Penyimpangan sosial akibat ledakan pertumbuhan penduduk

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Negara Maju dan Negara Berkembang
Advertisements

IN HOUSE TRAINING (IHT)
Laju Pertumbuhan Penduduk
Kolompok 1 Nama : TRI FURNA ADHI DEWI AGUSTIN ANGGARENI ADINDA RIZKY
Pengaruh Perekonomian Indonesia Terhadap Pengangguran
PENGANGGURAN DI KALANGAN MENENGAH KEBAWAH MENURUT PENDIDIKAN
YESUS MEWARTAKAN SABDA BAHAGIA
Menurut bahasa miskin adalah kefakiran yang sangat.
IMPLEMENTASI IMAN DAN TAQWA DALAM KEHIDUPAN MODERN
Akhlak Materi -11.
Asas Kewarganegaraan Setiap negara mempunyai kebebasan dan kewenangan untuk menentukan asas kewarganegaraan. Dalam asas kewarganegaraan dikenal dua pedoman.
TAKWA.
MEMBANGUN KEPERCAYAAN DALAM KELUARGA
TAKWA.
BAB 06 PERILAKU MENYIMPANG
Disusun Oleh : Rizky Amira (19/XI MIA 2)
KEWIRAUSAHAAN (ENTREPREUNERSHIP)
PERUBAHAN PENDIDIKAN UPAYA PENINGKATAN SUMBER DAYA MANUSIA
PERILAKU MENYIMPANG DAN MASALAH SOSIAL
AKHLAK Secara etimologis, kata akhlak berasal dari bahasa arab ( أخلاق ) dalam bentuk jama’, sedang mufradnya adalah khuluq ( خلق ), yang dalam Kamus Munjid.
Isu dan Kebijaksanaan Kependudukan
FAKTOR PEMICU, PENYEBAB KEGAGALAN DAN KEBERHASILAN WIRAUSAHA
Rokok VS Ekonomi: Mitos dan Fakta Mitos: Industri rokok memberikan kontribusi pemasukan negara dengan jumlah besar. Fakta: Negara membayar biaya lebih.
Oleh : BADAN KESBANGPOL KABUPATEN AGAM TAHUN 2017
PROGRAM KELUARGA HARAPAN MEMPERCEPAT PENANGGULANGAN KELUARGA MISKIN
MASALAH KEPENDUDUKAN DAN UPAYA PENANGGULANGANNYA
GEJALA KENAKALAN REMAJA
MASALAH KEPENDUDUKAN DAN PEMECAHANNYA
Pengambilan keputusan Etis
Konsep PHC Fitria Aningsih.
KEKERASAN TERHADAP ANAK
Akhlak Materi -7.
IPS untuk SMP/MTS kelas VIII
IPS untuk SMP/MTS kelas VIII
PERILAKU MENYIMPANG DAN MASALAH SOSIAL
DINAMIKA PENDUDUK Jumlah penduduk selalu berubah karena adanya peristiwa kelahiran, kematian, dan perpindahan penduduk (migrasi). Tingkat kelahiran adalah.
Interaksi manusia dengan lingkungan ekonomi
Kelompok 2 MORTALITAS.
MENGHARGAI DAN MEWUJUDKAN KEJUJURAN
Antroposfer dan Aspek Kependudukan
Mortalitas Merupakan suatu peristiwa menghilangnya semua tanda-tanda kehidupan secara permanen, yang bisa terjadi setiap saat setelah lahir hidup. Mortalitas.
KEGAGALAN DAN KEBERHASILAN WIRAUSAHA
PEMAHAMAN TENTANG ORGANISASI
MASALAH-MASALAH SOSIAL
KELESTARIAN LINGKUNGAN HIDUP
Pembangunan Ekonomi.
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK “PERTUMBUHAN FISIK”
Kependudukan Tujuan Umum:
PENGUMPULAN, ANALISIS DATA TINGKAT KABUPATEN
HAKIKAT PENDIDIKAN DAN MENDIDIK
OLEH : IDA NURMAYANTI ( )
Isu-Isu Terkini Kependudukan
KEPADATAN PENDUDUK DAN KUALITAS LINGKUNGAN
BAB 06 PERILAKU MENYIMPANG
Kebijakan Kependudukan dan Perekonomian (II)
Nama Kelompok : Moh Khairul Anwar ( ) Abdul Aziz ( )
<Soshika/Penurunan angka kelahiran > Pertemuan <4>
Yang benar vs yang salah
PERLINDUNGAN ANAK Deasy Natalia Paruntu
KEPENDUDUKAN DAN PEMBANGUNAN
Magister Manajemen PendidikanPascasarjana
Masalah Kependudukan dan Pembangunan (II)
Peluang dan Tantangan BONUS DEMOGRAFI INDONESIA.
D N J / Dasar-dasar Pendidikan
Masalah Kependudukan dan Pembangunan (II)
Kebijakan Kependudukan dan Perekonomian (II)
METODE IDENTIFIKASI MASALAH KESEHATAN
MAKNA JUMAT AGUNG 1 Petrus 2:24 Ia sendiri telah memikul dosa kita di dalam tubuh-Nya di kayu salib, supaya kita, yang telah mati terhadap dosa, hidup.
Created By : Ira Kurnia. 1. Jumlah Penduduk 2. Persebaran Penduduk 3. Komposisi Penduduk 4. Pertumbuhan dan Kualitas Penduduk 5. Keragaman Etnik dan Budaya.
MENGHARGAI DAN MEWUJUDKAN KEJUJURAN. Hidup bersama dapat dibangun apabila setiap orang saling percaya terhadap yang lain Sikap saling percaya muncul dan.
Transcript presentasi:

