Ratna Dyah Suryaratri, MSi. Psikologi Pendidikan FIP-UNj

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
BAB 7. KURVA NORMAL DAN NILAI STANDAR
Advertisements

PROBABILITAS KONTINYU
DISTRIBUSI NORMAL.
Jenis Data & Distribusi
DISTRIBUSI PROBABILITAS NORMAL
BAB IX DISTRIBUSI TEORITIS
Distribusi Peluang Diskrit atau Teoritis (z, t, F dan chi square)
DISTRIBUSI PROBABILITAS NORMAL
Ukuran Variasi atau Dispersi
BAB VI UKURAN VARIASI ATAU DISPERSI (Pengukuran Dispersi) (Pertemuan ke-8) Oleh: Andri Wijaya, S.Pd., S.Psi., M.T.I. Program Studi Sistem Informasi Sekolah.
Dosen: Lies Rosaria, ST., MSi
ESTIMASI.
UKURAN TENDENSI SENTRAL DAN PENYIMPANGAN
UJI NORMALITAS Kolmogorov-Smirnov & Chi-Square Oleh: Roni Saputra, M
Review Statistik (pertemuan 7). Konsep Tendensi Pusat Ukuran tendensi pusat adalah sembarang ukuran yang menunjukkan pusat segugus data, yang telah.
Statistik Inferensial
DISTRIBUSI DISTRIBUSI NORMAL PENDEKATAN NORMAL UNTUK BINOMIAL
Distribusi Probabilitas Normal
Distribusi Probabilitas Normal.
PERTEMUAN Ke- 4 Dosen pengasuh: Moraida Hasanah, S.Si., M.Si
TENDENSI SENTRAL.
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
DISTRIBUSI NORMAL Distribusi normal sering disebut juga distribusi Gauss. Merupakan model distribusi probabilitas untuk variabel acak kontinyu yang paling.
DISTRIBUSI PROBABILITAS DAN DISTRIBUSI SAMPLING
STATISTIK DESKRIPTIF.
(KECENDERUNGAN MEMUSAT)
Estimasi Topik Pembahasan: Konsep estimasi (pendugaan statistik)
Ukuran Kemiringan (Skewness) dan Ukuran Keruncingan (Kurtosis)
STATISTIKA INFERENSIAL
Nanda A. Rumana nandaarumana.blogspot.com
STATISTIK 1 Pertemuan 9: Ukuran Kemencengan dan Keruncingan
Distribusi Normal.
UKURAN NILAI SENTRAL&UKURAN PENYEBARAN
UKURAN VARIASI ATAU DISPERSI (Pengukuran Dispersi)
Distribusi continous.
Statistik Distribusi Probabilitas Normal
DISTRIBUSI KONTINU DISTRIBUSI NORMAL.
Fungsi Distribusi normal
Norma & Arti Skor Tes.
Ukuran Tendensi Sentral
UKURAN NILAI SENTRAL&UKURAN PENYEBARAN
Ukuran Pemusatan - Data Berkelompok
Populasi : seluruh kelompok yang akan diteliti
Ratna Dyah Suryaratri, MSi. Psikologi Pendidikan FIP-UNJ
Probabilitas dan Statistika BAB 5 Distribusi Peluang Kontinu
3.
UKURAN NILAI SENTRAL&UKURAN PENYEBARAN
PPS 503 TEKNIK ANALISA DATA PERTEMUAN KE DUA
TENDENCY CENTRAL Data Interval.
PERTEMUAN I 6/11/2018
BAB 14 PENGUJIAN HIPOTESIS SAMPEL KECIL
Apa itu Statistik? Apa Peranan statistik?.
DISTRIBUSI PROBABILITAS BAG 2 (DISTRIBUSI NORMAL)
Ukuran Pemusatan Data Choirudin, M.Pd
Ukuran Pemusatan Data Choirudin, M.Pd
Soal test individu yang ke 1
UKURAN PENYEBARAN DATA
DISTRIBUSI NORMAL DAN CARA PENGGUNAANNYA
Distribusi Multinormal
BAB 8 DISTRIBUSI NORMAL.
Disusun Oleh : Achmad fadli Tirta pawitra Nana suryana Roland Afnita.
Ukuran Penyebaran Data
A. Ukuran Pemusatan Data
Pertemuan ke 9.
BAB VII UKURAN UKURAN KEMIRINGAN & KERUNCINGAN
STATISTIKA 2 2. Distribusi Sampling OLEH: RISKAYANTO
Z-Score Dalam Distribusi Data Sumber : Dhyah Wulansari
DISTRIBUSI NORMAL.
Ukuran Distribusi.
OLEH : SITTI HAWA, ST, MPW.  Ukuran pemusatan atau disebut rata – rata adalah menunjukan dimana suatu data memusat atau suatu kumpulan pengamatan memusat.
Transcript presentasi:

