PROGRAM PENGEMBANGAN DUSUN BONO SEDATI GEDE DAN SEKITARNYA
STRUKTUR PENGURUS DUSUN BONO
WEBSITE DUSUN BONO : https://dusunbonosedatigede.wordpress.com MENCAKUP : VISI DAN MISI DUSUN KEGIATAN DUSUN DATA KK STRUKTUR PENGURUS PENGUMUMAN
PROFIL PENGURUS DUSUN BONO
WILAYAH DUSUN BONO MELIPUTI : SISI TIMUR BERBATASAN DENGAN DUSUN GABUNG DESA SEDATI GEDE. SISI SELATAN BERBATASAN DENGAN DUSUN MANYAR SEDATI AGUNG. SISI UTARA BERBATASAN DENGAN PABEAN ASRI DESA PABEAN. SISI BARAT BERBATASAN DENGAN DUSUN MLATEN DESA PABEAN.
BATAS WILAYAH DUSUN BONO DATA KOORDINAT BATAS WILAYAH DUSUN BONO DESA SEDATI GEDE SIDOARJO NO. LOKASI ELEVASI KOORDINAT KETERANGAN JARAK SATUAN KETINGGIAN LINTANG BUJUR TITIK (METER) 1 2 3 4 5 6 7 T1 2 M 7O 22 ' 23,08" S 112O 45' 08,07" T GABUNG/BONO (RT.23/RW.11 T1-T2 566,00 T2 7O 22 ' 11,40" S 112O 45' 15,56" T BONO/ PABEAN T2-T3 261,00 T3 7O 22 ' 10,58" S 112O 45' 07,05" T BONO/ MLATEN PABEAN T3-T4 584,00 T4 7O 22 ' 25,25" S 112O 45' 57,02" T BONO/ MANYAR T4-T5 353,00 T5 7O 22 ' 30,09" S 112O 45' 06,96" T BONO-MANYAR T5-T6 185,00 JUMLAH 1.949,00 LUAS P1 7°22'40.39"S 112°45'23.04"T P1-P2 144,00 P2 7°22'30.13"S 112°45'12.50"T GABUNG/MANYAR P2-P3 119,00 P3 7°22'33.04"S 112°45'15.34"T P3-P4 139,00 P4 7°22'35.60"S 112°45'19.01"T P4-P5 117,00 P5 7°22'37.56"S 112°45'22.51"T P5-P6 90,00 P6 7°22'39.91"S 112°45'24.46"T TOTAL 609,00
LETAK KOORDINAT DUSUN BONO DATA KOORDINAT SUNGAI DUSUN BONO DESA SEDATI GEDE SIDOARJO NO. LOKASI ELEVASI KOORDINAT KETERANGAN JARAK SATUAN KETINGGIAN LINTANG BUJUR TITIK (METER) 1 2 3 4 5 6 7 S1 2 M 7O 22 ' 23,78" S 112O 45' 02,01" T PINTU AIR SELATAN S2 7O 22 ' 23,68" S 112O 44' 59,89" T S1- S2 125,00 S3 7O 22 ' 19,66" S S2-S3 138,00 S4 7O 22 ' 17,28" S 112O 45' 03,89" T S3-S4 76,00 S5 7O 22 ' 13,74" S 112O 45' 07,01" T S4-S5 62,40 S6 7O 22 ' 13,76" S 112O 45' 05, 95" T S5-S6 95,80 S7 1 M 7O 22 ' 10,11" S 112O 45' 08,31" T S6-S7 100,00 8 S8 7O 22 ' 9,99" S 112O 45' 11,27" T S8-S9 75,00 9 S9 7O 22 ' 10,81" S 112O 45' 13,49" T S9-S10 126,00 10 S10 7O 22 ' 11,28" S 112O 45' 16,43" T S10-S11 128,00 11 S11 3 M 7O 22 ' 11,65" S 112O 45' 20,69" T S12-S12 120,00 12 S12 7O 22 ' 12,05" S 112O 45' 24,62" T S12-S13 13 S13 7O 22 ' 12,43" S 112O 45' 29,21" T S13-S14 133,00 14 S14 7O 22 ' 12,98" S 112O 45' 12,98" T S14-S15 151,00 15 S15 7O 22 ' 13,51" S 112O 45' 38,22" T JEMBATAN JOGLO RESTO TOTAL 1.458,20 DATA KOORDINAT ASET DUSUN BONO MASJID AL HIDAYAH 7O 22 ' 23,08" S 112O 45' 08,07" T BALAI DUSUN 7O 22 ' 21,12" S POSKESDES 7O 22 ' 22,24" S 112O 45' 06,16" T KUBURAN 7O 22 ' 16,45" S 112O 45' 06,22" T POS LUMBUNG RT.23 7O 22 ' 30,09" S 112O 45' 06,96" T POS RT.25
MAP LAY OUT PENGEMBANGAN
KONDISI SAAT INI SARANA JALAN PENGHUBUNG MASIH TERBATAS DARI DUSUN BONO MENUJU AKSES JALAN BY PASS JUANDA ATAU KETEMPAT LAIN SEKITAR DUSUN. TERJADI PENDANGKALAN PADA SUNGAI BONO MLATEN MENUJU JL BY PASS AKIBAT ENCENG GONDOK DAN SAMPAH WARGA SEHINGGA FUNGSI SUNGAI UNTUK SALURAN AIR TIDAK LANCAR DAN MENYEBABKAN BAU BAGI WARGA SEKITAR. TEPI SUNGAI SAAT INI MASIH BELUM SELURUHNYA DIPASANG PLENGSENGAN/ TALUD SEHINGGA TERKESAN KUMUH DAN BAHAYA EROSI OLEH AIR SUNGAI.
