Membangun Masa Depan Sukses

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
dengan TUJUAN yang JELAS…
Advertisements

Kita hidup di dunia ini hanyalah sekali dan sebentar saja
Fakta Semut Semut memiliki jumlah yang jauh lebih banyak dari kebanyakan makhluk hidup lain di dunia ini. Untuk setiap 700 juta semut yang lahir di dunia.
Calon Orang Besar Memulai Perubahan Kita ini terlalu banyak menggunakan waktu, tenaga, dan pikiran untuk sesuatu di luar diri kita. Juga terlalu banyak.
IF BETTER IS POSSIBLE GOOD IS NOT ENOUGH ANDRIE WONGSO.
JAWABAN UAS ARDITA JAWABAN NOMOR 1: Sifat-sifat yang dimiliki oleh seseorang adalah salah satu aspek yang diwarisi dari ibu, ayah atau nenek.
MENINGKATKAN KOMPETENSI DIRI
2 B PENGEMBANGAN PRIBADI
Menurut Teori Herzberg, ada dua faktor motivasi, yaitu
S K M INFORMATIKA PELITA NUSANTARA.
10 Kunci Sukses mengubah impian menjadi kenyataan dream will be come true Helmi Mubarok.
MENGIDENTIFIKASI SIKAP DAN PERILAKU WIRAUSAHAAN
“Mau mengenal pedasnya cabai? Jangan didiskusikan, tetapi digigit!”
Pengantar Kewirausahaan
How To & Organization Gap
Kewirausahaan Oleh : Latifa , SPd.
Menunjukkan sikap pantang menyerah
KEMANDIRIAN.
Langkah Menuju SUkses 5.
Menentukan tujuan hidup
BERPIKIR KREATIF DAN KRITIS
Karakteristik Entrepereneur
Subdirektorat PPKB Direktorat Kemahasiswaan UGM MOTIVASI BERPRESTASI.
BAHAN KULIAH PENDIDIKAN ANAK BERBAKAT (2)
MENGEMBANGKAN CITRA DIRI YANG SEHAT
PRESENTASI KEWIRAUSAHAAN
ADVERSITY QUETIONTS.
KOMUNIKASI KARAKTER NURUL MUSTAWATIRA P..
Kiat – kiat untuk Mengetahui Cita – cita
Karakteristik Entrepereneur
Oleh: Michael Jhon dan Alfiando M
WUJUDKAN MIMPIMU.
Pertemuan 13 : “ MOTIVASI “
BAB II MENERAPKAN SIKAP DAN PERILAKU KERJA PRESTATIF
Karakteristik & Tantangan WIRAUSAHA
Ciri-ciri orang yang menggunakan Otak Kiri yaitu : Ingin bekerja sebagai dokter gigi,akuntan,penasihat keuangan,progamer,peneliti,teknisi, dsb Suka.
dengan TUJUAN yang JELAS…
FAKTOR PEMICU, PENYEBAB KEGAGALAN DAN KEBERHASILAN WIRAUSAHA
SEBAGAI BAHAN SAJIAN PENGEMBANGAN KEWIRAUSAHAAN DI SMK
Anak, Masa Depan Kita Topik ini terinspirasi dari sebuah lagu indah “Greatest Love of All”. Anak-anak adalah masa depan kita karena kita tidak pernah terlepas.
UNIVERSITAS MERCU BUANA
ADVERSITY QUETIONTS.
1 Sesi Pertama Konsep dasar kewirausahaan Materi kuliah Kewirausahaan.
FAKTOR PENGHAMBAT DALAM BERKARIER
Disampaikan pada acara :
POKOK BAHASAN Pertemuan 9
Speak Your Mind Program Quality System
Materi pembelajaran untuk SMK
“AKU TAHU, AKU MAU, AKU BISA”
Pembelajaran 8 (Lanjutan)
Gaya Bicara Anda menunjukkan kedalaman dan Pengetahuan Anda
Cara Mengatasi Anak Malas Belajar
SELAMAT DATANG DI PERKULIAHAN KEWIRAUSAHAAN
BAB 2 PENAWARAN TENAGA KERJA
SELAMAT DATANG DI PERKULIAHAN KEWIRAUSAHAAN
MENINGKATKAN KOMPETENSI DIRI
KEPERCAYAAN DIRI.
FAKTOR DAN PROSES KEWIRAUSAHAAN
Kita hidup di dunia ini hanyalah sekali dan sebentar saja
SUKSES Adalah Pilihan ANDA Sendiri
Karakteristik & Tantangan WIRAUSAHA
Karakteristik & Tantangan WIRAUSAHA
Karakteristik & Tantangan WIRAUSAHA
10 Kunci Sukses mengubah impian menjadi kenyataan dream will be come true Helmi Mubarok.
SUKSES Adalah Pilihan ANDA Sendiri
BAB 2 PENAWARAN TENAGA KERJA
Kiat-Kiat Berani Bertanya
PENDAHULUAN KEWIRAUSAHAAN Institut Teknologi Sumatera.
BAB 2 PENAWARAN TENAGA KERJA
Bagaimana Memotivasi Diri Anda Sendiri
Transcript presentasi:

Membangun Masa Depan Sukses Tahukah Anda, sebenarnya yang lebih mengetahui akan kemampuan dan bakat yang ada dalam diri kita adalah diri kita sendiri. Yang merencanakan masa depan, yang menjadi arsitek dalam kehidupan kita adalah diri kita sendiri. Hilangkan kata "TIDAK" dalam kosa kata "TIDAK MUNGKIN" dalam pembendaharaan kata Anda, sehingga kata yang tinggal adalah kata MUNGKIN.

Mulailah Sekarang Juga!! Hari ini adalah saat kita menanam benih, dan masa depan adalah waktu untuk memanen. Karena itu, siapapun yang ingin tahu masa depannya, maka lihatlah apa yang dilakukannya sekarang. Ada tiga jenis waktu. Pertama, masa lalu. Ia sudah lewat, sehingga ada di luar kontrol kita. Banyak orang sengsara hari ini gara-gara masa lalunya yang memalukan. Karena itu, kita harus selalu waspada jangan sampai masa lalu merusak hari kita. Kedua, masa depan. Kita sering panik menghadapi masa depan. Tanah kian mahal, pekerjaan semakin sulit, dan lainnya. Walau demikian, masa lalu dan masa depan kuncinya adalah hari ini. Inilah bentuk waktu yang ketiga.

Contoh Orang yang Berhasil Tahukah Anda, Albert Einstein sampai saat ini dianggap sebagai orang paling junius di dunia. Karya"Albert Einstein" sangat fenomenal, contohnya teori relativitas yang menjadi cikal bakal penemuan pemusnah massal bom atom dan nuklir. Padahal ketika dia masih bayi,  bicaranya kurang lancar dan ketika sekolah dia jarang belajar. Jika diajar, suka tidur dan terlalu banyak bertanya sehingga gurunya menggap dia abnormal. Dan dia juga tidak tamat sekolah tinggi dan mengalami kegagalan dalam ujian saringan Sekolah Politeknik Zurich.

Mengapa Orang Lain Bisa Sukses, Saya Tidak???? Semua orang pada dasarnya ingin sukses, bagaimana caranya? Anda harus benar-benar mempunyai kemauan yang kuat dan tekad yang membara untuk berubah. Jika hal itu tidak pernah ada di diri anda, maka lupakanlah impian menjadi orang sukses.

5 kecenderungan yang melekat pada diri orang-orang yang sudah sukses. Ada 5 kecenderungan kuat kenapa orang lain bisa sukses, yaitu : Karena Mereka Memiliki impian Yang Besar. Karena Mereka Sudah Menentukan Pilihan Hidupnya. Orang Sukses Mendedikasikan Sebagian Besar Waktunya Orang Sukses Mendedikasikan Sebagian Besar Fikirannya Yang terakhir, Orang Sukses Merelakan Tenaganya

1. mengakui kelemahannya. Ada beberapa langkah yang harus kita lakukan Untuk Membangun Sikap Pantang Menyerah, diantaranya : 1. mengakui kelemahannya. 2. motivasikanlah diri Anda untuk mengembangkan sikap pantang menyerah. 3. Berpikirlah bahwa Anda bisa dan akan berhasil meraih apa yg Anda inginkan. 4. Arahkan mata Anda pada tujuan , bukan pada hambatan .. 5. Beranilah mengambil risiko namun dengan perhitungan yg mantap 6. Hadapilah semua tantangan dengan penuh keberanian .

7. Jangan terlalu cepat mengambil kesimpulan bahwa Anda tidak akan berhasil bila pada usaha Anda mengalami kegagalan. Belajarlah daridari kegagal itu agar didapat gambaran yg lebih baik lagi. 8. Teruslah berusaha 9. Imbangi kegigihan Anda dengan pemikiran yg kreatif. 10. Jangan terpengaruh oleh kegagalan orang lain, tapi biarlah keberhasilan orang lain memotivasi kita. Belajarlah dari kegagalan dan kesalahan orang lain tanpa hrus mengalaminya sendiri. Dengan cara itru Anda menghemat banyak sekali waktu dan energi Anda yg sangat berharga.