membuat Dokumen dengan Software Pengolah Angka
PERTEMUAN 14 EKSTRAKSI FEATURE LOCAL TERNARY PATTERN
Nana Ramadijanti, Ahmad Basuki, Hero Yudo Martono
OPERASI PADA CITRA BINER
KOMPONEN TEKNIK LALU LINTAS Pertemuan 2
Latihan Soal Kinematika Partikel
Irma Damayantie, S.Ds., M.Ds. Prodi Desain Interior - FDIK
Pengantar Mobile Sensor.
DESAIN GRAFIS IMK 2015 Laseri, S.Kom.
Robot Pemantau Erupsi Gunung Berapi
PRA MENULIS BRAILLE.
Animasi Tweening.
PRA MEMBACA BRAILLE TAHAP KETIGA.
Konsep Dasar Pengolahan Citra
Segmentasi Gambar Pertemuan 10
IMPLEMENTASI PERBAIKAN CITRA METODE CONTRAST STRETCHING PADA KAMERA CMUCAM3 DAN HISTOGRAM EQUALIZATION PADA GROUND STATION UNTUK KOMURINDO 2012 Oleh: Dede.
PENGENALAN CITRA DIGITAL
KONSEP DASAR CITRA DIGITAL
Pertemuan 10 Mata Kuliah Pengolahan Citra
KONSEP DASAR CITRA DIGITAL
REKOGNISI CITRA Konsep Dasar Rekognisi
PENGANTAR PENGOLAHAN CITRA
PENDALAMAN MATERI IDENTIFIKASI DAN ASESMEN ANAK TUNANETRA
Transcript presentasi:

MODUL16 Aplikasi Fitur Bentuk Nana Ramadijanti, Ahmad Basuki, Hero Yudo Martono

Materi Kuliah Aplikasi Pengenalan Angka dengan Tulisan Tangan Aplikasi Penentuan Arah Gerakan Robot Aplikasi Pencarian Posisi Lilin

Aplikasi Pengenalan Angka Melalui Tulisan Tangan Pengenalan angka merupakan aplikasi pengolahan citra sederhana, tetapi pengenalan melalui tulisan tangan mempunyai kompleksitas yang tinggi Aplikasi ini banyak digunakan sebagai mesin scanner dari tulisan tangan, misalkan untuk mengetahui nilai dari sebuah cek, atau program pembelajaran menulis angka untuk anak-anak. Aplikasi pengenalan angka juga dapat digunakan untuk membaca not balok/not jawa secara otomatis, atau membaca plat nomor kendat]

Aplikasi Pengenalan Angka Untuk Mengetahui Nilai Uang Pada Cek

Aplikasi Pengenalan Angka Untuk Pembelajaran Menulis Angka

Aplikasi Pengenalan Angka Aplikasi untuk membuat database fitur dari setiap angka (0-9) dari berbagai kemungkinan bentuk tulisan tangan. Aplikasi ini dijalankan dengan tulisan dari beberapa orang yang kemudian disimpan di dalam database Aplikasi untuk mengenali angka, yang dilakukan dengan membandingkan fitu dari angka yang ditulis dengan data fitur dalam database.

Aplikasi Membuat Database Fitur

Aplikasi Pengenalan Angka

Model Angka Setiap angka disimpan sebagai file gambar dengan nama file sesuai dengan angka yang tertera, misalkan angka 4 disimpan dalam file 4.jpg

Integral Proyeksi Integral Proyeksi adalah suatu teknik yang menjumlahkan nilai setiap kolom atau setiap baris. Integral Proyeksi didefinisikan dengan :

Contoh Integral Proyeksi 1 3 2 6 Integral proyeksi vertikal Integral proyeksi horisontal Fitur : 1 3 2 1 6 1 2 2 2 6 1 1

Contoh Pencocokan Fitur dengan I.Proyeksi 1 3 2 6 Integral proyeksi horisontal Integral proyeksi vertikal Fitur angka 4: 1 3 2 1 6 1 2 2 2 6 1 1 Fitur Angka 7: 2 2 2 2 2 1 6 1 1 1 1 1 Nilai perbedaan= 1+1+0+1+4+0+4+1+1+5+0+0=18

Contoh Pencocokan Fitur dengan I.Proyeksi 1 4 2 Integral proyeksi vertikal Integral proyeksi horisontal 3 Fitur angka 0: 4 2 2 2 2 4 4 2 2 2 2 4 Fitur Angka 8: 3 3 3 3 3 3 4 2 4 2 2 4 Nilai perbedaan= 1+1+1+1+1+1+0+0+2+0+0+0=7

PLAN & PROBLEM Robot berjalan sepanjang lintasan dalam gedung Sensor robot menggunakan kamera Gerakan robot bisa lurus, berhenti, belok kiri dan belok kanan. Permasalahan: Bagaimana mengetahui arah gerakan robot?

Gambar Dari Kamera Robot LURUS LURUS BELOK KIRI BELOK KANAN BERHENTI Bagaimana membedakan dan menentukan apakah robot akan bergerak lurus, belok kiri, belok kanan dan berhenti berdasarkan gambar-gambar di atas

Gambar Dari Kamera Robot LURUS LURUS BELOK KIRI BELOK KANAN BERHENTI HISTOGRAM PROYEKSI ?

HISTOGRAM PROYEKSI LURUS BELOK KANAN BELOK KIRI LURUS BERHENTI

DIFFERENSIAL HISTOGRAM PROYEKSI

Penentuan Arah Gerakan Bila nilai max dhx bagian kiri lebih besar dari max dhx bagian kanan maka robot belok kiri. Bila nilai max dhx bagian kanan lebih besar dari max dhx bagian kiri maka robot belok kanan. Bila max dhx bagian kiri sama atau mirip dengan max dhx bagian kanan maka: bila hx<25% tinggi gambar maka berhenti bila tidak maka terus.

Bagaimana mendapatkan lokasi api lilin secara otomatis? Segmentasi Tracking dengan Proyeksi Integral Posisi luasan api (x1 y1) sd (x2 y2) Mendeteksi posisi api lilin menggunakan segmentasi kemudian hasilnya di tracking untuk mengetahui luasan api lilin dan titik pusatnya

Desain Sistem Tracking api lilin Api

Hasil Pencarian Posisi Lilin Segmentasi merupakan proses untuk memisahkan objek yang kita ambil dengan latar belakang menggunakan teknik pengelompokan warna-warna yang mendekati warna objek yang kita tentukan mendapatkan lokasi api lilin dilakukan dengan cara segmentasi dengan mencari rata-rata RGB dan tracking dengan cara proyeksi integral.

Mendapatkan jarak api lilin Segmentasi merupakan proses untuk memisahkan objek yang kita ambil dengan latar belakang menggunakan teknik pengelompokan warna-warna yang mendekati warna objek yang kita tentukan mendapatkan lokasi api lilin dilakukan dengan cara segmentasi dengan mencari rata-rata RGB dan tracking dengan cara proyeksi integral. Jauh Sedang Dekat

Terima Kasih