Penyimpangan sosial akibat ledakan pertumbuhan penduduk BY : Muhammad Fahri Fauzani

Ledakan penduduk Ledakan penduduk adalah pertumbuhan penduduk yang tidak terkendali. Jumlah angka kelahiran jauh lebih tinggi dibanding jumlah angka kematian penduduk. Ledakan penduduk bisa terjadi karena tingkat kesehatan masyarakat semakin baik tapi tidak disertai dengan pengendalian angka kelahiran Ledakan penduduk berakibat sumber daya yang ada menjadi semakin terbatas karena semakin banyaknya orang yang membutuhkannya.

Ledakan penduduk Ledakan penduduk terutama mempengaruhi faktor sosial ekonomi masyarakat. Contohnya : semakin terbatasnya lapangan pekerjaan, semakin terbatasnya perhatian orang tua kepada anaknya karena jumlah anak yang banyak, semakin terbatasnya kesempatan untuk mendapatkan pendidikan pada anak-anak, semakin banyaknya tanggung jawab kepala keluarga.

Dampak ledakan penduduk Ledakan penduduk sangat berhubungan dengan peningkatan angka kemiskinan. Kemiskinan dapat membawa orang melakukan kejahatan, bila tidak disertai dengan keimanan yang kuat dan bila tidak disertai pendidikan budi pekerti pada suatu keluarga. Penyimpangan sosial akibat kemiskinan antara lain : mencuri, menipu, merampok, dan menghalalkan segala cara untuk mendapatkan uang. Penyalah gunaan narkoba juga dipengaruhi oleh kurang perhatiannya orang tua terhadap anaknya akibat semakin kurangnya waktu orang tua.

Penyimpangan sosial Semakin besarnya jarak antara masyarakat kaya dan masyarakat miskin juga berdampak penyimpangan sosial. Contoh : masyarakat selalu tidak puas terhadap keadaannya tetapi tidak mau bekerja keras dan hanya mau mengambil jalan pintas. Dan hal tersebut diatas dapat terlihat dari semakin banyaknya kriminalitas antara lain penipuan, korupsi dan semacamnya

Penyimpangan sosial Ledakan Penduduk  Angka Kemiskinan Meningkat  Kesenjangan antara si kaya dan si miskin meningkat  Banyaknya orang yang mengambil jalan pintas  Penyimpangan sosial meningkat Bagaimana cara mengatasi penyimpangan sosial ?

Cara mengatasi penyimpangan sosial Penyimpangan sosial akibat ledakan penduduk dapat diatasi dengan : pengendalian angka kelahiran Pendidikan keimanan dan akhlak pada tiap keluarga Memberikan kesempatan pendidikan pada semua orang yang dapat memutus rantai kemiskinan Memberdayakan potensi pada tiap keluarga yang dapat meningkatkan penghasilan, misal : mengajari anak-anak untuk berwirausaha sejak dini

Mengatasi penyimpangan sosial 5. Para orangtua sebaiknya selalu berusaha menyediakan waktu untuk anak-anaknya supaya anak-anak sebagai generasi masa depan terhindar dari penyimpangan sosial. 6. Menanamkan hidup sederhana dan sikap mau bekerja keras sejak dini, supaya terhindar dari sikap menghalalkan segala cara untuk mencapai tujuan.

sekian terima kasih Assalamualaikum wr.wb