1 AKUNTANSI INTERNASIONAL Modul 8 Pertemuan ke 9 Oleh :

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Akuntansi.
Advertisements

Perkembangan ifrs dan iasb
AKUNTANSI KOMPARATIF I
Standar Akuntansi Keuangan (SAK)
PASAR DAN PEMERINTAH DALAM PEREKONOMIAN MODERN (Samuelson Ch.2)
AKUNTANSI INTERNASIONAL MALAYSIA
& Globalisasi Pendidikan Pancasila.
1 Modul 7 Pertemuan ke 7 Oleh : SUHARMADI,DRS.AK.MM.MSi
Peranan Usaha Mikro, Usaha Kecil Dan Menengah (UMKM)
1 Modul 4 Pertemuan ke 4 Oleh : SUHARMADI,DRS.AK.MM.MSi
MODUL STUDI KELAYAKAN BISNIS
MODUL SEMINAR AKUNTANSI MODUL 4 AKUNTANSI DANA PENSIUN DOSEN :
1 AKUNTANSI INTERNASIONAL Modul 11 Pertemuan ke 12 Oleh :
BAB 8 AKUNTANSI UNTUK AS SALAM TUJUAN PEMBELAJARAN
AKUNTANSI INTERNASIONAL
MANAJEMEN PERSEDIAAN DAN LOGISTIK POKOK BAHASAN : MODUL 5 - 6
ISAK 8 Penentuan Apakah Suatu Perjanjian Mengandung Sewa
1 MODUL SEMINAR AKUNTANSI MODUL 7 DOSEN : DRS. SUHARMADI, AK. MM. MSI
AKUNTANSI INTERNASIONAL
BAB I MANAJEMEN KEUANGAN
MODUL SEMINAR AKUNTANSI MODUL 10 DOSEN : DRS. SUHARMADI, AK. MM. MSI
AKUNTANSI INTERNASIONAL DOSEN: Afrizon, SE., Akt., M. Si
ANALISIS LAPORAN KEUANGAN INTERNASIONAL
1 Modul 2 Pertemuan ke 2 DOSEN : DRS. SUHARMADI AK.MM, MSi
Upaya untuk melakukan harmonisasi standar akuntansi telah dimulai jauh
Akuntansi Pertambangan Umum
1 AKUNTANSI INTERNASIONAL MODUL 1 PERTEMUAN KE 1 DOSEN :
AKUNTANSI INTERNASIONAL
MODUL SEMINAR AKUNTANSI MODUL 5 DOSEN : DRS. SUHARMADI, AK. MM. MSI
AKUNTANSI INTERNASIONAL
1 MODUL SEMINAR AKUNTANSI MODUL 8 DOSEN : DRS. SUHARMADI, AK. MM. MSI
AKUNTANSI INTERNASIONAL
PENGAKUAN DAN PENGUKURAN PENDAPATAN DAN BEBAN DALAM AKUNTANSI SYARIAH
P K K UNIVERSITAS MERCUBUANA JAKARTA
Persekutuan : Pembentukan, Operasi dan
AKUNTANSI INTERNASIONAL
AKUNTANSI PERPAJAKAN PAJAK TANGGUHAN (PSAK 46) MODUL 14 Dr.Harnovinsah
1 MODUL SEMINAR AKUNTANSI MODUL 9 DOSEN : DRS. SUHARMADI, AK. MM. MSI
MODUL SEMINAR AKUNTANSI MODUL 12 DOSEN : DRS. SUHARMADI, AK. MM. MSI
Program Kuliah Kelas Karyawan
(Aspek Makro) UNIVERSITAS MERCU BUANA 2012 EKONOMIKA
MODUL SEMINAR AKUNTANSI CASH FLOW MODUL 2 DOSEN :
AKUNTANSI INTERNASIONAL
AKUNTANSI INTERNASIONAL
Perkenalkan… Mortigor Afrizal Purba,SE,MAk.
REFERENSI Frederick D.S. Choi & G.K. Meek Akuntansi Internasional. Buku 1 & 2, Edisi 6. Penerbit: Salemba. Jakarta Frederick D.S. Choi & G.K. Meek.
Persekutuan tentang Investasi Awal dan
Akuntansi Operasi Kantor Cabang
MODUL SEMINAR AKUNTANSI AKUNTANSI PERBANKAN MODUL 10 DOSEN :
MANAJEMEN KEUANGAN FUNGSI DAN RUANG LINGKUP MODUL 1 DOSEN :
MANAJEMEN INVESTASI dan PASAR MODAL
1 AKUNTANSI INTERNASIONAL Modul 3 Pertemuan ke 3 DOSEN
Likuidasi Persekutuan
Akuntansi Operasi Kantor Cabang
MANAJEMEN INVESTASI DAN PASAR MODAL
STRATEGI OPERASI UNTUK BARANG DAN JASA
1 Modul 5 Pertemuan ke 5 Oleh : SUHARMADI,DRS.AK.MM.MSi
Pelaporan dan Pengungkapan Keuangan
Akuntansi Internasional
PENETAPAN HARGA TRANSFER DAN PERPAJAKAN INTERNATIONAL
SISTEM AKUNTANSI KEUANGAN MEKSIKO
Risiko pasar terdapat dalam berbagai bentuk. Meskipun fokus terhadap
Bab 4 Standar Audit dan Akuntansi Global
Konvergensi IFRS dan Perpajakan
Persekutuan : Pembentukan, Operasi dan
AKUNTANSI INTERNASIONAL
05 PENGANTAR BISNIS MEMAHAMI KONTEKS BISNIS GLOBAL
STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN (SAK) BERBASIS IFRS Kelompok 1.
STANDAR AKUNTANSI BADAN USAHA BISNIS: INTERNATIONAL FINANCIAL REPORTING STANDAR (IFRS) DEDY KUSUMA ( ) IKHSAN ( ) SITI SYAHADAH.
Pengembangan Sistem Informasi Erliyan Redy Susanto.
Transcript presentasi:

