MANUALTERAPI TANGAN – PERGELANGAN INTERVENSI Pertemuan ke 14 Oleh Sugijanto Disampaikan pada kuliah reguler Manualterapi I
TUJUAN INSTRUKSIONAL Mahasiswa memahami Intervensi pada kasuistik Wrist and Hand dengan cara : Mampu menjelaskan metoda dan dosis intervensi manualterapi kasus Wrist and Hand Mampu membedakan indikasi antara metoda dengan pemeriksaan khusus. Mampu mempraktek intervensi manualterapi kasus Wrist and Hand Mampu menilai tentang hasil intervensi manualterapi kasus Wrist and Hand
PERTANYAAN STUDI Sebutkan indikasi intervensi metoda manualterapi bila dijumpai patologi muscle pain sec. Tendinitis, Muscle tightness/contracture, Capsular pattern hypomobility, Joint hypermobility, Joint instability, dan sensoric deficit sec nerve entrapment. Uraikan dan praktekkan Teknik transverse friction pada: tendon Flexor digitorum; Ganglion; .
Uraikan dan praktekkan Joint mobilisation translasi dan roll slide pada sendi Radioulnar distal, Uraikan dan praktekkan Joint mobilisation traksi dan translasi dan roll slide radocarpal; Carpometacarpal I-V, Metacarpophalangea I-V, Proximal dan distal interphalangs. Jelaskan dan praktekkan manipulasi lunatum dan capitatum Uraikan dan praktekkan mobilisasi otot dan contract relax stretching pada tightness/contracture m. Flexors digitorum Jelaskan dan praktekkan terapi latihan pada Wrist, hand and fingers. Jelaskan dan praktekkan pengukuran hasil pada intervensi Wrist, hand and fingers diatas.
INTERVENTION MUSCLE MOBILIZATION. TRANSVESE FRICTION. Wrist and fingers flexor ms. TRANSVESE FRICTION. Pada tendinitis sesuai temuan pemeiksaan. Dgn jari 2-3, arah menyilang tekanan ke anterior
JOINT MOBILIZATION DISTAL RADIOULNAR JOINT. Hanya Translation : Gerakan dorongan pada radius; Pronation dan Supination
WRIST TRACTION Diberikan pada MLPP untuk kasus aktualitas tinggi atau awal mobilisasi Pada pembatasan ROM palmar flexion; dorsal flexion; ulnar deviation; dan radial deviation.
WRIST TRANSLATION CarpaL bones dorong kepalmar untuk dorsal flexion dan ke dorsal untuk palmar flexion juga ulnar deviation, dan radial deviation.
INTERCARPAL JOINT Translation – Manipulation lunatum, capitatum dan scapoidem. Stretching manipulation carpal tunnel. Stretching manipulation guyon’s tunnel
CMC I JOINT Traction in limited ROM (lihat pemeriksaan) Translation in limited ROM dengan arah berlawanan pada abduction dan searah pada gerak flexion & extension. Manipulation. Dengan mendorong ‘pulsed’ metacarpal sambil extension. CMC II – V. JOINTS Traction (lihat pemeriksaan)
MCP JOINTS PIP & DIP JOINTS Traction in MLPP dan limited ROM (lihat pemeriksaan). Translation in limited ROM dengan arah searah gerak fisiologisnya. PIP & DIP JOINTS Traction in limited ROM (lihat pemeriksaan).
Colle’s fracture Immobilization Mobilization: traksi-translasi Ortu jatuh menumpu pd tangan Porotik Injury Immobilization Dinner’s fork deformity Mobilization: traksi-translasi ROM stiff, springy/firm end feel X ray frcture Functional exc
Carpal tunnel syndrome Kontraktur lig carpitransversum Penebalan tendon flexor jari Hypomobile intercarpal degenerasi Stretching flexor’s tendon Mobilisasi intercarpal Stretching lig carpitransversum Massage
Trigger’s finger Degenerasi Irritasi langsung caput metatarsal Transverse friction Tenno synovitis Stretching flexor’s tendon Penebalan synovial membr & tendon Stenosans
De Quervain’s syndrome Perubahan hormonal Rest & splinting jari I 1-3 mgg Regangan fleksi jari I & ulnar deviasi Hindari fleksi jari I & ulnar deviasi Tennosynovitis abd poll longus & ext poll brevis
Hand rheumathoid arthritis Immune reaction Cold therapy Inflamasi mulai synovial membr Joint mobilization Dini Erosi syn. membr – rawan sendi - tulang Cegah kontraktur & deformitas Penebalan kapsul Koreksi cacat Kontraktur Lanjut Lat. Stabilisasi Deformitas sendi Peregangan
DAFTAR PUSTAKA Dvorak, J and Dvorak, V, Medical checklists Manual Medicine, Gerg Thieme Verlag Stuttgart, New York, 1991. Donatelly R, Orthopaedic Physical Therapy, WB Saunders and co, 1998. Goodman, c.c. and Boissonault, W.G., Pathology, implication for the hpysical therapist, WB Saunders Co, Philadelphia, 1998. Kapanji, IA. Physiology of joint Vol I Upper extremity, Churchill Livingstone, Eidinburgh, 1986. Magee DJ, Orthopaedic physical assessment, WB Saunders and co, 2000. Mink, AJF, Extremiteiten, Bohn, Scheltema-Holkema, Utrecht, 1999.