Ratna Dyah Suryaratri, MSi. Psikologi Pendidikan FIP-UNj Kurva Normal Ratna Dyah Suryaratri, MSi. Psikologi Pendidikan FIP-UNj

Bahasan yang akan dipelajari pada bab ini adalah….. Probabilitas sebagai dasar untuk memahami statistik Distribusi Normal Kurva Normal dan Karakteristiknya Z-scores

Probabilitas Probabilitas adalah dasar dari kurva normnal dan statistik inferensial. Why?  kurva normal memberikan informasi berdasar pada probabilitas.  sebagai dasar untuk menentukan derajat kepercayaan bahwa hasil penelitian yang ditemukan adalah benar.

Distribusi Normal Distribusi Normal  penting untuk pengujian hipotesa Teoeri limit pusat  distribusi dari mean sampel hasil observasi akan mendekati distribusi normal bila jumlah indiviidu sampel makin besar Ahli statistik  Karl Gauss  distribusi normal Penting: - digunakan untuk menarik kesimpulan berdasarkan sampel yang diambil. mendekati distribusi frekuensi dari pengamatn terhadap berbagai kejadian.

Kurva Normal Kurva normal  berbentuk genta/lonceng Representasi visual dari distribusi skor/data. Gambar:

Karakteristik Kurva Normal Mean, median dan modus terletak pada satu titik, tepat di tengah kurva. Simetris. Tail kanan dan kiri  Asymptotic

Hey, That’s Not Normal!

Kurva Normal Contoh: Contoh lain: Sangat sedikit orang yang brilian (IQ) dan sangat sedikit orang dengan IQ Lebih banyak orang dengan IQ rata-rata Contoh lain: Tinggi badan; berat badan; dll.

Kurva Normal (lagii..) Bila skor terdistribusi normal, maka hampir 100% skor akan terlatak antara -3 dan + 3 SD dari mean Mean – 1 SD, maka akan ada 34,1% kasus, dst.

Kurva Normal Mean s/d 1 SD 1 SD s/d 2 SD 2 SD s/d 3 SD 3 SD > Jarak % Skor (Jika mean = 100 dan SD = 10) Mean s/d 1 SD 1 SD s/d 2 SD 2 SD s/d 3 SD 3 SD > 34,13% 13,59% 2,15% 0,13% 100 s/d 110 110 s/d 120 120 s/d 130 di atas 130

Kurva Normal (Lanjutan..) Jarak % Skor (Jika mean = 100 dan SD = 10) Mean s/d -1 SD -1 SD s/d -2 SD -2 SD s/d -3 SD -3 SD > 34,13% 13,59% 2,15% 0,13% 90 s/d 100 80 s/d 90 70 s/d 80 di bawah 70

Z-score Standar skor Rumus: z = (X-X) z = z-score X = Skor individu SD z = z-score X = Skor individu X = mean SD = Standar Deviasi

Z-score Z score  jarak skor dari mean Untuk mengukur luas wilayah (%)  gunakan tabel z-score

Mencari Luas Wilayah di Bawah Kurva Normal Berapa z = +2.34? Jawab: 0,4904 atau 49,04% (ke kanan) Berapa z = - 2.34? Jawab: 0,4904 atau 49,04% (ke kiri) Berapa luas antara z = -2.34 dan z = + 2.34? Jawab: 49,04% + 49,04% (98,08%) Berapa luas antara z = 1.23 dan z = 2.34? Jawab: z = +2,34 = 49,04% z = +1,23 = 39.07% - 9.90% Berapa nilai z untuk luas 49,60%? Jawab : 2,65

Contoh Soal: Diketahui: Dari 100 responden didapat harga rata-rata untuk angket motivasi kerja = 75, dengan simpangan baku = 4 Ditanyakan: 1) Berapa jumlah responden yang mendapat nilai 80 ke atas? 2) Berapa jumlah responden yang mendapat nilai 70 ke bawah? 3) Berapa nilai responden yang dapat dikualifikasikan 10% dari nilai tertinggi? Jawab: 1) z = x – x = 80 – 75 SD 4 = 1,25 dari tabel kurva normal didapat luas = 10,56% Jadi jumlah reponden = 10,56% x 100 = 11 orang 2) z = x – x = 70 – 75 SD 4 = -1,25 dari tabel kurva normal didapat luas = 10,56% 3) Batas kualifikasi 10% tertinggi = 50%-10% = 40% dari tabel didapat 1,28. karena SD = 4, maka untuk 1,28 SD = 1,28 x 4 = 5,12 Jadi skor tertinggi = 75+5,12 = 80,12