1 AKUNTANSI INTERNASIONAL Modul 8 Pertemuan ke 9 Oleh : SUHARMADI,DRS.AK,MM.MSi FAKULTAS EKONOMI JURUSAN AKUNTANSI Jakarta 2012 ‘12 Akuntansi Internasional Suharmadi, Drs.AK,MSi 1 Pusat Bahan Ajar dan E-learning Universitas Mercu Buana http://www.mercubuana.ac.id

3 SURVEI HARMONISASI INTERNASIONAL Para pendukung harmonisasi internasional mengatakan bahwa harmonisasi (bahkan standarisasi) memiliki banyak keuntungan. Sir Bryan Carsberg, mantan Sekretaris Jenderal IASC, menulis sekitar bulan September 2000 : Pendekatan yang hati-hati untuk menganalisis keinginan akan harmonisasi internasional memperlihatkan bahwa biaya dan manfaat yang diperoleh berbeda-beda dari satu kasus ke kasus yang lain. Mereka yang menggunakan bahasa Inggris sebagai bahasa Ibu mungkin merasa beruntung bahwa Inggris menjadi bahasa kedua yang sangat banyak digunakan diseluruh dunia. Namun demikian, meskipun dapat dilakukan, kita tidak dapat memperoleh kesepakatan bahwa Inggris atau bahasa umum lainnya harus digunakan untuk menggantikan 6.800 bahasa atau lebih yang sekarang ini digunakan di dunia. Kita mengakui bahwa bahasa merupakan wahana budaya yang tak tergantikan dan bahwa penghapusan budaya yang berbeda akan menyebabkan kerugian yang sangat besar dalam bidang sastra dan ekspresi budaya lainnya. Bagaimana dengan harmonisasi perpajakan dan sistem jaminan sosial ? Kalangan usaha akan mengalami manfaat yang cukup besar dalam perencanaan, biaya sistem dan pelatihan, dan sebagainya dari harmonisasi. Namun kasus ini menunjukkan kepada kita kerugian harmonisasi yang lain. Perpajakan dan sistem jaminan sosial memiliki pengaruh yang kuat terhadap efisiensi ekonomi. Sistem yang berbeda memiliki pengaruh yang berbeda. Kemampuan untuk membandingkan cara kerja pendekatan yang berbeda di negara yang berbeda menyebabkan negara-negara mampu melakukan peningkatan sistem mereka masing- masing. Negara-negara saling berkompetisi dan kompetisi memaksa mereka untuk mengadopsi sistem yang efisien melalui beroperasinya semacam kekuatan pasar. Persetujuan atas sistem perpajakan yang satu akan menjadi seperti pendirian kartel dan akan menghilangkan manfaat yang akan diperoleh dari kompetisi antar negara. Sebuah tulisan terbaru juga mendukung adanya suatu “GAAP global” yang terharmonisasi. Beberapa manfaat yang disebutkan antara lain : 1. Pasar modal menjadi global dan modal investasi dapat bergerak diseluruh dunia tanpa hambatan berarti. Standar pelaporan keuangan berkualitas tinggi yang ‘12 Akuntansi Internasional Suharmadi, Drs.AK,MSi 3 Pusat Bahan Ajar dan E-learning Universitas Mercu Buana http://www.mercubuana.ac.id

5 Dua pendekatan yang diajukan sebagai solusi guna mengatasi permasalahan yang terkait dengan isi laporan keuangan lintas batas : (1) Rekonsiliasi (2) Pengakuan bersama ( yang disebut sebagai “imbal balik”/resiprositas) Rekonsiliasi berbiaya lebih rendah bila dibandingkan dengan penyusunan laporan keuangan lengkap berdasarkan prinsip akuntansi yang berbeda. Namun hanya menyajikan ringkasan, bukan gambaran perusahaan yang utuh. Pengakuan bersama terjadi apabila pihak regulator diluar negara asal menerima laporan keuangan perusahaan asing yang didasarkan pada prinsip-prinsip negara asal. Imbal balik tidak meningkatkan perbandingan laporan keuangan lintas negara dan dapat menimbulkan “lahan bermain yang tidak seimbang” yang mana memungkinkan perusahaan-perusahaan asing menerapkan standar yang tidak terlalu ketat bila dibandingkan dengan yang diterapkan terhadap perusahaan domestik. Perdebatan mengenai harmonisasi mungkin tidak akan pernah terselesaikan dengan penuh. Sebagian besar perusahaan secara sukarela mengadopsi Standar Pelaporan Keuangan Internasional (International Financial Reporting Standards-IFRS). Dan banyak pula negara yang telah mengadopsi IFRS secara keseluruhan. Standar akuntansi internasional digunakan sebagai hasil dari : (a) Perjanjian internasional atau politis; (b) Kepatuhan secara sukarela (atau didorong secara profesional); (c) Keputusan oleh badan pembuat standar akuntansi nasional. Usaha-usaha standar internasional lain dalam bidang akuntansi pada dasarnya dilakukan secara sukarela. Standar-standar itu akan diterima atau tidak tergantung pada orang-orang yang menggunakan standar-standar akuntansi. Saat standar internasional dan standar nasional tidak sama, tidak akan jadi masalah, tetapi ketika kedua standar tersebut berbeda, standar nasional harus menjadi rujukan pertama (mempunyai keunggulan). ‘12 Akuntansi Internasional Suharmadi, Drs.AK,MSi 5 Pusat Bahan Ajar dan E-learning Universitas Mercu Buana http://www.mercubuana.ac.id