4. BELUM ADA SALURAN PDAM JALAN MENUJU PERUMAHAN WARGA RW.XI/ RT.25 (Gg. Melati /Anggrek) dan RW. XVI BELUM DI PAVING. GEDUNG BALAI DUSUN MASIH BELUM SELESAI. SUNGAI JL. H.SYUKUR BELUM SELURUHNYA TERPASANG TALUD/ PLENGSENGAN TERMASUK SISI SELATAN WILAYAH MANYAR SEDATI AGUNG. BELUM ADA GAPURA DUSUN YANG REPRESENTATIF PADA PERBATASAN DUSUN MLATEN DAN GABUNG.
GAMBAR KONDISI SAAT INI SUNGAI BONO - MLATEN
SUNGAI KONDISI DANGKAL DAN TEPI SUNGAI BELUM DI PLENGSENG SEPANJANG 1800 M X 2 SISI
PANJANG SUNGAI 1800M
SASARAN PROGRAM PEMBUATAN JALAN BARU JALUR TEPI SUNGAI BONO MLATEN MENUJU JL. BY PASS JUANDA ( UTARA JOGLO RESTO) SEPANJANG ± 1800 METER. PEMBUATAN PLENGSENGAN SUNGAI BONO MLATEN 2 (DUA) SISI SEPANJANG ± 1800 METER PENGERUKAN SUNGAI BONO MLATEN SAMPAI JL. BY PASS JUANDA (JOGLO RESTO) SEPANJANG ± 1800 METER PEMANFAATAN SUNGAI BONO MLATEN UNTUK WISATA PERAHU. PEMBUATAN PLENGSENGAN SUNGAI H,SYUKUR (GABUNG/ MANYAR) SEPANJANG ± 859 M
PENGHIJAUAN SEPANJANG SUNGAI BONO MLATEN SEBANYAK 100 POHON. PEMASANGAN PJU SEPANJANG 1800 M JALAN BARU TEPI SUNGAI BONO-MLATEN (SISI TIMUR) PEMBUATAN PAVING DI RW XVI. PENYELESAIAN PEMBANGUNAN BALAI DUSUN. PEMASANGAN SALURAN AIR PDAM.
