Drunculus medinensis Nurhalina, SKM,M.Epid.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
CESTODA Cacing dewasa hidup dalam saluran usus vertebrata
Advertisements

Dr.Nora Harminarti,M.Biomed
Dr.Nora Harminarti,M.Biomed
PENYAKIT PARASITER (HELMINTHIASIS) NEMATODOSIS II
CESTODA Cacing dewasa hidup dalam saluran usus vertebrata
Kelompok rabu : Andrean Dwi audini Mariana Meyske Pala
NeMaThElMiNtHeS ♣NeMaToDa♣
NEMATHELMINTHES Guru pembimbing : Arina Ernawati, S.pd Kelas : X-5
Kelompok 2.
PARASITOLOGI Oleh : biologi93.
Kelainan Sistem Pencernaan
TBC.
.. SUSPEK TYPOID ...
PARASITOLOGI ADALAH ILMU YANG MEMPELAJARI PARASIT
PENGANTAR PARASITOLOGI
EPIDEMIOLOGI PENYAKIT PARASITIK Prof.SOEDARTO, MD. DTMH, PhD.
HELMINTOLOGI Oleh DR. Mudatsir, M. Kes
By: dr. Nurhayati, M. Biomed (Parasitologi FK UNAND)
TREMATODA PENDAHULUAN
Pengenalan Penyakit Zoonosis pada Babi
OLEH : MARLINA CATUR RAHAYU NIM : G0C016059
TREMATODA (CACING DAUN)
AWAL IKHWAN SYARIF MUSDLIFAH SULISTIANI SUPARMAN
Kelompok 15 Mila Fauziah Rizky Humairah “Paragonimus westermani”
MATERI CACING Schistosoma mansoni
HELMINTOLOGI.
Kelompok 11 Anisa Carolin Fitroh Amandini Novi Kurnia
CACING FILARIA LOA-LOA DAN ONCHOCERCA VOLVULUS
Nematoda Usus Trichuris trichiura Ancylostoma duodenale
Oleh : dr. Irfan Rahmanto
  NEMATODA JARINGAN   Penyakit kaki gajah (Filariasis) adalah penyakit menular yang disebabkan oleh infeksi cacing filaria yang ditularkan oleh berbagai.
Oleh Nurhalina, SKM, M.EPid
Kata malaria berasal dari bahasa Italia yaitu Male dan Aria yang berarti hawa buruk. Pada zaman dulu, orang beranggapan bahwa malaria disebabkan oleh udara.
TREMATODA Trematoda termasuk dalam filum Platyhelminthes
Trichostrongylus spp Strongyloides stercoralis
VARISELA (chickenpox)
Oleh Nurhalina, SKM, M.Epid
Pemberian Obat Cacing pada Anak Balita
Nematoda Jaringan Yusthin M.Manglapy.
Penyakit Kaki Gajah (Filariasis atau Elephantiasis)
DEPARTMENT OF PARASITOLOGY
Filum Nemathelminthes
RINGKASAN KULIAH PARASIT
TREMATODA PENDAHULUAN
CACING TAMBANG.
Pediculus humanus capitis (Kutu rambut)
YONI MAI PUTRI IIB.
Demam Tifoid Eggi Arguni.
INFEKSI CACING TAMBANG
TREMATODA HATI (liver flukes)
PENYAKIT TUMBUHAN YANG DISEBABKAN NEMATODA
OLEH: ERNI YUSNITA LALUSUS, SKM
TREMATODA PENDAHULUAN
Filaria Arina Dwi Saputri.
DINAS KESEHATAN KABUPATEN BLITAR SEKSI PEMBERANTASAN PENYAKIT
SATUAN ACARA PENYULUHAN PENYAKIT CACINGAN
FILARIA & FILARIASIS CACING FILARIA FILARIASIS
TRICHOMONIASIS VAGINALIS
PARASITOLOGI.
Nematoda Usus II Oleh kelompok 4 : Annisa Duma Sari Dela Adrianti
Phylum Nemathelminthes
DINAS KESEHATAN KABUPATEN PASAMAN BARAT PROGRAM PENANGGULANGAN PENYAKIT MENULAR KEGIATAN PEMUSNAHAN/KARANTINA SUMBER PENYAKIT MENULAR FILARIASIS/ELEPHANTIASIS.
Demam Typhoid Oleh: Sarah Nurdiana ( ) Siti Octavia ( )
CRYPTOCOCCUS NEOFOMANS
TUGAS PARASITOLOGI Kelompok : 5 Kelas : B 2011 Disusun Oleh :
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG
CONCEPT MAPPING ABOUT DIARE DI SUSUN OLEH : AWINDA SARI AHMAD REDHO HILDA NUR AFNI RAMADHAN SUPRIADIN Y. KALVEIN M.M.
PENDAHULUAN PARASIT ADALAH ORGANISME YANG HIDUP :  SEMENTARA/MENETAP  PADA PERMUKAAN/DI DALAM DENGAN MAKSUD :  MENGAMBIL SEBAGIAN/SELURUH KEBUTUHAN.
Phylum Nemathelminthes
Transcript presentasi:

Drunculus medinensis Nurhalina, SKM,M.Epid

Pendahuluan Filaria yang termasuk dalam superfamili Drancuculoidea disebut juga cacing medina, cacing naga atau Filaria medinensis yang menyebabkan drankunkulosis atau drankunkuliasis. Penyakit ini dilaporkan tersebar di india, Myanmar, Arab, Afrika, Amerika Selatan dan Amerika Tengah Larva akan keluar dari tubuh cacing dewasa jika penderita bberhubungan dengan air , kemudian masuk dan hidup di dalam air.

Anatomi dan Morfologi Cacing dewasa berbentuk silindris, berwarnah putik susu. Panjang cacing betina dapat mencapai 120 mm, sedangkan cacing jantann 40 mm. Bentuk larva filariform denga panjang badan yang mencapai 750 mikron

Daur hidup Manusia adalah hospes definitif dari cacing ini sedangkan cylops bertindak sebagai hospes perantara. Jika larva yang masuk ke dalam air dimakan cylops , larva kemudian akan tumbuh menjadi stadium infektif di dalam tubuh cylops. Pada manusia dapat terinfeksi karena meminum air yang tercemar cylops yang infektif. Di dalam lambung larva akan keluar dari badan cylops dan menembus dinding usus, lalu masuk ke jaringan retropperitoneum dan berkembang menjadi cacing dewasa jantan dan betina yang kemudian mengadakan kopulasi.

Cacing betina yang gravid kemudian lalu menuju ke permukaan tubuh dan membentuk ulkus pada kulit

Gejala klinik Cacing betina dapat menyebabkan ulkus pada kulit Toksemia yang menimbulkan gejala-gejala klinis berupa eritema, urtikaria, pruritus, muual, muntah , diare, dispepsi yang berat dan sinkop. Komplikasi dapat terjadi pada pada ulkus berupa kista bernanah, abses kronik, artritis, siovitis, ankilosis dan kontraktur. Gejala-gejala klinis toksemia yang disertai pembentukan ulkus kulit >>> drankulosis

Diagnosa Dapat ditegakkan jika menemukan cacing dewasa pada ulkus atau ditemukan larva cacing pada cairan ulkus, sebagai upaya untuk memmbantu menegakkan diagnosis dapat dilakukan uji intradermal menggunakan antigen cacing, pemeriksaan radiologi untuk menemukan cacing yang sudah mengapur Memeriksa darah penderita yang menunjukan adanya eusinofilia

Pengobatan Pemberian DEC dalam dosis besar dapat membunuh cacing dewasa maupun larvanya; Jika terjadi gejala sistemik yang timbul akibat alergi dapat diobati dengan memberikan antihhistamin. Akibat toksemia dapat dikurangi dengan mengeluarkan cacing dewasa dari jaringan melalui pembedahan.

Pencegahan Pencegahan terjadinya pencemaran air minum oleh bahan infektif dari penderita yang sakit, Memasak air sebelum diminum dan melakukan disenfeksi air dengan klorida