Lintasan Kompas Ditempuh apabila peta dasar yang diperlukan tidak tersedia. Adanya singkapan detail yang penting tidak dapat dipetakan pada skala peta yang ada
Lintasan Geologi Lintasan geologi yang dibuat yaitu lintasan Kompas Ada 2 cara lintasan geologi : 1.Lintasan terbuka 2.Lintasan tertutup
Contoh lintasan geologi
Cara Pengukuran Perencanaan lintasasan Penentuan panjang langkah Pengamatan
Perencanaan Lintasan Lintasan sebaiknya memotong arah umum penyebaran batuan Lintasan diusahakan melalui tempat yang diduga banyak singkapan Lintasan diusahan tidak melalui daerah-daerah yang sulit
Penentuan panjang langkah Tentukan dahulu banyaknya langkah dalam suatu jarak tertentu,misalnya dalam 5m, 10m Tentukan jarak tertentu pada permukaan yang datar Koreksi langkah pada medan yang naik dan turun
Pengamatan Batuan Struktur Hubungan batas batuan Dsb.
Penggambaran Peta Lintasan Nomor titik pengamatan dan lintasannya Jurus dan kemiringan unsur struktur Batuan dan batas satuan batuan Situasi ( bila diperlukan ) Jarak peta : jarak terukur x cos sudut lereng
Koreksi Koreksi lintasan tertutup Koreksi lintasan terbuka
Koreksi Lintasan Tertutup
Koreksi Lintasan Terbuka
Gambar peta lintasan dan peta geologi