MAJAS
Majas adalah gaya bahasa yang menggunakan kata-kata dalam arti kiasan atau bukan dalam arti sebenarnya.
Majas terbagi menjadi tiga kelompok
1. Majas Perbandingan, terdiri atas… a. personifikasi adalah majas yang melekatkan manusia pada benda mati Cth : b. Metafora adalah majas yang menggunakan kata-kata kiasan. c. Simile adalah majas yang menggunakan perumpamaan atau pribahasa. Majas ini ditandai dengan kata bagai, seperti, bak, ibarat, serupa, semisal.
Majas pertentangan, terdiri atas : Hiperbola, majas ini menggunakan kata-kata yang berlebihan, padahal maknanya biasa saja