KONDISI YANG DI INGINKAN MENJADIKAN SUNGAI BONO MLATEN TEMPAT WISATA PERAHU
PERAHU NAGA EKSOTIK
RPJM DUSUN BONO RW : DESA Bono - Sedati Gede TAHUN 2017 s/d 2020 NO Bidang/ Jenis Lokasi Sifat Volume Sasaran/ Waktu Biaya dan Sumber Keterangan Kegiatan Manfaat Pelaksanaan Pembiayaan Bidang Jenis Baru Rehab Lanj Jumlah Sumber ( Rp.) 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 Infrastruktur PengaspalanKlas C Ujung Pintu Air Sungai Bono/ Mlaten sd.Joglo Resto By Pass juanda 11.880 m2 Memudahkan warga untuk akses transportasi 2017/2018 4.298.797.008 APBN/ APBD oleh Dinas PU Prioritas Plengsengan/Talud Sungai Lanj. 3.960 m Potensi Sungai untuk Wisata Perahu 10.010.086.604 Selokan / parit 1.800 Aliran air kotor dari pemukiman menuju sungai lancar 1.393.200.000 Pengerukan Sungai Sungai bisa dikelola untuk masyarakat 633.140.640 Pemasangan PJU 60 unit untuk penerangan Jalan Baru 735.000.000 Jl. H. Syukur (Dusun Gabung Sedati Gede dan Manyar Sedati Agung 859 Menahan Erosi sungai/ 965.057.732 Lingkungan Penghijauan 100 pohon Lingkungan Hijau( Go green) 25.000.000 APBN/ APBD Non Prioritas TOTAL BEBAN APBN 18.060.281.984
8 Infrastruktur Gedung Balai Dusun RT.25/RW.XI Lanj. 1 ls Pemberdayaan masyarakat 2017 102.688.000 APBD Desa 9 Saluran PDAM Warga Dusun Baru 400 KK Kesehatan Masyarakat 600.000.000 Prioritas 10 Paving jalan + kanstin + Gorong-gorong RT.25/ RW.xiGg.Melati/ Anggrek 151 m2 Peningkatan Jalan 54.440.100 Gorong-gorong Gg. Mawar RT.25/ RW.XI 100 m1 memperlancar saluran air kotor 32.288.800 11 Paving Jalan + kanstin + Pengunci RT.02/ RW.XVI 3.845 520.023.125 12 Perbaikan Pos kamling RT.25/ RW.XI Rehab Peningkatan Keamanan 15.000.000 Non Prioritas 13 Gapura Dusun 2 Citra Dusun 2017/2018 75.000.000 TOTAL BEBAN PBD Desa 1.399.440.025 Mengetahui : KEPALA DESA KEPALA DUSUN KHUSYAIRI KUDLORI
USULAN APBN MELIPUTI : Pembuatan jalan baru sepanjang tepi sungai Bono- Mlaten sampai Jembatan Bypass Joglo Resto Juanda dengan Volume : 11.880 m2 senilai Rp. 4.298.797.000,- Pembuatan Plengsengan/ Talud sepanjang Tepi Sungai Bono-Mlaten (dua sisi) dengan volume 3.960 m senilai Rp. 10.010.086.604,- Pembuatan Selokan/ Parit Tepi sungai Bono – Mlaten sisi Timur Sungai sampai jembatan Bypass Joglo Resto Juanda dengan volume 1800 m senilai Rp. 1.393.200.000,- Pengerukan Sungai sepanjang sungai Bono- Mlaten dengan volume 1800 m senilai Rp. 633.140.640,-
Pemasangan PJU sepanjang Tepi Sungai Bono – Mlaten sepanjang 1800 dengan jumlah 60 Tiang PJU senilai Rp. 735.000.000,- Penghijauan penanaman Pohon sebanyak 100 Pohon sepanjang sungai Bono- Mlaten senilai Rp. 25.000.000,- Pembuatan plengsengan Sungai H. Syukur Dusun Gabung Sedati gede dan Desa Manyar Sedati Agung dengan Volume 859 m senilai Rp. 965.057.732,- NILAI TOTAL USULAN APBN ADALAH = Rp. 18.060.261.954,-
USULAN APBD DESA MELIPUTI : PEMBANGUNAN PENYELESAIAN BALAI DUSUN SENILAI Rp. 102.688.000,- PEMBUATAN SALURAN PDAM SENILAI Rp. 600.000.000,- PEMBUATAN PAVING DAN GORONG-GORONG RT.25 /RW. 11 Gg. MELATI & ANGGREK DENGAN VOLUME 151m2 SENILAI Rp. 54.440.100,- PEMBUATAN SALURAN AIR KOTOR Gg. MAWAR DENGAN VOLUME 100 M SENILAI Rp. 32. 288.800,- PEMBUATAN PAVING DAN KANSTIN RW.16 DENGAN VOLUME 3.845 m2 SENILAI Rp. 520.023.125,- PERBAIKAN POS KAMLING RT.25/RW XI SENILAI Rp. 15.000.000,- PEMBUATAN GAPURA DUSUN 2 UNIT SENILAI 75.000.000,- TOTAL USULAN APBD DESA SEBESAR = Rp. 1.399.440.000,-
SEKIAN TERIMA KASIH MARI KITA BANGUN DUSUN BONO DAN DESA SEDATI GEDE MENJADI DESA YANG MAJU........BERSAMA KEPALA DESA BAPAK KHUSYAIRI. BERSAMA MEMBANGUN MENJADIKAN DUSUN BONO DUSUN IDAMAN : INDAH .............. DAMAI ................. AMAN ......................... NYAMAN ...............................................